Anda di halaman 1dari 13

SILABUS

SMK NEGERI 57 JAKARTA


 

Bidang  Studi Keahlian       : Pariwisata


Program Studi Keahlian     : Tata Boga
Mata Pelajaran                   : Tata Hidang
Kelas/Semester                  : XI/ 1 dan 2
Waktu Pembelajaran          : 33 x 8 jam x 45 menit

Kompetensi Inti :
KI 1      :  Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2      :  Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli santun dan ramah lingkungan,
gotong royong, kerjasama dan cinta damai, responsif, dan proaktif) dan menujukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan
dunia
KI 3      : Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural dalam pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab phenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk
memmecahkan masalaha
KI 4      : Mengolah, menyaji dan menalar dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di sekolah secara efektif dan kreatif, dan mampu melaksanakan tugas spesifik
di bawah pengawasan langsung

Kompetensi Alokas
Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian i Sumber Belajar
Waktu
1 2 3 4 5 6

1.1.Mensyukuri Rasa Syukur ·   Mengamati (Observing) ·   Observas 33 x -


karunia Tuhan ·   Menanya (Questioning) i Sikap 3 menit
Yang Maha Esa, ·   Pengumpulan data (Experimenting,
melalui Explorating)
pengembangan ·   Mengasosiasi (Associating)
berbagai ·   Mengkomunikasikan (Communicatin
keterampilan g)
pelayanan makan
dan minum
sebagai tindakan
pengamalan
menurut agama
yang dianutnya

2.1.Memiliki ·   Motivasi ·   Mengamati (Observing) ·   Observas 33 x -


motivasi internal internal ·   Menanya (Questioning) i Sikap 3 menit
dan menunjuk- ·   Rasa ingin tahu ·   Pengumpulan data (Experimenting,
kan rasa ingin dalam Explorating)
tahu dalam pembelajaran ·   Mengasosiasi (Associating)
pembelajaran ·   Mengkomunikasikan (Communicatin
melayani makan ·   Jujur, disiplin, g)
dan minum tanggung jawab,
peduli, santun,
2.2.Menunjukkan ramah
perilaku ilmiah lingkungan,
(jujur,  disiplin, gotong royong
tanggung jawab,
peduli, santun,
ramah ·   Cinta damai
lingkungan, ·   Toleransi
gotong royong) ·   Tanggung
dalam melakukan jawab
pembelajaran
sebagai bagian
dari professional
2.3.Menunjukkan
perilaku cinta
damai dan
toleransi dalam
membangun
kerjasama dan
tanggung jawab
dalam
implementasi
sikap kerja

3.1.Mendeskripsikan
Pengertian Menu ·   Mengamati (Observing) ·   Observas 3x8 ·   Modul Menu
rancangan Fungsi Menu ·   Menanya (Questioning) i sikap jam ·   Handout
menu (menu Klasifikasi Menu ·   Pengumpulan data (Experimenting, ·   Portofoli @ 45 ·   Kartu Menu
planning) Teknik Menyusun Explorating) o menit ·   Literatur lainnya
Menu ·   Mengasosiasi (Associating) ·   Tes
·   Mengkomunikasikan (Communicatin tertulis
g)

·   Mengamati (Observing)
·   Menanya (Questioning)
·   Pengumpulan data (Experimenting, ·   Modul Peralatan
·   Pengertian Explorating) Restoran (Restaur
3.2.Mendeskripsikan peralatan makan ·   Mengasosiasi (Associating) 4x8 ant Equipment)
peralatan makan dan minum; alat ·   Mengkomunikasikan (Communicatin ·   Observas jam ·   Handout
dan minum ; alat hidang serta g) i sikap @ 45 ·   Literatur lainnya
hidang serta lenan ·   Portofoli menit
lenan ·   Klasifikasi o
peralatan makan ·   Tes
dan minum; alat tertulis
hidang serta ·   Mengamati (Observing)
lenan ·   Menanya (Questioning)
·   Fungsi ·   Pengumpulan data (Experimenting,
peralatan makan Explorating) ·   Modul Lipatan
dan minum; alat ·   Mengasosiasi (Associating) Serbet (Napkin
hidang serta ·   Mengkomunikasikan (Communicatin Folding)
lenan g) ·   Handout
·   Jenis peralatan ·   Literatur lainnya
makan dan 3x8
3.3.Mendeskrispsikan minum; alat ·   Mengamati (Observing) jam
lipatan serbet hidang serta ·   Menanya (Questioning) ·   Observas @ 45
lenan ·   Pengumpulan data (Experimenting, i sikap menit
·   Cara Explorating) ·   Portofoli
membersihkan ·   Mengasosiasi (Associating) o
peralatan makan ·   Mengkomunikasikan (Communicatin ·   Tes ·   Modul Penataan
dan minum; alat g) tertulis Meja (Table Set
hidang serta Up)
lenan ·   Mengamati (Observing) ·   Handout
·   Menanya (Questioning)   ·   Literatur lainnya
Pengertian lipatan ·   Pengumpulan data (Experimenting,
serbet Explorating)
3.4.MendeskripsikanFungsi lipatan serbet ·   Mengasosiasi (Associating) 5x8
penataan ·   Macam-macam ·   Mengkomunikasikan (Communicatin jam
meja (table set bentuk lipatan g) @ 45
up) serbet ·   Observas menit ·   Modul Pramusaji
Teknik melipat serbet i sikap ·   Handout
·   Mengamati (Observing) ·   Tes ·   Literatur lainnya
·   Menanya (Questioning) tertulis  
·   Pengumpulan data (Experimenting,
Explorating)
·   Mengasosiasi (Associating)
·   Mengkomunikasikan (Communicatin
·   Pengertian g)
3.5.Menjelaskan penataan meja 3x8
jenis, ·   Tujuan jam
karakteristik, dan penataan meja @ 45 ·   Modul Sequence
persyaratan ·   Bentuk-bentuk ·   Observas menit of Service
petugas penataan meja; i sikap ·   Handout
pelayanan makan - Basic Cover ·   Tes ·   Literatur lainnya
dan minum - Ala Carte tertulis  
Cover
- Elaborate
Cover
- Table d’hote
Cover  

15 x 8
jam
3.6.Melayani makan
Pengertian pramusaji @ 45
dan minum Syarat-syarat
di ·   Observas menit
restoran pramusaji i sikap
·   Jenis-jenis ·   Portofoli
perlengkapan o
pramusaji ·   Tes
·   Tugas tertulis
Pramusaji

·   Tipe-tipe
pelayanan
·   Pengertian
sequence of
service
·   Urutan
Pelayanan :
Mise en place
o Menyambut
tamu (greeting
the guest)
o Membantu tamu
duduk (greeting
the guest)
o Membuka serbet
makan
tamu (unfolding
guest napkin)
o Menuangkan
air (pouring
iced water)
o Memberikan
menu list
kepada
tamu (presentin
g menu list)
o Menerima dan
memproses
pesanan
tamu (taking
order)
o Menyajikan
roti (serving
bread)
o Menyesuaikan
alat
makan (adjusme
nt)
o Menyajikan
makanan (servi
ng the food)
o Mengangkat
peralatan
kotor (clear up
table)
o Membersihkan
remahan
roti (crumbing
down)
o Menyampaikan
tagihan tamu
(presenting bill)
o Mengucapkan
terima kasih dan
mengantar tamu
keluar dari
restoran (farewe
ll the guest)
o Membersihkan
restoran setelah
pelayanan dan
menyimpan
peralatan sesuai
dengan
tempatnya
4.1 Menilai
Pengertian Menu ·   Mengamati (Observing) ·   Observas 3x8 ·   Modul Menu
rancangan Fungsi Menu ·   Menanya (Questioning) i sikap jam ·   Handout
menu (menu Klasifikasi Menu ·   Pengumpulan data (Experimenting, ·   Portofoli @ 45 ·   Brosur/leaflet
planning) berdas
Teknik Menyusun Explorating) o menit ·   Literatur lainnya
arkan prinsip- Menu ·   Mengasosiasi (Associating) ·   Tes
prinsip ·   Mengkomunikasikan (Communicatin tertulis
penyusunan menu g)

·   Mengamati (Observing)
·   Menanya (Questioning)
·   Pengumpulan data (Experimenting, ·   Modul Peralatan
·   Pengertian Explorating) Restoran (Restaur
peralatan makan ·   Mengasosiasi (Associating) 4x8 ant Equipment)
dan minum; alat ·   Mengkomunikasikan (Communicatin ·   Observas jam ·   Handout
4.2.Memilih hidang serta g) i sikap @ 45 ·   Literatur lainnya
peralatan makan lenan ·   Portofoli menit
dan minum ; alat ·   Klasifikasi o
hidang serta peralatan makan ·   Tes
lenan berdasarkan dan minum; alat tertulis
menu hidang serta ·   Mengamati (Observing)
lenan ·   Menanya (Questioning)
·   Fungsi ·   Pengumpulan data (Experimenting,
peralatan makan Explorating) ·   Modul Lipatan
dan minum; alat ·   Mengasosiasi (Associating) Serbet (Napkin
hidang serta ·   Mengkomunikasikan (Communicatin Folding)
lenan g) ·   Handout
·   Jenis peralatan ·   Literatur lainnya
makan dan ·   Mengamati (Observing) 3x8
minum; alat ·   Menanya (Questioning) jam
hidang serta ·   Pengumpulan data (Experimenting, ·   Observas @ 45
lenan Explorating) i sikap menit  
4.3.Membuat lipatan ·   Cara ·   Mengasosiasi (Associating) ·   Portofoli
serbet membersihkan ·   Mengkomunikasikan (Communicatin o   ·   Modul Penataan
peralatan makan g) ·   Tes Meja (Table Set
dan minum; alat tertulis Up)
hidang serta ·   Mengamati (Observing) ·   Handout
lenan ·   Menanya (Questioning) ·   Literatur lainnya
·   Mengkomunikasikan (Communicatin
Pengertian lipatan g)
serbet 5x8
Fungsi lipatan serbet jam
4.4.Menata ·   Macam-macam ·   Mengamati (Observing) @ 45
meja (table set bentuk lipatan ·   Menanya (Questioning) ·   Observas menit
up) serbet ·   Pengumpulan data (Experimenting, i sikap ·   Modul Pramusaji
Teknik melipat serbet Explorating) ·   Tes   ·   Handout
·   Mengasosiasi (Associating) tertulis ·   Literatur lainnya
·   Mengkomunikasikan (Communicatin
g)

·   Modul Sequence
·   Pengertian of Service
penataan meja 3 x 8 ·   Handout
·   Tujuan jam ·   Literatur lainnya
4.5.Menyusun penataan meja @ 45
persyaratan ·   Bentuk-bentuk ·   Observas menit
kebutuhan penataan meja; i sikap
petugas - Basic Cover ·   Tes
pelayanan - Ala Carte tertulis  
Cover
- Elaborate 15 x 8
Cover jam
- Table d’hote @ 45
4.6.Melayani makan Cover ·   Observas menit
dan minum di i sikap
restoran ·   Portofoli
o
Pengertian pramusaji ·   Tes
Syarat-syarat tertulis
pramusaji
·Jenis-jenis
perlengkapan
pramusaji
·   Tugas
Pramusaji

·   Tipe-tipe
pelayanan
·   Pengertian
sequence of
service
·   Urutan
Pelayanan :
Mise en place
o Menyambut
tamu (greeting
the guest)
o Membantu tamu
duduk (greeting
the guest)
o Membuka serbet
makan
tamu (unfolding
guest napkin)
o Menuangkan
air (pouring
iced water)
o Memberikan
menu list
kepada
tamu (presentin
g menu list)
o Menerima dan
memproses
pesanan
tamu (taking
order)
o Menyajikan
roti (serving
bread)
o Menyesuaikan
alat
makan (adjusme
nt)
o Menyajikan
makanan (servi
ng the food)
o Mengangkat
peralatan
kotor (clear up
table)
o Membersihkan
remahan
roti (crumbing
down)
o Menyampaikan
tagihan tamu
(presenting bill)
o Mengucapkan
terima kasih dan
mengantar tamu
keluar dari
restoran (farewe
ll the guest)
o Membersihkan
restoran setelah
pelayanan dan
menyimpan
peralatan sesuai
dengan
tempatnya

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


TATA HIDANG

Nama Sekolah                : SMK Negeri 57  Jakarta


Bidang Studi Keahlian  : Pariwisata
Program Keahlian         : Tata Boga
Mata Pelajaran               : Tata Hidang
Kelas / Semester           :  X/ 1
Pertemuan ke                : 1 -5
Alokasi Waktu               : 8 x 45 menit/pertemuan

Kompetensi Inti :

KI 1      :  Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.


KI 2     : Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli santun dan ramah
lingkungan, gotong royong, kerjasama dan cinta damai, responsif, dan proaktif) dan menujukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
KI 3      : Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural dalam
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab phenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang
spesifik untuk memmecahkan masalah.
KI 4      : Mengolah, menyaji dan menalar dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara efektif dan kreatif, dan mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

Kompetensi Dasar      :


1.1 Mensyukuri karunia Tuhan Yang Maha Esa, melalui pengembangan berbagai keterampilan
pelayanan makan dan minum sebagai tindakan pengamalan menurut agama yang dianutnya.
1.2 Memiliki motivasi internal dan menunjuk-kan rasa ingin tahu dalam pembelajaran melayani
makan dan minum.
1.3 Menunjukkan perilaku ilmiah (jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, ramah
lingkungan, gotong royong) dalam melakukan pembelajaran sebagai bagian dari profesional.
1.4 Menunjukkan perilaku cinta damai dan toleransi dalam membangun kerjasama dan tanggung
jawab dalam implementasi sikap kerja.
1.5 Mendeskripsikan peralatan makan dan minum; alat hidang serta lenan.
1.6 Memilih peralatan makan dan minum; alat hidang serta lenan berdasarkan menu.

1.    Tujuan Pembelajaran : 
Setelah pembelajaran, siswa dapat :
 Menjelaskan 1 pengertian peralatan dan perlengkapan restoran.
 Menjelaskan 7 klasifikasi peralatan dan perlengkapan restoran.
 Menjelaskan 5 fungsi perlatan dan perlengkapan restoran.
 Mengidentifikasi 5 jenis-jenis peralatan dan perlengkapan restoran.

2.    Materi Pokok :  


 Pengertian peralatan dan perlengkapan restoran.
 Klasifikasi peralatan dan perlengkapan restoran sesuai dengan karakteristik.
 Fungsi peralatan dan perlengkapan restoran.
 Mengidentifikasi peralatan dan perlengkapan restoran sesuai karakteristik.

3.    Metode Pembelajaran :   
·      Menggali informasi
·      Pengamatan
·      Penugasan
·      Presentasi

4.    Langkah-langkah Pembelajaran :
Pertemuan I
A.    Kegiatan Awal
·      Guru mendata kehadiran siswa sambil mengingatkan pentingnya disiplin masuk sekolah untuk
menyongsong masa depan yang terus berkembang.
·      Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang topik peralatan makan dan minum; alat hidang serta
lenan dan lingkup materi yang akan diajarkan.
·      Guru menanyakan kepada peserta didik peralatan apa yang mereka miliki dirumah masing-masing?
·      Peserta didik menyimak penjelasan tujuan, manfaat, strategi pembelajaran yang akan digunakan saat
mempelajari tentang peralatan makan dan minum; alat hidang serta lenan.
B.    Kegiatan Inti
Mengamati
·      Peserta didik mengamati alat apa saja yang dimiliki dirumah dengan mengingatnya dan membaca
materi tentang pengertian peralatan dan perlengkapan restoran.
·      Peserta didik diminta untuk membuat pertanyaan terkait dengan materi yang dibaca yang masih
belum dimengerti.

Menanya
·      Peserta dengan dibimbing guru diminta untuk menuliskan pertanyaan dari hasil membaca buku
terkait dengan pengertian peralatan dan perlengkapan restoran.
·      Setiap pertanyaan dari setiap peserta didik diminta untuk dituliskan pada secarik kertas untuk
didiskusikan dalam kelompok.

Eksplorasi
·      Peserta didik membagi diri dalam kelompok, lalu duduk sesuai dengan kelompoknya.
·      Masing-masing anggota kelompok mengumpulkan pertanyaan terkait dengan tugas setiap anggota,
dan mencari informasi untuk menjawab pertanyaan dengan menggunakan berbagai sumber.
·      Saat diskusi kelompok peserta didik selalu dimotivasi, dibimbing, difasilitasi dan diingatkan untuk
dapat bekerjasama/gotong royong, toleransi, peduli, santun, dan bertnaggung jawab untuk melakukan
tugas diskusi kelompok.
·      Selama kegiatan berlangsung guru melakukan pengamatan sikap terkait dengan disiplin, tangggung
jawab, peduli (gotong royong. Kerjasama, toleran, damai, responsif, dan kreatif peserta didiknya, serta
mencatat semua hal yang terjadi di kelas.

Asosiasi
·      Setiap kelompok menyiapkan kesimpulan untuk dipresentasikan.

Komunikasi
·      Guru menjelaskan aturan yang digunakan saat presentasi dilakukan, dan mengingatkan pentingnya
toleransi, peduli, dan santun saat menjawab atau mengajukan pertanyaan.
·      Pada saat presentasi hasil kerja kelompok, kelompok lain bertanya/menyanggah dengan
menggunakan kata-kata santun.
·      Guru memberi umpan balik dan penguatan materi di akhir diskusi.
·      Peserta didik mengumpulkan hasil kerja kelompok.

C.    Kegiatan Penutup
·      Guru menanyakan pendapat peserta didik tentang proses belajar yang dilakukan (merefleksi
kegiatan), apakah ada masukan perbaikan untuk kegiatan selanjutnya.
·      Peserta didik menyimak penjelasan tentang kegiatan pembelajaran berikutnya yaitu diskusi
kelompok mengenai pengertian peralatan dan perlengkapan restoran, serta mengingatkan peserta didik
untuk menyiapkan bahan presentasi.
·      Guru memberi umpan balik dan penguatan materi di akhir diskusi.
·      Peserta didik mengumpulkan hasil kerja kelompok.
           
Pertemuan II
A.    Kegiatan Awal
·      Guru mendata kehadiran siswa sambil mengingatkan pentingnya disiplin masuk sekolah untuk
menyongsong masa depan yang terus berkembang.
·      Guru memberikan perintah kepada peserta didik untuk melihat peralatabn yang ada disekitarnya dan
melakukan tanya jawab; Peralatan manakah yang termasuk dalam furniture?

B.    Kegiatan Inti
Mengamati
·      Peserta didik mengamati alat apa saja yang dimiliki dirumah dan membaca materi tentang klasifikasi
peralatan dan perlengkapan restoran.
·      Peserta didik diminta untuk membuat pertanyaan terkait dengan materi yang dibaca yang masih
belum dimengerti.

Menanya
·      Peserta dengan dibimbing guru diminta untuk menuliskan pertanyaan dari hasil membaca buku
terkait dengan klasifikasi peralatan dan perlengkapan restoran.
·      Setiap pertanyaan dari setiap peserta didik diminta untuk dituliskan pada secarik kertas untuk
didiskusikan dalam kelompok.

Eksplorasi
·      Peserta didik membagi diri dalam kelompok, lalu duduk sesuai dengan kelompoknya.
·      Masing-masing anggota kelompok mengumpulkan pertanyaan terkait dengan tugas setiap anggota,
dan mencari informasi untuk menjawab pertanyaan dengan menggunakan berbagai sumber.
·      Saat diskusi kelompok peserta didik selalu dimotivasi, dibimbing, difasilitasi dan diingatkan untuk
dapat bekerjasama/gotong royong, toleransi, peduli, santun, dan bertnaggung jawab untuk melakukan
tugas diskusi kelompok.
·      Selama kegiatan berlangsung guru melakukan pengamatan sikap terkait dengan disiplin, tangggung
jawab, peduli (gotong royong. Kerjasama, toleran, damai, responsif, dan kreatif peserta didiknya, serta
mencatat semua hal yang terjadi di kelas.

Asosiasi
·      Setiap kelompok menyiapkan kesimpulan untuk dipresentasikan.

Komunikasi
·      Guru menjelaskan aturan yang digunakan saat presentasi dilakukan, dan mengingatkan pentingnya
toleransi, peduli, dan santun saat menjawab atau mengajukan pertanyaan.
·      Anggota dari tim kelompok ahli yang membahas klasifikasi peralatan dan perlengkapan restoran
selanjutnya memprsentasikan hasil kerja kelompok, kelompok lain bertanya/menyanggah dengan
menggunakan kata-kata santun.
·      Guru memberi umpan balik dan penguatan materi di akhir diskusi.
·      Peserta didik mengumpulkan hasil kerja kelompok.

C.    Kegiatan Penutup
·      Guru menanyakan pendapat peserta didik tentang proses belajar yang dilakukan (merefleksi
kegiatan), apakah ada masukan perbaikan untuk kegiatan selanjutnya.
·      Peserta didik menyimak penjelasan tentang kegiatan pembelajaran berikutnya yaitu diskusi
kelompok mengenai fungsi peralatan dan perlengkapan restoran, serta mengingatkan peserta didik
untuk menyiapkan bahan presentasi.
             
Pertemuan III
A.    Kegiatan Awal
·      Guru mendata kehadiran siswa sambil mengingatkan pentingnya disiplin masuk sekolah untuk
menyongsong masa depan yang terus berkembang.
·      Guru memperlihatkan jenis-jenis piring dan melakukan tanya jawab : coba perhatikan gambar
berikut piring apakah ini? Apa fungsinya?

B.    Kegiatan Inti
Mengamati
·      Peserta didik mengamati jenis-jenis piring yang diperlihatkan oleh guru dan membaca materi
tentang fungsi peralatan dan perlengkapan restoran.
·      Peserta didik diminta untuk membuat pertanyaan terkait dengan materi yang dibaca yang masih
belum dimengerti.
Menanya
·      Peserta dengan dibimbing guru diminta untuk menuliskan pertanyaan dari hasil membaca buku
terkait dengan fungsi peralatan dan perlengkapan restoran.
·      Setiap pertanyaan dari setiap peserta didik diminta untuk dituliskan pada secarik kertas untuk
didiskusikan dalam kelompok.

Eksplorasi
·      Peserta didik membagi diri dalam kelompok, lalu duduk sesuai dengan kelompoknya.
·      Masing-masing anggota kelompok mengumpulkan pertanyaan terkait dengan tugas setiap anggota,
dan mencari informasi untuk menjawab pertanyaan dengan menggunakan berbagai sumber.
·      Saat diskusi kelompok peserta didik selalu dimotivasi, dibimbing, difasilitasi dan diingatkan untuk
dapat bekerjasama/gotong royong, toleransi, peduli, santun, dan bertnaggung jawab untuk melakukan
tugas diskusi kelompok.
·      Selama kegiatan berlangsung guru melakukan pengamatan sikap terkait dengan disiplin, tangggung
jawab, peduli (gotong royong. Kerjasama, toleran, damai, responsif, dan kreatif peserta didiknya, serta
mencatat semua hal yang terjadi di kelas.

Asosiasi
·      Setiap kelompok menyiapkan kesimpulan untuk dipresentasikan.

Komunikasi
·      Guru menjelaskan aturan yang digunakan saat presentasi dilakukan, dan mengingatkan pentingnya
toleransi, peduli, dan santun saat menjawab atau mengajukan pertanyaan.
·      Pada saat presentasi hasil kerja kelompok, kelompok lain bertanya/menyanggah dengan
menggunakan kata-kata santun.
·      Guru memberi umpan balik dan penguatan materi di akhir diskusi.
·      Peserta didik mengumpulkan hasil kerja kelompok.

C.    Kegiatan Penutup
·      Guru menanyakan pendapat peserta didik tentang proses belajar yang dilakukan (merefleksi
kegiatan), apakah ada masukan perbaikan untuk kegiatan selanjutnya.
·      Peserta didik menyimak penjelasan tentang kegiatan pembelajaran berikutnya yaitu diskusi
kelompok mengenai jenis-jenis peralatan dan perlengkapan restoran, serta mengingatkan peserta didik
untuk menyiapkan bahan presentasi.

Pertemuan IV
A.    Kegiatan Awal
·      Guru mendata kehadiran siswa sambil mengingatkan pentingnya disiplin masuk sekolah untuk
menyongsong masa depan yang terus berkembang.
·      Guru memperlihatkan jenis-jenis gelas dan melakukan tanya jawab : coba perhatikan gambar berikut
ini! Termasuk dalam jenis peralatan yang terbuat dari apakah ini?

B.    Kegiatan Inti
Mengamati
·      Peserta didik mengamati jenis – jenis gelas nyang diperlihatkan oleh guru dan membaca materi
tentang jenis-jenis peralatan dan perlengkapan restoran.
·      Peserta didik diminta untuk membuat pertanyaan terkait dengan materi yang dibaca yang masih
belum dimengerti.

Menanya
·      Peserta dengan dibimbing guru diminta untuk menuliskan pertanyaan dari hasil membaca buku
terkait dengan jenis-jenis peralatan dan perlengkapan restoran.
·      Setiap pertanyaan dari setiap peserta didik diminta untuk dituliskan pada secarik kertas untuk
didiskusikan dalam kelompok.
Eksplorasi
·      Peserta didik membagi diri dalam kelompok, lalu duduk sesuai dengan kelompoknya.
·      Masing-masing anggota kelompok mengumpulkan pertanyaan terkait dengan tugas setiap anggota,
dan mencari informasi untuk menjawab pertanyaan dengan menggunakan berbagai sumber.
·      Saat diskusi kelompok peserta didik selalu dimotivasi, dibimbing, difasilitasi dan diingatkan untuk
dapat bekerjasama/gotong royong, toleransi, peduli, santun, dan bertnaggung jawab untuk melakukan
tugas diskusi kelompok.
·      Selama kegiatan berlangsung guru melakukan pengamatan sikap terkait dengan disiplin, tangggung
jawab, peduli (gotong royong. Kerjasama, toleran, damai, responsif, dan kreatif peserta didiknya, serta
mencatat semua hal yang terjadi di kelas.

Asosiasi
·      Setiap kelompok menyiapkan kesimpulan untuk dipresentasikan.

Komunikasi
·      Guru menjelaskan aturan yang digunakan saat presentasi dilakukan, dan mengingatkan pentingnya
toleransi, peduli, dan santun saat menjawab atau mengajukan pertanyaan.
·      Pada saat presentasi hasil kerja kelompok, kelompok lain bertanya/menyanggah dengan
menggunakan kata-kata santun.
·      Guru memberi umpan balik dan penguatan materi di akhir diskusi.
·      Peserta didik mengumpulkan hasil kerja kelompok.

C.    Kegiatan Penutup
·      Guru menanyakan pendapat peserta didik tentang proses belajar yang dilakukan (merefleksi
kegiatan), apakah ada masukan perbaikan untuk kegiatan selanjutnya.
·      Peserta didik menyimak penjelasan tentang kegiatan pembelajaran berikutnya yaitu diskusi
kelompok mengenai bahan, alat pembersih dan teknik membersihkan peralatan dan perlengkapan
restoran, serta mengingatkan peserta didik untuk menyiapkan bahan presentasi.

Pertemuan V
A.    Kegiatan Awal
·      Guru mendata kehadiran siswa sambil mengingatkan pentingnya disiplin masuk sekolah untuk
menyongsong masa depan yang terus berkembang.
·      Guru memperlihatkan cangkor kopi yang bernoda ini dan melakukan tanya jawab; bagaimana cara
membersihkan noda di cangkir kopi ini?

B.    Kegiatan Inti
Mengamati
·      Peserta didik mengamati cangkir kopi yang bernoda yang diperlihatkan oleh guru dan membaca
materi tentang bahan, alat pembersih dan teknik membersihkan peralatan dan perlengkapan restoran
·      Peserta didik diminta untuk membuat pertanyaan terkait dengan materi yang dibaca yang masih
belum dimengerti.

Menanya
·      Peserta dengan dibimbing guru diminta untuk menuliskan pertanyaan dari hasil membaca buku
terkait dengan bahan, alat pembersih dan teknik membersihkan peralatan dan perlengkapan restoran.
·      Setiap pertanyaan dari setiap peserta didik diminta untuk dituliskan pada secarik kertas untuk
didiskusikan dalam kelompok.

Eksplorasi
·      Peserta didik membagi diri dalam kelompok, lalu duduk sesuai dengan kelompoknya.
·      Masing-masing anggota kelompok mengumpulkan pertanyaan terkait dengan tugas setiap anggota,
dan mencari informasi untuk menjawab pertanyaan dengan menggunakan berbagai sumber.
·      Saat diskusi kelompok peserta didik selalu dimotivasi, dibimbing, difasilitasi dan diingatkan untuk
dapat bekerjasama/gotong royong, toleransi, peduli, santun, dan bertnaggung jawab untuk melakukan
tugas diskusi kelompok.
·      Selama kegiatan berlangsung guru melakukan pengamatan sikap terkait dengan disiplin, tangggung
jawab, peduli (gotong royong. Kerjasama, toleran, damai, responsif, dan kreatif peserta didiknya, serta
mencatat semua hal yang terjadi di kelas.

Asosiasi
·      Setiap kelompok menyiapkan kesimpulan untuk dipresentasikan.

Komunikasi
·      Guru menjelaskan aturan yang digunakan saat presentasi dilakukan, dan mengingatkan pentingnya
toleransi, peduli, dan santun saat menjawab atau mengajukan pertanyaan.
·      Pada saat presentasi hasil kerja kelompok, kelompok lain bertanya/menyanggah dengan
menggunakan kata-kata santun.
·      Guru memberi umpan balik dan penguatan materi di akhir diskusi.
·      Peserta didik mengumpulkan hasil kerja kelompok.

C.    Kegiatan Penutup
·      Guru menanyakan pendapat peserta didik tentang proses belajar yang dilakukan (merefleksi
kegiatan), apakah ada masukan perbaikan untuk kegiatan selanjutnya.
·      Peserta didik menyimak penjelasan tentang kegiatan pembelajaran berikutnya yaitu diskusi
kelompok mengenai lipatan serbet, serta mengingatkan peserta didik untuk menyiapkan bahan
presentasi.

5.    Alat/Bahan Sumber Belajar :


·         Lembar kerja diskusi
·         Modul peralatan restoran
·         Literatur lainnya
·         Bahan dari Internet

6.    Penilaian :
·                   KD 1 Obeservasi sikap (non tes)
·                   KD 2 Observasi sikap (non tes)
·              KD 3 dan KD 4 dengan menggunakan tes tulis atau tes lisan
·              Hasil diskusi, berupa portofolio

Anda mungkin juga menyukai