Anda di halaman 1dari 3

Kode RPLBK:

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN RPL-LK-I-VII-U


BIMBINGAN DAN KONSELING
1. Sekolah : SMPN 102 Jakarta
2. Kelas : VII
3. TahunAjaran : 2019/2020
4. AlokasiWaktu : 1x40 Menit
5. SKKPD : Kesadaran tanggung jawab sosial dan Pengembangan diri
6. NilaiKarakter : Komunikatif
7. Komponen Layanan : Perencanaan Individual
8. Topik/ JudulLayanan : Melihat Diriku Lebih Dalam
9. Bidang bimbingan : Pribadi
10. Format layanan : Bimbingan Klasikal
11. JenisLayanan :LayananInformasi
12. FungsiLayanan :PemahamandanPengembangan.
13. Metode : Examples non Examples, Mind Mapping, Snowball
Throwing, Word Square
14. Tujuan umum : Peserta didik mampu mengenal dirinya lebih dalam
15. Tujuan khusus : Peserta didik mampu mengenal diri, kekuatan dan
kelemahan, untuk membantu siswa memiliki penghargaan
diri yang lebih baik
16. Alat/ Media : LCD, Laptop, Power point, Speaker, HVS
17. KegiatanLayanan :
Tahap Kegiatan Strategi/ W
Teknik ak
tu
1. Pembukaan 1. Konselor memberikan salam kepada peserta didik. Ceramah 5
(Awal/Eksp 2. Konselor mengajak memulai kegiatan dengan berdoa. M
lorasi) 3. Konselor melakukan presensi/mengabsen peserta eni
didik. t
4. Konselor menyapa dan membentuk rapport dengan
peserta didik.
5. Konselor memberikan materi pengait tentang hakikat
manusia
2. Inti 1. Konselor menjelaskan tujuan kegiatan pada hari ini. Ceramah 30
(Elaborasi) 2. Konselor menjelaskan topik mengenai “Melihat diriku , Tanya M
lebih dalam” Jawab, eni
3. Konselor melatih pengetahuan peserta didik dengan t
menanyakan maksud dari “Melihat diriku lebih dalam

4. Konselor rmemperkuat jawaban peserta didik terkait
maksud dari Melihat diriku lebih dalam
5. Konselor mengajak peserta didik untuk menjawab
pertanyaan di kertas HVS terkait materi “Melihat
diriku lebih dalam ”
6. Konselor menunjuk beberapa siswa untuk
menyampaikan apa yang sudah ia tulis di lembar HVS.

3. Konfirmasi 1. Konselor mendapatkan feedback (balikan) dari peserta Contemp 5


didik dengan mengadakan tanya jawab tentang topik lation me
Melihat diriku lebih dalam” nit
2. Konselor memberikan reinforcement kepada peserta
didik yang telah memberikan respon.
4. Penutup 1. Konselor bersama dengan peserta didik membuat Summari 5
kesimpulan kegiatan zing me
2. Konselor mengucapkan terima kasih karena nit
pesertadidik telah aktif dalam mengikuti kegiatan.
3. Konselor memberikan motivasi kepada peserta didik
untuk terus mengenal dirinya sendiri baik itu
kekurangan maupun kelebihan yang ada pada dirinya
4. Konselor bersama peserta didik merencanakan
kegiatan layanan lanjutan.
5. Konselor mengajak peserta didik untuk menutup
kegiatan dengan bersama-sama berdoa.
18. Sumber :
19. Rencana Penilaian/Evaluasi:
1. Penilaian Proses : Dilaksanakan pada saat pemberian layanan berlangsung dengan
cara mengamati keaktifan, kesungguhan dan keantusiasan peserta didik dalam
menerima layanan yang diberikan.
2. Penilaian Hasil : Dilaksanakan setelah kegiatan pemberian layanan selesai
dilaksanakan dengan cara :
a. Laiseg : Melakukan penilaian dengan pengajuan pertanyaan dan kontemplasi
langsung setelah memberikan layanan pada tahap konfirmasi. Lembar
Panduan laiseg terlampir.
b. Laijapen: Mengevaluasi sejauh mana peserta didik dapat mengaplikasikan
dan menilai berbagai faktor yang ada dalam diri yang menunjang
kesuksesan (setelah peserta didik mndapatkan layanan penunjang
yang lain).
c. Laijapang: Mengevaluasi sejauh mana peserta didik benar-benarkonsisten
Dalam mengoptimalkan berbagai faktor yang menunjang kesuksesan
(jangka panjang).
Jakarta, 22 Agustus 2019
Guru Pamong Praktikan

Triyanto, S.Pd Gina Syarifah Awaliyah

Mengetahui
Kepala Sekolah

Abdul Basir, S.Pd, MM

Anda mungkin juga menyukai