Anda di halaman 1dari 32

LAPORAN PORTOFOLIO

REBONDING

Sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan


Uji Kompetensi Keahlian
tahun pelajaran 2020/2021

DISUSUN OLEH :

DINA SAFITRI

NIS: 2546/005.121

BIDANG KEAHLIAN PARIWISATA


PROGRAM KEAHLIAN TATA KECANTIKAN
KOMPETENSI KEAHLIAN TATA KECANTIKAN KULIT DAN RAMBUT

SMKN 7 JEMBER
2020 – 2021
REBONDING

A. Definisi Rebonding

Rebonding adalah suatu teknik meluruskan rambut, dimana rambut dicuci


dan dikeringkan dengan tingkat kekeringan 50-70%, kemudian rambut
dicatok dengan memakai alat. Kelebihan dari teknik rebonding adalah
rambut bisa lurus lebih maksimal dan hasil pelurusan lebih tahan lama.
Akan tetapi teknik ini juga mempunyai kekurangan, dalam penggunaan
alat iron hendaklah ekstra hati-hati dan pelaksanaan harus sesuai dengan
standar teknik produk yang digunakan. (Sumber: Tata Kecantikan Rambut
Jilid 3 Untuk SMK, Rostamailis dkk)

B. Tujuan Rebonding

 Menjadikan rambut lurus, sehingga mengurangi styling pada


rambut.
 Mengikuti trend yang sedang berlangsung
 Menambah estetika pada rambut, agar terlihat rapi dan enak di
pandang.

C. Alat, Bahan, Lenan, dan Kosmetika

No. Nama Alat Keterangan Fungsi Gambar


1. Sisir ekor Memparting rambut dan
mensection bagian rambut

2. Sisir garpu Menyisir rambut setelah


keramas

3. Cawan Wadah obat pelurus


Pewarnaan
4. Sisir Alat untuk aplikasi obat
Pewarnaan lurus

5. Botol Wadah tempat shampoo


aplikator atau conditioner

6. Jepit Untuk menjepit rambut


Bergerigi yang telah dibagi

7. Trolley Untuk menata alat, bahan,


Hitam dan kosmetika agar ringkas
dan rapi

8. Sarung Melindungi tangan dari cat


Tangan rambut
9. Hair Dryer Mengeringkan rambut

10.

No. Nama Keterangan Kategori Gambar


bahan, fungsi benda
lenan
Kosmetika

1. Handuk Untuk Lenan


Hitam mengeringkan
rambut dan alas
cape

2. Cape Untuk Lenan


Shampoo mencegah air
mengenai
pakaian klien

3. Cape Untuk Lenan


Pewarnaan mencegah
produk
mengenai
pakaian klien
4. Shampoo Menghilangkan Kosmetika
minyak,
kotoran, produk
pada rambut

5. Conditioner Menetralisa Kosmetika


penggunaan
produk setelah
pembilasan

6. Hair Mencegah Kosmetika


repairing rambut rusak
spray setelah catok/
saat catok

7. Hair Meluruskan Kosmetika


straigthner rambut pada
step 1 tahap pertama

8. Hair Netralisa Step 1 Kosmetika


Straitghner
step 2

9. Serum Melindungi Kosmetika


Rambut rambut setelah
penggunaan
produk dan
rebonding
D. Langkah Kerja

1. Persiapan Area Kerja


 Menyiapkan tempat untuk penyampoan
 Membersihkan tempat kerja dan ruangan
 Menata area kerja
 Mempersiapkan alat dan kosmetik
2. Persiapan Pribadi
 Melepas perhiasan
 Memakai baju kerja
 Sanitasi tangan
3. Persiapan Klien
 Mempersilahkan klien duduk
 Memakaikan handuk pada klien
 Memakaikan cape
4. Langkah Kerja
No. Langkah Kerja Jumlah Waktu
1. Cuci rambut menggunakan 15 menit
shampo tanpa menggunakan
kondisioner sampai benar-
benar bersih untuk   
mempercepat proses
peresapan obat pelurus lalu
keringkan dengan hair dryer
2. Sisir rambut dan bagi menjadi 5 menit
4 bagian, lalu beri hair
repairing spray untuk
melindungi rambut dari obat.
3. Beri obat pelurus step 1 30 menit
selapis demi selapis dengan
ketebalan kurang lebih 1 cm,
setelah semuanya rata
diamkan sebentar agar obat
meresap, lakukan pengecekan
dengan cara ambil sebagian
rambut dan tarik perlahan,
jika rambut yang ditarik tidak
kembali berarti obat sudah
meresap dengan baik.

4. Sisir rambut selapis demi 15 menit


selapis, jepit dengan jari
tengah dan telunjuk lalu tarik
ke bawah dan dilakukan
bergantian dengan tangan
kanan dan kiri selama 3 kali,
tekhnik ini disebut tekhnik
smoothing. setelah semua
bagian rambut selesai di
smoothing, diamkan 15 menit
5. Bilas rambut dengan air tanpa 5 menit
sampo dan kondisioner
sampai rambut benar-benar
bersih dari obat.
6. Keringkan hingga setengah 5 menit
kering saja lalu beri vitamin /
hair recovery untuk
melindung rambut dari proses
pencatokan.

7. . Bagi rambut menjadi 4 60 menit


bagian dan lakukan
pencatokan rambut selapis
demi selapis, kejelian dalam
proses ini sangatlah
diperlukan untuk
mendapatkan hasil pelurusan
yang sempurna.
8. Diamkan rambut 5 menit 5 menit
untuk mendinginkanya
setelah proses pencatokan.
9. Bagi kembali rambut menjadi 15 menit
4 bagian lalu oleskan
neutralisir/step 2 selapis demi
selapis sampai merata dan
diamkan selama 15 menit.
10. Bilas rambut menggunakan 15 menit
kondisioner sampai rambut
benar-benar bersih lalu
keringkan.
Berkemas
 Membersihkan alat-alat yang sudah di gunakan
 Mengembailikan alat-alat dan kosmetik ketempat semula
 Membersihkan area kerja dan ruangan

Dokumentasi
LAPORAN PORTOFOLIO
PEWARNAAN

Sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan


Uji Kompetensi Keahlian
tahun pelajaran 2020/2021

DISUSUN OLEH :

DINA SAFITRI

NIS: 2546/005.121

BIDANG KEAHLIAN PARIWISATA


PROGRAM KEAHLIAN TATA KECANTIKAN
KOMPETENSI KEAHLIAN TATA KECANTIKAN KULIT DAN RAMBUT

SMKN 7 JEMBER
2020 – 2021
PEWARNAAN

1. Definisi Pewarnaan
Pewarnaan rambut atau pengecatan rambut adalah sebuah praktik
mengubah warna rambut. Alasan utamanya adalah untuk kecantikan, untuk
menutup rambut uban atau putih, untuk mengubah warna yang dianggap yang
lebih diinginkan atau bermode, atau untuk mengembalikan warna rambut asli
setelah luntur karena proses penataan rambut atau pengaruh sinar
matahari.Pewarnaan rambut dapat dilakukan secara profesional oleh penata
rambut atau dilakukan sendiri di rumah. 

2.Tujuannya :
 Menutupi uban atau perubahan warna rambut yang tidak diinginkan
 Mengikuti trend yang terjadi saat ini
 Penunjang penampilan.
3. Persiapan alat, bahan, lenan dan kosmetika

No. Nama Alat Keterangan Fungsi Gambar

1. Sisir ekor Memparting rambut dan


mensection bagian rambut

2. Sisir Garpu Menyisir rambut setelah keramas

3. Sisir Alat untuk aplikasi obat lurus


Pewarnaan
4. Cawan Wadah cat pewarnaan
Pewarnaan

5. Jepit Gerigi Untuk menjepit rambut yang


telah dibagi

6. Sarung Tangan Melindungi tangan dari cat


rambut

7. Trolley Hitam Untuk menata alat, bahan, dan


kosmetika agar ringkas dan rapi

8. Botol aplikator Wadah tempat shampoo atau


conditioner
9. Hair Dryer Mengeringkan rambut

No Nama lenan, Keterangan Kategori Gambar


kosmetika, bahan fungsi benda

1. Cape shampo Untuk Lenan


mencegah air
mengenai
pakaian klien

2. Cape pewarnaan Untuk Lenan


mencegah
produk
mengenai
pakaian klien

3. Handuk hitam Untuk Lenan


mengeringkan
rambut dan
alas cape

4. Tissue Menghapus Bahan


cat rambut
yang
menempel
pada kulit
5. Aluminium foil Alas rambut Bahan
saat di warnai

6. Shampoo Menghilangka Kosmetika


n minyak,
kotoran,
produk pada
rambut

7. Conditioner Menetralisa Kosmetika


penggunaan
produk setelah
pembilasan

8.. Oksidan Bahan dasar Kosmetika


dan penentu
menyerapnya
warna pada
rambut

9. Colorunt Bahan dasar Kosmetika


warna pada
campurab
10. Serum Rambut Melindungi Kosmetika
rambut setelah
penggunaan
produk dan
rebonding

3. Persiapan Area Kerja

 Menyiapkan tempat untuk penyampoan


 Membersihkan tempat kerja dan ruangan
 Menata area kerja
 Mempersiapkan alat dan kosmetik
4.Persiapan Pribadi
 Melepas perhiasan
 Memakai baju kerja
 Sanitasi tangan
5.Persiapan Klien
 Memakaikan handuk
 Memakaikan cape pewarnaan
No. Langkah Kerja
1. Sisir rambut hingga 5 menit
rapi, analisa apakah
rambut klien pernah
melakukan pewarnaan
atau tidak, pernah
melakukan hair
rebonding atau tidak,
kering atau tidak dan
sebagainya
2. Setelah itu, cuci rambut 15 menit
klien dengan shampoo
tanpa conditioner

3. Keringkan hingga 10 menit


benar-benar kering

4. Racik Hidrogen 5 menit


peroksida dan colorrunt
dengan takaran yang
sesuai diagnosa

5. Aplikasikan pada akar 20 menit


rambut hingga ujung
rambut secara merata.
( Untuk klien beruban
lakukan dari akar
terlebih dahulu hingga
rata lalu gunakan sisa
produk ke batang
rambut.)

6. Tunggu hingga meresap 30 menit


minimal 30 menit

7. Bilas dengan air, lalu 15 menit


gunakan conditioner
8. Keringkan hingga 10 menit
setengah kering

9. Aplikasikan vitamin 3 menit


dari akar ke ujung
rambut

10. Keringkan rambut 15 menit


hingga benar-benar
kering, lalu tata rambut
klien

6.Berkemas

 Membersihkan alat-alat yang sudah digunakan

 Mengembalikan alat-alat dan kosmetik ketempat semula

 Membersihkan area kerja dan ruangan

Dokumentasi
LAPORAN PORTOFOLIO
PEMANGKASAN

Sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan


Uji Kompetensi Keahlian
tahun pelajaran 2020/2021

DISUSUN OLEH :

DINA SAFITRI

NIS: 2546/005.121

BIDANG KEAHLIAN PARIWISATA


PROGRAM KEAHLIAN TATA KECANTIKAN
KOMPETENSI KEAHLIAN TATA KECANTIKAN KULIT DAN RAMBUT

SMKN 7 JEMBER
2020 – 2021
1. Definisi  Pemangkasan .
Pemangkasaan rambut adalah suatu tindakan mengurangi panjang rambut dengan
bantuan metode yang dipergunakan untuk menghasilkan pangkasan rambut yang sesuai
dengan desaian yang diinginkan
2. Tujuan
Rambut merupakaan sebuah media  yang memungkinkan penata rambut   menciptakan
berbagai bentuk dan teknik pemangkasan.

3. Persiapanan Area Kerja


 Siapkan bak /tempat penyampoo
 Cek air ( bila air tidak mengalir, isi bak/ember dengan air)
 Ruang praktek dalam keadaan teratur rapid an bersih
 Cek aliran listrik
 Siapkan bahan , lenan  dan kosmetik

4. Persiapan Pribadi
 Gunakan pakaian kerja
 Lepaskan perhiasan tangan
 Pakailah sepatu bertumit rendah

5. Persiapan Klien
 Mengunakan handuk hitam sebagai alas
 Menggunakan cape pemangkasan

6. Alat, bahan, lenan dan kosmetik


No. Nama Alat Keterangan Fungsi Gambar
1. Sisir Pangkas  Memparting dan mensection
rambut saat pangkas
2. Gunting Pangkas Memangkas rambut sesuai
model

3. Gunting Berigi Menipiskan potongan rambut

4. Jepit Bergerigi Untuk menjepit rambut


yang telah dibagi

5. Water sprayer Menyemprotkan air untuk


mempermudah pemangkasan

6. Sikat Rambut Menyikat sisa rambut pada


kulit leher atau pakaian klien
7. Hair Dryer Mengeringkan rambut

8. Sisir Blow Menata rambut klien

9. Trolley Hitam Untuk menata alat, bahan,


dan kosmetika agar
ringkas dan rapi

10. Botol aplikator Wadah tempat shampoo


atau conditioner

No. Nama lenan Keterangan Keterangan Gambar


dan kosmetik Fungsi fungsi
1. Handuk hitam Untuk Lenan
mengeringkan
rambut dan alas
cape
2. Cape Untuk mencegah Lenan
penyampoan air mengenai
pakaian klien

3. Cape pangkas Untuk mencegah Lenan


produk mengenai
pakaian klien

4. Bedak /talk Untuk mencegah Kosmetik


iritasi dari sikat
7. Langkah Kerja Pemangkasaan

No. Langkah Kerja Waktu


1. Bagi rambut menjadi 10 menit
empat

2. Mulai pemangkasaan  2,5 menit


pada bagian belakang
pada tengkuk
3. Bagian kedua digunting 2,5 menit
tanpa pengangkatan
4. Lakukan hal yang sama 5 menit
seperti langkah
sebelumnya
5. Pindah ke bagian depan 5 menit
gunakan pangkasan
bagian belakang sebagai
contoh
6. Setelah selesai di 5 menit
pangkas, tipiskan ujung
rambut dengan gunting
bergerigi agar terlihat
natural
7. Kerngkan dengan hair 10 menit
dryer dan tata rambut
klien
8. Angkat cape dan 2 menit
taburkan bedak talk, lalu
sikat dengan sikat
pangkas secara perlahan

8. Berkemas
 Bersihkan area kerja yang sudah digunakan
 Matikan aliran listrik dan air
 Kembalikan alan dan kosmetik ke tempat semula.

Dokumentasi
LAPORAN PORTOFOLIO
PRATATA

Sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan


Uji Kompetensi Keahlian
tahun pelajaran 2020/2021

DISUSUN OLEH :

DINA SAFITRI

NIS: 2546/005.121

BIDANG KEAHLIAN PARIWISATA


PROGRAM KEAHLIAN TATA KECANTIKAN
KOMPETENSI KEAHLIAN TATA KECANTIKAN KULIT DAN RAMBUT

SMKN 7 JEMBER
2020 – 2021
Definisi Pratata

  Pratata merupakan tindakan pendahuluan yang mencakup


penggulungan rambut menurut pola-pola tertentu dengan maksud memudahkan
penataan yang akan dibuat, karena pratata berfungsi menahan ketahanan
penataan yang telah dibuat.

1. Tujuan pratata

Untuk membantu tercapainya suatu bentuk penataan rambut teertentu yangg


dikehendaki.

2. Persiapanan Area Kerja


 Siapkan bak /tempat penyampoo
 Cek air ( bila air tidak mengalir, isi bak/ember dengan air)
 Ruang praktek dalam keadaan teratur rapid an bersih
 Cek aliran listrik
 Siapkan bahan , lenan  dan kosmetik

3. Persiapan Pribadi
 Gunakan pakaian kerja
 Lepaskan perhiasan tangan
 Pakailah sepatu bertumit rendah

4. Persiapan Klien
 Mengunakan handuk hitam sebagai alas
 Menggunakan cape shampoo

5. Alat, bahan, lenan dan kosmetik


No. Nama Alat Keterangan Fungsi Gambar
1. Sisir ekor Memparting rambut dan
mensection bagian
rambut
2. Sisir Garpu Menyisir rambut setelah
keramas

3. Jepit Bergerigi Untuk menjepit rambut


yang telah dibagi

4. Hair Dryer Mengeringkan rambut

5. Jepit bebek Mencengkram roll


rambut

6. Roll rambut besar Menggulung rambut

7. Trolley Hitam Untuk menata alat,


bahan, dan kosmetika
agar ringkas dan rapi
8. Botol Aplikator Wadah tempat shampoo
atau conditioner

No Nama bahan, Keterangan Keterangan Gambar


lenan, fungsi
Benda
kosmetik

1. Shampoo Menghilangkan Kosmetika


minyak,
kotoran,
produk pada
rambut

2. Handuk Hitam Untuk Lenan


mengeringkan
rambut dan
alas cape

3. Cape Shampoo Untuk Lenan


mencegah air
mengenai
pakaian klien

4. Cape pangkas Untuk Lenan


mencegah
produk
mengenai
pakaian klien
6. Langkah Kerja

No. Langkah Kerja Waktu

1. Keramasi rambut klien 15 menit


menggunakan shampo
tanpa counditioner

2. Sisir rambut klien dengan 2 menit


sisir garbu

3. Parting rambut menjadi 15 menit


sembilan

4. Rol rambut dari arah 5 menit


bawah dalam rambut,
kearah atas jepit dengan
jepit bebek

5. Lakukan secara berulang 10 menit


hingga rambut habis

6. Keringkan rambut dengan 20-30 menit


hairdrayer suhu tinggi

7. Setelah kering lepas rol 2 menit


rambut, dan sisir dengan
sisir garbu secara perlahan
agar tidak merubah hasil.

7. Berkemas
 Bersihkan area kerja yang sudah digunakan
 Matikan aliran listrik dan air
 Kembalikan alan dan kosmetik ke tempat semula.

Dokumentasi

Anda mungkin juga menyukai