Anda di halaman 1dari 2

II. TINJAUAN PUSTAKAA. Bank1.

Pengertian Bank

Menurut Undang-Undang Pokok Perbankan Nomor 14 tahun 1967,didefinisikansebagai Lembaga


Keuangan yang usaha pokoknya memberikan kredit dan jasa- jasa dalam lalu lintas pembayaran dan
peredaran uang. Menurut Undang-undangRI Nomor 10 tahun1998 tanggal 10 November 1998 tentang
perbankan, yangdimaksud dengan Bank adalah badan usaha yang menghimpun dana darimasyarakat
dalam bentuk simpanan dan menyalurkannya kepada masyarakatdalam bentuk kredit dan atau bentuk-
bentuk lainnya dalam rangka meningkatkantaraf hidup rakyat banyak.Menurut

American Institute Of Banking,

1966 fungsi usaha bank dibagi menjadi 4kelompok:a.

Menerima simpanan dalam bentuk tabungan

(saving Account)

, Deposito berjangka

(Demand Deposit)

dan Giro

(Currenta Account)

sertamengkonversikannya menjadi rekening koran yang fleksibel untuk dapatdipergunakan oleh


masyarakat. b.

Melaksanakan transaksi pembayaran melalui perintah pembayaran

(Standing instructions)

atau bukti-bukti lainnya.

22c.

Memberikan pinjaman atau melaksankan kriteria investasi lain disektor-sektor yang mengahasilkan

Rate Of Return
mencukupi daripada

Cost of Fund

sumber dana perbankan.d.

Menciptakan uang

(Money maker)

melalui pemberian kredit yangdimanifestasikan dengan penciptaan uang giral

https://id.scribd.com/document/398477864/Pengertian-Dan-fungsi-bank-doc

Anda mungkin juga menyukai