Anda di halaman 1dari 6

TUGAS 03

Menyusun Praktik Baik

A. Masalah
Perilaku Hidup Bersih Masyarakat Fattolo yang masih rendah.
Lingkungan tempat tinggal, rumah ibadah masih terlihat kurang terawat
bahkan terkesan kotor, Saluran air banyak tersumbat. Siswa SD Negeri 2
Bula masih banyak yang hadir ke sekolah dengan kebersihan badan,
pakaian yang belum diperhatikan secara baik. Pemahaman masyarakat
tentang pentingnya kebersihan masih kurang. Kebiasaan masyarakat yang
berdampak pada kesehatan dan perkembangan peserta didik terutama
prestasi belajar menjadi rendah.
B. Strategi dan Langkah Mengatasi Masalah
Langkah strategis guna memecahkan masalah merupakan kunci
keberhasilan sekolah yang berasal dari gagasan dan ide kepala sekolah.
Langkah strategis dimaksud antara lain :
 Membuat program pembiasaan bersih, diri, pakaian, dan perilaku
hidup bersih
 Pelibatan masyarakat dalam pelaksanaan program sekolah terutama
tentang kebersihan
 Kegiatan rutin sekolah, setiap hari Jumat dilakukan jumat bersih
keliling Desa Fattolo
 Berkerja sama dengan Puskesmas dalam kegiatan
penyuluhan/sosialisasi tentang kesehatan lingkungan masyarakat.
C. Hasil
Pemilihan dan penerapan langkah strategis secara efektif dapat
memberikan hasil yang lebih maksimal. Adapun hasil-hasil yang dicapai
adalah
Pemahaman Masyarakat tentang artinya kebersihan meningkat.

Tugas Diklat Penguatan Kepala Sekolah 1


Perilaku Hidup Bersih menjadi budaya dan kebiasaan
Lingkungan tempat tinggal dan sarana ibadah tampak lebih bersih
indah dan nyaman
Lingkungan sekolah tertata dan terjaga kebersihannya
Prestasi dan predikat sekolah bersih dapat diraih
Masyarakat lebih berbangga dengan predikat sekolah sehat dan
bersih

D. Faktor Pendukung
- Kemampuan kepala sekolah dalam penerapan manajemen yang tepat
- Adanya Team Work
- Keikutsertaan guru yang lebih tinggi
E. Faktor Penghambat
- Budaya masyarakat setempat yang peduli dengan lingkungan sekolah
- Rendahnya pendidikan masyarakat
- Sistim pemerintahan desa yang belum tidak program
F. Kesimpulan
Semangat yang tinggi merupakan salah satu kunci keberhasilan dalam
educasi masyarakat tentang kesehatan dan kebersihan lingkungan.

Tugas Diklat Penguatan Kepala Sekolah 2


LAMPIRAN-LAMPIRAN

Tugas Diklat Penguatan Kepala Sekolah 3


Tugas Diklat Penguatan Kepala Sekolah 4
Tugas Diklat Penguatan Kepala Sekolah 5
Tugas Diklat Penguatan Kepala Sekolah 6

Anda mungkin juga menyukai