Anda di halaman 1dari 2

MODUL 7

KEGIATAN BELAJAR 2

IS -LM Dalam Prespektif Islam

A. KURVA IS DALAM PRESPEKTIF ISLAM


 Pasar barang adalah pasar dimana semua barang dan jasa diproduksi oleh suatu
negara dalam jangka waktu tertentu . permintaan dalam pasar barang adalah
agregasi dari semua permintaan akan barang dan jasa dalam negeri. Sedangkan
penawaran adalah semua barang yang di produksi dalam negeri . ekonomi
konvensional akan seimbang apabila pasar uang dan pasar barang seimbang .
 Keseimbangan akan terjadi apabila besarnya pendapatan nasional (Y) Dan Tingkat
bunga (i) antara pasar barang dan pasar uang . Namun dalam islam system bunga di
hapuskan . Kurva IS yang menghubungkan antara tingkat bunga dan tingkat
pendapatan. Dengan asumsi perekonomian tertutup .
 asumsi perekonomian tertutup dimana Ekspor adalah nol :

Rumus :

 E : Pengeluaran direncanakan
 C : Jumlah komsumsi E = C + I +G
 I : Investasi direncakan
Dimana : C = C (Y-T)
 G : Pemerintah
 T : Pajak
 Y : Pendapatan total
 C1 : Pendapatan muzakki
 C2 : Pendapatan mustahiq

 Asumsi ini menunjukkan komsumsi tergantung pada disposibel ( Y-T ) di asumsikan


yang dikombinasi menjadi E = C ( Y-T ) + I + G
 Perekonomian dalam keseimbangan (equilibrium) ketika pengeluaran actual =
pengeluaran yang di rencanakan ( Y = E )
 Secara sistematis , hubungan fungsional antara C dan Y dapat dinyatakan sebagai
berikut [Huda,2007] : C = f (Y) dengan C = C1 + C2
 Makin tinggi keutungan yang diharapkan , dan makin besar biaya asset yang kurang
produktif.
 Kurva ISI adalah tempat kedudukan titik – titik yang menghubungkan tingkat
keutungan yang di harapkan dan pendapatan nasional dimana pasar dalam kondisi
keseimbangan.

B. KURVA LM DALAM PERSPEKTIF ISLAM


 Alasan utama dalam memegang uang dalam ekonomi islam adalah untuk
transaksi ,permintaan uang dalam ekonomi islam berhubunngan dengan tingkat
pendapatan dan frekuensi pengeluaran . hubungan antara tingkat bunga dan tingkat
pendapatan yang muncul di pasar uang dinyatakan dengan kurva LM . penawaran
uang M adalah variable kebijakan eksogen yang dipilih bank sentral karena model
IS-LM menejlaskan jangka pendek ketika harga adalah tetap .
 Teori prefensi likuiditas menegaskan bahwa tingkat bunga adalah sebuah
determinan dari banyak uang yang ingin di pegang.
 Jadi rumus pada uang riil adalah (M/P)d =L (r) dimana L (r) menunjukkan bahwa
jumlah uang yang diminta tergantung pada tingkat bunga
 Kurva LM menggambarkan hubungan diantara tingkat pendapatan dan tingkat
bunga

C. KESEIMBANGAN DI PASAR UANG DALAM EKONOMI ISLAM

Keseimbangan perekonomian adalah titik dimana kurva IS dan LM berpotongan ,dengan


kata lain pengeluaran actual sama dengan pengeluaran yang direncanakan.

Anda mungkin juga menyukai