Anda di halaman 1dari 5

9 PEMISAH CAMPURAN

1. Penyaringan ( Filtrat )
Menggunakan saringan,yg dpt melewati saringan disebut Filtrat & yg
tertahan pada saringan disebut Residu.Pemisahan campuran
didasarkan pada perbedaan ukuran partikel.
Contoh : - Pasir halus & kerikil – Air & Lumpur

2. Penguapan ( Evaporasi )
Komponen yg memiliki titik didih rendah akan menguap & terpisah
dgn komponen yg memiliki titik didih tinggi.Pemisahan campuran
didasarkan pada perbedaan titik didih zat.
Contoh : - Pembuatan garam dapur dri air laut.

3. Kristalisasi
Pemisahan campuran dgn membuat larutan dgn jenuh,sehingga salah
satu komponen akan mengkristal.
Contoh : - Proses pemurnian garam & gula.

4. Penyulingan ( Destilasi )
Pemisahan campuran zat padat – zat cair atau zat cair – zat cair yg
didasarkan pada perbedaan tititk didih zat dgn memanaskan pda labu
destilasi sehingga dri zat yg bertitik didih rendah diperoleh zat murni
( destilat ).
Contoh : - Pemisahan alcohol & air - Proses pembuatan oksigen
- Proses pengolahan minyak bumi.

5. Sublimasi
Pemisahan campuran ini serupa dgn Destilasi yaitu dgn cara
menguapkan zat padat yg dapat menyublim & dpt menguap tanpa
melalui fase cair & komponen lain tetap tertinggal (tidak menyublim)
Contoh : - Proses pembuatan kamper - Iodin - Amonium Klorida &
- Naftalena.

6. Kromatografi
Pemisahan campuran zat berdasarkan kecepatan perambatan
komponen dlm campuran pada suatu medium. Ada 2 fase pada
kromatografi yaitu fase tetap & fase bergerak.
Contoh : - Penentuan tingkat pencemaran udara - Kandungan nikotin
dlm darah - Kandungan zat dlm makanan - Pemisah warna tinta
- Memeriksa pemakaian narkoba.

7. Dekantasi
Pemisah campuran zat padat & zat cair dgn mendiamkan campuran
beberapa saat sehingga zat padat terlarut akan mengendap,kemudian
dipisahkan dri pelarut ( air ) secara perlahan.
Contoh : - Memisahkan air & lumpur - Memisahkan air & pati.

8. Amalgamasi
Pemisahan campuran zat dgn reaksi kimia.
Contoh : - Pada proses ekstraksi emas & perak dgn menggunakan
cairan raksa.

9. Sentrifugasi
Pemisahan campuran zat padat-zat padat atau zat cair-zat padat dgn
cara memutar campuran,sehingga komponen campuran akan terpisah
berdasarkan kerapatan molekulnya.
Contoh : - Pemisahan sel darah merah & sel darah putih dri plasma
darah.

Anda mungkin juga menyukai