Anda di halaman 1dari 2

PNEUMONIA

No. /SOP-UKP/Pkm-Nsh/
:
dokumen /2018
No. revisi : 0
SOP
Tanggal
:
terbit
Halaman : 1/2
UPTD PUSKESMAS ADE SAPRUDIN
NUSAHERANG NIP. 19630217 198502 1 001

1. Pengertian Pneumonia adalah peradangan/inflamasi parenkim paru, distal dari


bronkiolus terminalis yang mencakup bronkiolus respiratorius dan
alveoli, serta menimbulkan konsolidasi jaringan paru dan gangguan
pertukaran gas setempat.
2. Tujuan Sebagai acuan langkah-langkah penerapan penanganan penderita
pneumonia
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Nusaherang No. 440/ /PKM-
NSH/2018 Tentang
4. Referensi Peraturan Kementerian Kesehatan No.HK.02.02/MENKES/514/2015
tahun tentang Panduan Praktik Klinis bagi Dokter di Fasilitas
Pelayanan Kesehatan Primer
5. Prosedur / 1. Dokter melakukan anamnesa :
Langkah- 1.1. Demam, menggigil, suhu tubuh meningkat dapat melebihi
langkah 40⁰C
1.2. Batuk dengan dahak mukoid atau purulen kadang-kadang
disertai darah.
1.3. Sesak napas
1.4. Nyeri dada
2.Dokter melakukan pemeriksaan fisik :
Temuan pemeriksaan fisik dada tergantung dari luas lesi di paru
2.1. Inspeksi : dapat terlihat bagian yang sakit tertinggal waktu
bernapas
2..2. Palpasi : premitus dapat mengeras pada bagian yang sakit
2.3. Perkusi : redup di bagian yang sakit
2.4. Auskultasi : terdengar suara napas bronkovesikuler sampai
bronkial yang mungkin disertai ronki basah halus, yang
kemudian menjadi ronki basah kasar pada stadium resolusi
3. Dokter menegakkan diagnosis
Berdasarkan anamnesis dan pemeriksaan fisik dan pemeriksaan
penunjang
4 Dokter melakukan penatalaksanaan
41. Pengobatan suportif / simptomatik ;
a. istirahat di tempat tidur
b. minum secukupnya untuk mengatasi dehidrasi
c. bila panas tinggi perlu dikompres atau minum obat penurun
panas
d.bila perlu dapat diberikan mukolitik dan ekspektoran
4.2. Terapi definitif dengan pemberian antibiotik yang harus
diberikan kurang dari 8 jam
6. Unit terkait Ruang Pemeriksaan Umum
7. Dokumen Rekam Medik
terkait
8. Rekaman /
Historis TANGGAL
No. YANG DIRUBAH ISI PERUBAHAN
perubahan DIBERLAKUKAN

UPTD PNEUMONIA No. dokumen : No. revisi : Halaman : 2/2


PUSKESMAS
NUSAHERANG

Anda mungkin juga menyukai