Anda di halaman 1dari 3

Tugas Kelompok ke-1

(Minggu 3)

Tugas ini diambil dari buku:


Kieso, Weygandt, & Warfield. (2014). Intermediate Accounting : IFRS Edition 2e. IR. JWS.
New York. ISBN: ISBN: 978-1-118-44396-5.

Buatlah soal-soal berikut ini:


Essay
1. Kim Inc. baru-baru ini menyatakan bahwa 4% saham preferen dan saham preferen
kedua 4% partisipasi yang keduanya kumulatif mempunyai prioritas dalam hal
dividen sampai dengan 4% dari nilai parnya. Saham preferen partisipasinya ikut
berbagi rata dengan saham biasa atas setiap dividen yang melebihi 4%. Apa yang
dimaksud dengan istilah partisipasi dan kumulatif? Jelaskan.

Kasus
Bab 14 – Non-Current Liabilities
1. Berikut ini adalah dua situasi yang independen:
a. Pada tanggal 1 Januari 2015, Denac Company menerbitkan obligasi 9% senilai
€300,000 berjangka 10 tahun pada nilai par. Bunga dibayar secara kuartal pada
tanggal 1 April, 1 Juli, 1 Oktober, dan 1 Januari.
b. Pada tanggal 1 Juni 2015, Garfun Company menerbitkan obligasi 12% senilai
€200,000, berjangka 10 tahun tertanggal 1 Januari, pada nilai par ditambah bunga
akrual. Bunga dibayar secara setengahtahunan pada tanggal 1 Juli dan 1 Januari

Diminta
Untuk mencatat dari dua situasi independen tersebut, buatlah ayat jurnal untuk mencatat:
a. Penerbitan obligasi
b. Pembayaran bunga pada tanggal 1 Juli.
c. Bunga akrual pada 31 Desember.

ACCT6334– Intermediate Accounting II


Bab 15– Equity
1. Selama tahun pertama kegiatan operasional, Collin Raye Corporation melakukan transaksi-
transaksi berikut ini yang berkaitan dengan saham biasanya.
10 Januari Menerbitkan secara tunai 80.000 lembar saham pada $6 per saham
1 Maret Menerbitkan 5.000 lembar saham kepada pengacara sebagai
pembayaran atas tagihan sebesar $35,000 untuk jasa-jasa yang
diberikan dalam membantu berdirinya perusahaan.
1 Juli Menerbitkan secara tunai 30.000 lembar saham pada $8 per saham
1 September Menerbitkan secara tunai 60.000 lembar saham pada $10 per saham

Diminta:
Buatlah ayat jurnal untuk transaksi-transaksi ini, dengan mengasumsikan bahwa saham
biasa memiliki nilai par $3 per saham.

2. Untuk periode 2 tahun terakhir, neraca Santana Dotson Company menunjukkan data ekuitas
pemegang saham berikut dalam jutaan.
2016 2015
Share premium-ordinary HK$891 HK$817
Share capital-ordinary 545 540
Retained earnings 7,167 5,226
Treasury shares (1,428) (918)
Total equity HK$7,175 HK$5,665
Ordinary shares issued 218 216
Ordinary shares authorized 500 500
Treasury shares 34 27

Diminta
a. Jawablah pertanyaan berikut:
1) Berapakah nilai par saham biasa?
2) Berapa harga pokok per saham treasuri pada 31 Desember 2016 dan 31 Desember
2015?
b. Susunlah bagian ekuitas pemegang saham pada 31 Desember 2016

Bab 16– Dilutive Securities and Earnings per Shares


1. Flagstad Inc. menyajikan data berikut:

ACCT6334– Intermediate Accounting II


Net income ¥2,200,000
Preference shares: 50,000 shares outstanding, ¥100 par, 5,000,000
8% cumulative, not convertible
Ordinary shares: share outstanding January 1 600,000
Issued for cash, May 1 300,000
Acquired treasury shares for cash, August 1 150,000
2-for-1 share split, October 1

Diminta
Hitunglah laba per saham

ACCT6334– Intermediate Accounting II

Anda mungkin juga menyukai