Anda di halaman 1dari 3

1. Apa yang dimaksud ukuran dispersi ?

Jawab : Ukuran Dispersi adalah merupakan ukuran yang berbentuk angka- angka atau
bilanganyang menunjukan besar kecilnya penyimpangan suatu nilai terhadap rata-ratanya.

2. Sebutkan macam-macam ukuran dispersi?


a. Absolut terdiri dari:
• Range (R) atau sebaran / jangkauan yaitu : Selisih antara nilai terbesar
dengan nilai yangterkecil dari suatu kelompok data.
• Inter Quartile Range (IQR) atau sebaran antar quartile adalah : Selisih
nilai quartile ke 3dengan nilai quartile ke 1.
• Quartile Deviation (QD) adalah merupakan ½ bagian selisih antara Q3 dengan Q1.
• Average Deviation (AD) sering disebut juga mean deviation/deviasi
rata-rata merupakanrata-rata penyimpangan suatu nilai terhadap rata-
ratanya.
• Standart Deviation (SD atau σ ) adalah : suatu nilai yang menunjukan
rata-ratapenyimpangan suatu nilai terhadap rata- ratanya.
• Variance (V) adalah bilangan atau angka yang menunjukan kuadrat
dari hasil rata-ratapenyimpangan suatu nilai terhadap rata-ratanya.
Relative

Ukuran Dispersi Relative ini terdiri dari :

• Coefficient of Variation (CV) adalah suatu bilangan yang


menunjukan perbandinganantara standart deviation suatu nilai
terhadap rata-ratanya
• Coefficient of Quartile Variation (CQV) adalah suatu bilangan yang
diperoleh dariperbandingan antara selisih Q3 dengan Q1 terhadap
jumlah nilai Q3 dan Q1.
• Standart Score (Z) adalah merupakan suatu bilangan yang
diperoleh dari hasilperbandingan selisih suatu nilai dengan rata-
ratanya terhadap rata-rata nilai tersebut.

3. Tuliskan rumus-rumus ukuran dispersi?


4. Apa yang dimaksud dengan deviasi standar ?

Jawab : Standar deviasi adalah statistik yang mengukur penyebaran kumpulan data relatif
terhadap rata-rata dan dihitung sebagai akar kuadrat dari varians. Simpangan baku dihitung
sebagai akar kuadrat dari varian dengan menentukan simpangan setiap titik data relatif terhadap
rata-rata. Jika titik data lebih jauh dari rata-rata, ada penyimpangan yang lebih tinggi dalam
kumpulan data. Dengan demikian, semakin tersebar datanya, semakin tinggi standar deviasi.

5. Apa yang dimaksud dengan deviasi rata-rata (rata-rata simpangan)?


Jawab : Simpangan rata-rata (deviasi mean) adalah rata-rata jarak antara nilai-nilai data menuju rata-
ratanya. Simpangan rata-rata termasuk ke dalam ukuran penyebaran data seperti halnya varian dan
standar deviasi. Kegunaannya adalah untuk mengetahui seberapa jauh nilai data menyimpang dari rata-
ratanya.

6. Apa yang dimaksud dengan jarak inter-kuartil ?

Jawab : Jarak/ jangkauan inter kuartil (IQR), adalah selisih antara persentil ke-75 (kuartil atas)
dan persentil ke-25 (kuartil bawah). Dengan kata lain, IQR adalah kuartil pertama dikurangi
kuartil ketiga. Kuartil dapat diketahui dengan jelas melalui diagram kotak garis.

7. Apa yang dimaksud deviasi kuartil?

Jawab : Deviasi kuartil adalah tingkat penyimpangan data dalam kelompok data. Deviasi
kuartil ini sangat penting ketika ada data yang harus dianalisis terkelompok ke dalam daftar
distribusi frekuensi yang bersifat terbuka, baik terbuka di atas, terbuka di bawah, maupun
keduanya.

8. Apa yang dimaksud koefisien variasi?

Jawab : Koefisien Variasi (KV) adalah Suatu sistem perbandingan antara Simpangan Standar
dengan Nilai Hitung Rata-Rata yang dinyatakan dalam bentuk persentase. Sistem ini digunakan
untuk mencari Nilai Rata-Rata yang terdapat pada suatu Data Kelompok.

Anda mungkin juga menyukai