Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL KONSER PRAKTEK LAPANGAN KOMPOSISI MUSIK

(PLKM )

“WE ARE TOGETHER”

Disusun oleh:
Yohanes Mantul
NIM: 852015019

PROGRAM STUDI SENI MUSIK


FAKULTAS BAHASA DAN SENI
UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA
SALATIGA
2017
A. Pendahuluan
PLKM merupakan salah satu mata kuliah konsentrasi Komposisi program studi
Seni Musik Fakultas Bahasa dan Seni UKSW. Setiap mahasiswa yang mengambil mata
kuliah PLKM ini wajib membuat sebuah karya komposisi. Dalam konser PLKM ini,
beberapa mahasiswa akan menampilkan karya komposisinya yang dikemas dalam bentuk
konser dan dapat disaksikan secara umum. Dengan adanya konser ini, mahasiswa
diharapkan mampu menambah kualitasnya dalam komposisi musik.

B. Nama Kegiatan
Adapun judul konser PLKM yang akan berlangsung adalah “WE ARE
TOGETHER” yang menampilkan karya komposisi dari beberapa mahasiswa dengan
bentuk komposisi yang berbeda-beda. Karya-karya komposisi ini disajikan dalam sebuah
konser untuk memenuhi syarat kelulusan mata kuliah PLKM.

C. Tema Kegiatan
Konser ini bertemakan “WE ARE TOGETHER”. Pemilihan judul “WE ARE
TOGETHER” ini menggambarkan berbagai bentuk karya komposisi dari beberapa
mahasiswa yang kemudian disajikan dalam sebuah konser. Judul ini juga
menggambarkan kehidupan perkuliahan mahasiswa program studi seni musik yang saling
membantu dalam menampilkan sebuah komposisi. Ada yang membuat karya dan ada
yang menampilkan karya itu.

D. Maksud dan Tujuan

Dalam konser ini, akan ditampilkan karya komposisi dari beberapa mahasiswa
dalam berbagai bentuk karya seperti sonata, fuga, minuet dan musik program. Konser ini
juga sebagai syarat kelulusan mata kuliah PLKM konsentrasi komposisi musik program
studi seni musik.
E. Waktu pelaksanaan
Konser ini akan dilaksanakan pada tanggal 27 november 2017 pukul 17.00 WIB
sampai 19.00 WIB.

F. Tempat pelaksanaan
Konser “WE ARE TOGETHER” ini akan berlangsung di Recital Hall, Gedung
Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Kristen Satya Wacana, Salatiga.

G. Penutup

Demikian proposal ini kami buat sebagai langkah awal agar konser PLKM ini
dapat terlaksana dengan baik dan sesuai dengan harapan. Atas segala perhatian dan
bentuk partisipasi yang telah diberikan, kami ucapkan terima kasih.

Salatiga, 17 Oktober 2017


Mengetahui,
Ketua Pelaksana, Penanggung Jawab,

Dimas Ananda Saputra Joshua Agung


Susunan Panitia

KONSER PLKM

“WE ARE TOGETHER”

Ketua Panitia : Dimas Ananda

Wakil Ketua : Intaniar Woro Supeni

Bendahara : Cindy Paula Sekarwangi

Sekretaris : Dian Anggrapeni

Seksi Acara dan Panggung : 1. Romansa Kristianda Pramadika

2. Firdaus Patras Gumolung

3. Elnatan Yosua Kurniawan

Humas : 1. Dhinny Manumpil

2. Agustina Raru

Seksi Konsumsi : 1. Chytara Denis Gracia

Seksi Keamanan : 1. Ernanda Gloria Primayudha

2. Nicodemus Raka Manggala Putra P.

Seksi Perlengkapan : 1. Franciscus Nico Kumalahadi

2. Elnatan Yosua Kurniawan

3. Yoseph Angela Sugiyanto

Seksi Dokumentasi : 1. Sandi Nehemia Rudamaga

2. Ruth Eka Putri


RENCANA ANGGARAN PRODUKSI

RENCANA ANGGARAN JUMLAH

PEMASUKAN

SUMBER DANA
Dana dari mahasiswa PLKM 15@170.000 2.550.000
Total 2.550.000
PENGELUARAN

KESEKRETARIATAN

Print Proposal (5 @10.000) 50.000


KONSUMSI
Gladi Kotor (snack + minum @7.000 x 40) 280.000
Gladi Bersih (snack + minum @7.000 x 40) 280.000
Pelaksanan konser (makan besar +minum @ 15.000 x 40) 600.000
PUBLIKASI
Poster 25 lembar @7500 187.500
Pulsa 100.000
DOKUMENTASI
Dokumentasi BTSI 500.000
DEKORASI
Dekorasi Panggung 500.000
PERLENGKAPAN
Selotip, doble tape 20.000
Bateray 30.000
Total 2.547.000

SUSUNAN ACARA
WAKTU KEGIATAN KETERANGAN
16.30-17.00 Open Gate
17.00-17.05 Doa Pembuka
17.05-17.10 Kata Sambutan Ketua Program Studi
17.10-17.15 Kata Sambutan Dosen Komposisi
17.15-17.20 Komposisi 1
17.20-17.25 Komposisi 2
17.25-17.30 Komposisi 3
17.30-17.35 Komposisi 4
17.35-17.40 Komposisi 5
17.40-17.45 Komposisi 6
17.45-17.50 Komposisi 7
17.50-17.55 Komposisi 8
17.55-18.10 Break
18.10-18.15 Komposisi 9
18.15-18.20 Komposisi 10
18.20-18.25 Komposisi 11
18.25-18.30 Komposisi 12
18.30-18.35 Komposisi 13
18.35-18.40 Komposisi 14
18.40-18.45 Komposisi 15
18.45-18.50 Doa Penutup

JADWAL KEGIATAN
No Kegiatan Konser PLKM September Oktober November

Minggu ke Minggu ke Minggu ke


I II III IV I II III IV V I II III IV
A. Perencanaan/Persiapan
Mengundang calon panitia
Pembentukan panitia
Pembuatan proposal
Rapat kordinasi I
Pembuatan poster
Menghubungi Komposer
Mengundang MC
Menghubungi BTSI
Memesan Konsumsi
Rapat Koordinasi II
Merancang dan membuat
dekorasi
Rapat Final
B. Pelaksaan
Gladi kotor
Gladi bersih
Cek sound system
Acara recital dimulai
C. Pasca pelaksanaan
Pembongkaran dekorasi
Rapat evaluasi
Pembuatan LPJ

DENAH PANGGUNG KONSER PLKM


DRUM
PIANO

STRING, VOKAL

Anda mungkin juga menyukai