Anda di halaman 1dari 5

Laporan Keuangan

Dibuat untuk Memenuhi Tugas Mata Pelajaran produk kreatif dan kewirausahaan
dari Ibu Rida Nurhaida, S.Pd

Di susun oleh:
Mochamad Adlan Ramadhan
XII APL 4
NIS 181910368

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 7 BANDUNG


Jalan Soekarno-Hatta No.596 Telp. (022)7563077/ Fax.7503853 Bandung
Web:www.smkn7bandung.sch.id
BANDUNG
2021
Daftar Isi
Uraian....................................................................................................................................................3
1. Pencatatan Transaksi Keuangan................................................................................................4
2. Neraca.......................................................................................................................................4
3. Perhitungan Rugi/laba...............................................................................................................5
4. Perubahan Modal/Ekuitas.........................................................................................................5
Uraian
PT Wulda bergerak di bidang katering, selama bulan Oktober 2020 memiliki data transaksi sebagai
berikut:

a. Pada tanggal 1 Oktober 2020, Nn Wulan Sari menyetor sebesar Rp50.000.000,00


b. Pada tanggal 5 Oktober 2020, membeli peralatan katering secara tunai dengan harga
Rp7.000.000,00.
c. Pada tanggal 6 Oktober 2020, membeli secara kredit perlengkapan memasak seharga
Rp500.000,00.
d. Pada tanggal 15 Oktober 2020, membayar cicilan utang sebesar Rp200.000,00.
e. Pada tanggal 24 Oktober 2020, Nn. Wulan Sari mengambil uang sebesar Rp1.000.000,00
untuk kepentingan pribadi.
f. Pada tanggal 31 Oktober 2020, menerima pendapatan katering sebesar Rp12.500.000,00
g. Pada tanggal 31 Oktober 2020, dikeluarkan biaya dengan rincian:
Gaji Rp2.500.000,00

Transportasi Rp 200.000,00

Akomodasi Rp 700.000,00
Komisi Rp 400.000,00

Lain-lain Rp 100.000,00

Total Rp 3.900.000,00
1. Pencatatan Transaksi Keuangan
dalam rupiah ribuan (000)
Aktiva Pasiva

Tanggal Kas Peralatan Perlengkapan Utang Modal Keterangan


1/10 50.000 50.000 Setor
5/10 7.000 7.000 Peralatan
43.000 7.000 50.000
6/10 500 500 Perlengkapan
43.000 7.000 500 500 50.000
15/10 200 200 Cicilan
42.800 7.000 500 300 50.000
24/10 1.000 1.000 Prive
41.800 7.000 500 300 49.000
31/10 12.500 12.500 Pendapatan
54.300 7.000 500 300 61.500
31/9 3.900 3.900 Biaya
50.400 7.000 500 300 57.600
57.900 57.800

2. Neraca
PT WULDA katering
NERACA
31 Oktober 2020
Aktiva Pasiva

Aktiva Utang dan Modal


Aktiva Lancar Utang
Kas Rp 50.400.000
Peralatan Rp 7.000.000
Perlengkapan Rp 500.000 Utang Usaha Rp 300.000
Total Aktiva Lancar Rp 57.900.000 Total Utang Usaha Rp 300.000
Aktiva Tetap - Modal Rp 38.750.000
Total Aktiva Rp 57.900.000 Total Pasiva Rp38.850.000
3. Perhitungan Rugi/laba
PT WULDA katering
Perhitungan Rugi/Laba
31 Oktober 2020

Pendapatan Usaha Rp 12.500.000,00


Beban usaha

Gaji Rp 2.500.000,00

Transportasi Rp 200.000,00

Akomodasi Rp 700.000,00
Komisi Rp 400.000,00

Lain-lain Rp 100.000,00

Total Rp 3.900.000,00-

Laba Bersih Rp 8.600.000

4. Perubahan Modal/Ekuitas

PT WULDA katering
Laporan Perubahan Modal
31 Oktober 2020

Modal Awal Rp 50.000.000

Laba Bersih Rp 8.600.000


Prive Rp 1.000.000-
Penambahan Modal Bersih Rp 7.600.000+

Modal PT Wulda per 31 Oktober 2020 Rp 57.600.000

Anda mungkin juga menyukai