Anda di halaman 1dari 10

PERANCANGAN BILIK DISINFEKTAN (CHAMBER)

Disusun Oleh Kelompok 4 :

1. Alfa Antonio (18010001)


2. Radhiyatan Mardhiyah (18010011)
3. Joelara Sinaga (18010037)
4. Alsyah Rizal (18010027)
5. Candra Montri Sitepu (18010045)
6. Henris Sitohang (18010051)
7. Dwi Givo (18010019)
8. Elsa Berliani (18010059)
9. Augie Pramudia (18010069)
10. Erim Purba (18010075)
11. Sofiandre Putra (18010077)
12. M Syaswarizam (18010056)
13. M. Rasinu Putra (18010067)
14. Archimedes Putra M (18013033)

JURUSAN TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS


TEKNIK UNIVERSITAS RIAU KEPULAUAN
BATAM
2021
ANALISIS PRODUK
1. DESKRIPSI PRODUK
Berikut ini merupakan deskripsi produk dari bilik disenfektan
a. Bilik disenfektan

1. Desinfeksi adalah proses menghilangkan sebagian besar atau semua mikroorganisme


patogen kecuali spora bakteri yang terdapat di permukaan benda mati (non-biologis, seperti
pakaian,dinding) (Centers for Disease Control andPrevention, CDC). Desinfeksi dilakukan
terhadap permukaan (lantai, dinding, peralatan, dan lain-lain), ruangan, pakaian, dan Alat
Pelindung Diri (APD).
2. Bilik desinfeksi yang sekarang banyak digunakan di masyarakat untuk mendesinfeksi
permukaan tubuh yang tidak tertutup, pakaian dan barang-barang yang digunakan atau
dibawa oleh manusia. Berdasarkan informasi dari lapangan, berbagai macam cairan
desinfektan yang digunakan untuk bilik desinfeksi ini diantaranya adalah diluted
bleach (larutan pemutih/natrium hipoklorit), klorin dan sejenisnya, etanol 70%, amonium
kuarterner (seperti benzalkonium klorida), hidrogen peroksida (H20 2) dan sebagainya.
Desinfektan tersebut merupakan desinfektan yang digunakan untuk mendesinfeksi ruangan
dan permukaan, seperti lantai, perabot, peralatan kerja, pegangan tangga atau eskalator,
moda transportasi, dan lain-lain.
2. SPESIFIKASI PRODUK
a. Berikut ini merupakan spesifikasi produk bilik disenfektan
Dengan didapatnya nilai rata-rata tinggi badan tersebut, maka desain ukuran yang
diperlukan dalam produk bilik disinfektan ini, sebagai berikut :

Gambar 2.1 Dimensi Bilik Disinfektan

Untuk penutup pada sisi bilik, menggunakan terpal transparan. Hal ini bertujuan agak
mempermudah dalam penglihatan / visual manusia. Juga terpal transparan dapat mempermudah
sirkulasi pencahayaan dan menjaga suhu dalam bilik tersebut.
b. Display Humidifier
Agar ruangan bilik dapat di kontrol kelembapan dan agar tidak ruangan pengap sebab
ruangan tertutup maka bisa kiata tambahkan humidifer yang berguna sebagai pengharum sekaligus
penjaga kelembapan ruangan bilik disenfektan

Gambar 2.2 Humidifier


c. Display pompa air
Pompa air digunakan agar air dapat di lakukan penyemprotan secara otomatis ke badan dan
menggunakan saluran air yang paling kecil sehingga air yang keluar agar bebentuk seperti embun
yang berguna menjaga badan agar tidak basah saat di lakukan penyiraman disenfektan ke tubuh.
Gambar 2.3 pompa

Design produk

A. Bilik Disenfektan

Spesifikasi ukuran Ukuran/jenis


Panjang 90cm
Lebar 90cm
Tinggi tiang 225cm
Tinggi kaki 5cm
Besi hollow Ø 5mm
B. Pompa Air

Spesifikasi pompa air


Voltase 220v – 240v
Daya 65 watt
Tinggi pompa 28 cm
Keluaran 2600 L/H
Panjang Pipa 1,5 M

C. Humidfier

Spesifikasi Produk
Kapasitas air 1000 ml
Tipe arus Listrik DC
Kapasitas kelembapan 50 ml/h
Tingkat kebisingan 50db
Ukuran produk 103mm x 103mm x 218mm
Tegangan 5V
power 3 Watt
Berat kosong 0,5 kg
Bill Of Material (BOM) TREE dan Bill of Matrial (BOM) Table

Berikut ini merupakan Bill of Material (BOM) Tree dari kedua produk yaitu Solar
Water Heater dan Storage Water Heater.
1. Bilik Disenfektan
Berikut adalah Bill of Material (BOM) Tree dari produk Solar Water Heater

Berikut ini adalah Bill of Material (BOM) Tabel untuk produk Bilik Disenfektan.
Make or Buy
Level Kode Deskripsi Jumlah
produ
k
1 - Bilik Disenfektan 1 Make
1.1 M1 Pompa air 1 Buy
1.2 M2 Besi hollow 5 Buy
1.1.1 M3 Humidifier 1 Buy
1.1.3 - Dinding samping 2 Make
1.1.4 - Bagian atas 1 Buy
1.1.5 M4 Pipa air 2 Buy
1.1.1.1 M6 Tampungan air 1 Buy
1.1.1.2 M5 Terpal atas dan samping 1 Buy
Berikut ini adalah kode material dari BOM Tree Solar Watereater.
Kode Material Deskripsi
M1 Pompa air
M2 Besi hollow
M3 humidifier
M4 Pipa air
M5 terpal
M6 Tampungan air

ANALISIS PROSES
1. IDENTIFIKASI KEBUTUHAN PROSES
a. Solar Water Heater
Proses yang dilakukan pada produksi Bilik disenfektan adalah sebagai berikut.
Production
Nama benda: Bilik Disenfektan
No.
Nama alat
Operasi Operasi Kerja Gambar Proses
Kerja
Menyiapkan besi yang Manual
akan digunakan
1

Mengukur besi yang Penggaris dan Not image


2 akan dipotong spidol

Memotong besi yang Mesin Gerinda


telah diukur
3

Menyambungkan besi Mesin Las


untuk bagian samping
4

Meyanbungkan besi untuk Mesin Las


memperkuat bagian
5
samping

Menyambungkan besi Mesin Las


untuk bagian atas(atap)
6
Meyanmbungkan bagian Mesin Las
atas dan samping
7

Memasang terpal atas dan Kawat dan


samping. gunting kawat
10

Memasang pompa Manual Not Image


dan pipa ke Bilik
11
disenfekatan

Memasang Manual Not Image


Humidfier ke bilik
12
disenfektan

Anda mungkin juga menyukai