Anda di halaman 1dari 6

LAT UCUN IPA SMP 2015

1. Perhatikan gambar jarum dan skala sebuah B. 1,600 x 105 joule


voltmeter yang sedang digunakan berikut!. C. 1,620 x 105 joule
D. 6,804 x 105 joule

5. Perhatikan gambar dan pernyataan berikut!

Nilai tegangan yang ditunjukkan jarum tampak


pada gambar adalah ... . 1. Ketika kertas ditarik perlahan-lahan,
A. 0,05 volt C. 0,10 volt dikatakan hampir tidak ada gaya yang
B. 0,07 volt D. 0,20 volt bekerja pada kertas tersebut
2. Ketika kertas ditarik perlahan-lahan,
2. Perhatikan pernyataan berikut!
dikatakan ada gaya yang bekerja pada
1. Terserapnya air oleh kain
kertas tersebut
2. Naiknya air pada pohon melalui akar
3. Naiknya minyak tanah melalui sumbu kompor 3. Ketika kertas dihentakkan atau ditarik
4. Sama tingginya permukaan air dalam bejana dengan cepat, dikatakan ada gaya yang
berhubungan bekerja pada kertas tersebut
Peristiwa-peristiwa yang berhubungan kapilaritas 4. Ketika kertas dihentakkan atau ditarik
sehari-hari yang benar adalah dengan cepat, dikatakan hampir tidak ada
A. 1, 2, dan 3 C. 2, 3, dan 4 gaya yang bekerja pada kertas tersebut
B. 3, 4, dan 1 D. 4, 2, dan 1 Pernyataan yang menjelaskan tidak jatuhnya
gelas kaca yang diletakkan di atas kertas,
3. Dalam percobaan Anto memanaskan air, dimana ujung kertas dihentakkan ditunjukkan
setelah diukur suhunya menunjukkan suhu 50ºC. pada pernyataan nomor….
Berapakah suhu air tersebut jika diukur dalam skala A. 1 dan 3 C. 1 dan 4
Reamur, Fahrenheit, dan Kelvin? B. 2 dan 3 D. 2 dan 4
A. R=20 ºR, F=45 ºF, K=298K
B. R=20 ºR, F=122 ºF, K=298K 6. Seorang anak memindahkan sebuah buku yang
C. R=40 ºR, F=122 ºF, K=323K jatuh di lantai ke atas meja. Apabila massa
D. R=40 ºR, F=135 ºF, K=323K buku itu 500 gram, tinggi meja 80 cm dan
percepatan gravitasi 10 m/s 2, usaha yang
dilakukan oleh anak tersebut adalah….
4. Perhatikan gambar pemanasan es hingga
A. 40. 000 joule C. 40 joule
seluruhnya melebur berikut!
B. 4.000 joule D. 4 joule

7. Pesawat sederhana jenis tuas memiliki


keuntungan mekanis paling besar ketika...

Pilihan Lengan beban Lengan kuasa


A. 15,0 cm 105,0 cm
2 kg Es B. 5,0 cm 55,0 cm
Apabila titik lebur es = 0°C, kalor jenis es = 0,5 C. 4,5 cm 31,5 cm
kal/g°C, kalor jenis air = 1 kal/g°C, kalor lebur D. 4,0 cm 10,0 cm
es = 80 kal/g°C (1 kalori = 4,2 joule), maka
kalor yang di perlukan untuk meleburkan es
tersebut adalah .... 8. Empat ekor ikan dengan ukuran yang sama
berada di dalam air seperti gambar.Tekanan
A. 2,000 x 103 joule hidrostatis terkecil dialami oleh ikan
LAT UCUN IPA SMP 2015

nomor .... Berdasarkan gambar dapat disimpulkan bahwa


mata tersebut mengalami cacat:
A. miopi dan harus ditolong dengan lensa negatif
B. hipermetropi dan harus ditolong dengan lensa
cekung
1
C. hipermetropi dan harus ditolong dengan lensa
positif
2 3 D. presbiopi dan harus ditolong dengan lensa
silindris
4

A. 4 karena berada pada dasar. 12. Dua buah muatan listrik berjarak x cm.
B. 3 karena berada pada pinggir . Menghasilkan gaya elektrostatik 2 N . Maka
C. 2 karena menyentuh dinding. berpakah gaya elektrostastik yang baru jika
D. 1 karena berada paling dekat dengan jaraknya di jauhkan menjadi 2x cm.
Permukaan A. 4N C. ½ N
B. 1N D. ¼ N
9. Perhatikan gambar gelombang berikut !
13. Perhatikan rangkaian penghambat berikut !

Jika I A = 6 ampere Maka arus listrik yang melalui


hambatan 30 Ω adalah
Apabila jarak A-B = 5 meter, kecepatangelombang
A. 3 ampere C. 1 ampere
tranversal tersebut adalah…
B. 2 ampere D. ½ ampere
A. 2 m/s C. 5 m/s
B. 4 m/s D. 6 m/s
14. Sebuah lampu listrik bertulisan 60 watt/220
volt, dihubungkan dengan jaringan listrik yang
10. Perhatikanlah pernyataan-pernyataan berikut
sesuai, selama 5 jam. Energi listrik yang terpakai
ini
sebesar
1. Bunyi merambat pada benda padat lebih cepat
A. 0,3 kWh C. 1,2 kWh
dari pada udara
B. 1,1 kWh D. 4,4 kWh
2. Bunyi dapat merambat melalui ruang hampa
udara
15. Perhatikan pembuatan magnet seperti gambar
3. Bunyi tidak menghantarkan energi
berikut!
4. Bunyi termasuk dalam golongan gelombang
transversal
Yang tidak mengambarkan sifat dari bunyi adalah...
A. 1 dan 3 C. 2 dan
3
B. 2 dan 4 D. 1 dan 4
Apabila D kutub Utara. Jika AB menjadi magnet,
maka pernyataan yang benar adalah....
11. Perhatikan arah berkas cahaya yang masuk ke
A. A dan C tarik menarik
mata berikut.
B. A dan D tolak menolak
C. B dan D tolak menolak
D. B dan C tolak menolak

16. Perhatikan tabel transformator berikut !

benda
LAT UCUN IPA SMP 2015

2. Sifat zat asalnya tidak berubah setelah disatukan


Trafo Np Ns Ip Is 3. Unsur pembentuknya memiliki perbandingan
1 1000 200 0,1 A 0,5 A yang tetap.
2 2000 4000 2A 1A 4. Dapat diuraikan menjadi zat berbeda dengan cara
3 350 70 0,02 A 0,1 A fisika
4 250 500 0,2 A 0,4 A Ciri senyawa dan campuran secara berturut-
turut ditunjukkan oleh sifat nomor....
Pernyataan berikut yang benar mengenai 4 jenis A. 1, 2 dan 3, 4 C. 1, 4 dan 2, 3
transfomator diatas adalah B. 1, 3 dan 2, 4 D. 3, 4 dan 1, 2
A. Trafo no 1 adalah jenis step up karena Is
>Ip
B. Trafo no 2 adalah jenis step down karena 21. Perhatikan peristiwa sehari-hari berikut!
Is < Ip 1. Kayu dibakar menjadi arang.
C. Trafo no 3 adalah jenis step up karena Np 2. Nasi yang dibiarkan, lama kelamaan
> Ns menjadi basi
D. Trafo no 4 adalah jenis step uo karena 3. Pembuatan tape dari singkong
Is>Ip 4. Karena ada pemadaman listrik dari PLN,
maka es cream di dalam kulkas mencair
17. Perhatikan sifat benda langit berikut! Perubahan fisika, dapat ditunjukkan pada
1. Lintasannya sangat lonjong. pernyataan nomor ….
2. Lintasannya berada di antara planet Mars A. 1, 2, 3, dan 4 C. 2, 3, dan 4
dan Yupiter B. 3 dan 4 D. 4 saja
3. Dilihat dari bumi tampak seperti bintang
berpindah.
4. Ketika memasuki atmosfer bumi terbakar dan 22. Perhatikan pernyataan berikut : meningkatnya
berpijar denyut jantung dan tekanan darah, bersifat
Sifat yang dimiliki meteor ditunjukkan oleh sifat karsinogenik sehingga dapat meningkatkan
nomor......... risiko terserang kanker paru-paru, risiko terkena
A. 1 dan 2 C. 1 dan 3 penyakit jantung koroner, kemandulan, dan
B. 2 dan 3 D. 3 dan 4 gangguan kehamilan.
Pernyataan tersebut merupakan akibat pengguna
18. Dalam salah satu produk pembersih dari zat adiktif ….
terkandung bahan aktif NaClO. Bahan aktif A. Ganja C. alkohol
tersebut tergolong sebagai .... B. kokain D. nikotin
A. Atom C. Molekul unsur
B. Ion D. Molekul senyawa 23. Pengamatan beberapa obyek menghasilkan data
sebagai berikut:
benda
19. Perhatikan data berikut!
ciri-ciri 1 2 3 4
Larutan Lakmus Biru Lakmus Merah dapat bergerak - - v v
1 merah biru mengeluarkan gas v v - v
2 biru biru membutuhkan v v v v
3 merah merah energi
4 biru merah memiliki anak - v - -

Larutan yang termasuk basa, asam dan netral Dari data tersebut, kemungkinan paling benar
berturut-turut ditunjukkan oleh pasangan nomor yang merupakan mahluk hidup adalah
A. (1) (3) dan (2) C. (1) (4) dan (3) A. 1 C. 3
B. (2) (3) dan 4 D. (3) (2) dan (4) B. 2 D. 4

20. Berikut adalah sifat – sifat zat: 24. Perhatikan gambar berikut!
1. Berupa zat tunggal yang terdiri dari beberapa
atom tidak sejenis.
LAT UCUN IPA SMP 2015

B. pembuatan kerajinan dari limbah plastik,


pendirian bank sampah, dan pembakaran
sampah plastik.
C. pendirian bank sampah, pembakaran sampah
plastik, dan pemilahan sampah rumah tangga.
D. pembakaran sampah plastik, pemilahan sampah
rumah tangga, dan pembuatan kerajinan dari
Dari gambar organisme tersebut, hewan yang sampah plastik.
masuk dalam kelompok yang sama adalah...
A. 1, 2, 3 C. 1, 3, 4 27. Perhatikan grafik jumlah penduduk di suatu
B. 1, 2, 4 D. 2, 3, 4 wilayah dalam 8 tahun beriktu ini!

25. Perhatikan jaring-jaring makanan berikut!

Dari grafik tersebut, persoalan lingkungan


yang akan dihadapi oleh wilayah tersebut
adalah......
A. menurunnya hasil pertanian
B. meningkatnya sumber makanan alternatif
C. meningkatnya kasus kelaparan
D. meningkatnya volume sampah rumah
tangga
Bila dalam ekosistem tersebut, rubah habis akibat
diburu oleh manusia, yang dapat diupayakan 28. Persamaan antara otot polos dan otot jantung
manusia agar hama tikus tidak berkembang dan ialah ....
merajalela adalah.... A. letak inti selnya tersebar
A. mengiusir tupai pesaing tikus B. bekerja secara tidak sadar
B. Menjaga kelestarian elang dan burung hantu C. menempel pada otot rangka
C. Membasmi hama belalang dengan pestisida D. letaknya ada pada alat gerak
D. Menjaga kelestarian kelinci dan burung
pemakan serangga 29. Perhatikan Gambar!

26. Perhatikan gambar berikut!

Dari gambar, fenomena biologis yang teramati


adalah....
A. Pertumbuhan, yaitu bertambah besar dan
panjangnya batang
B. Perkembangan, yaitu bertambahnya jumlah
Usaha manusia yang dapat dilakukan untuk daun
mencegah dan mengatasi persoalan seperti dalam C. Pertumbuhan, yaitu terbentuknya
gambar tersebut adalah.... radikula/akar
A. Pemilahan sampah rumah tangga, pembuatan D. Perkembangan, yaitu bertambahnya jumlah
kerajinan dari limbah plastik, pendirian bank kotiledon
sampah.
30. Pasangan kelenjar atau organ, enzim yang
LAT UCUN IPA SMP 2015

dihasilkan, bahan dasar, dan hasil yang paling A. neuron sensoris  efektor  motor neuron 
tepat adalah.... neuron antara  reseptor
B. reseptor  neuron motor  neuron sensorik
pilihan Kelenjar enzim Bahan Produk  neuron antara  efektor
/organ dasar C. reseptor  efektor  neuron sensoris 
A Dinding pepsin protein pepton
lambung neuron antara  motor neuron
B pankreas tripsin protein pepton D. reseptor  neuron sensorik  neuron antara
C hati empedu lemak gliserol  neuron motor  efektor
D Rongga maltase amilum glukosa
mulut
35. Diagram menunjukkan bagian pada daun.
31. Alat-alat pernapasan manusia terdiri atas :
1. bronkus 4. bronkiolus T
2. trakea 5. alveolus
3. hidung
Urutan yang benar dari alat-alat tersebut adalah...
A. 3-1-2-4-5 C. 3-2-1-4-5
B. 3-2-1-5-4 D. 3-4-5-2-1
Tempat penyimpanan sebagian hasil
32. Perhatikanlah tabel mengenai pembuluh darah fotosintesis di simpan pada bagian ....
dibawah ini! A. P C. R
Pembuluh Letak Aliran Darah Denyut Dinding
Pembuluh B. T D. T dan R
I Dekat Meninggalkan Tidak Tipis tidak
permukaa jantung terasa elastis 36. Sebatang kecambah ditumbuhkan secara
n kulit khusus pada kotak percobaan seperti diagram
di bawah ini. Dinding sebelah dalam kotak itu
II Agak ke Menuju ke Terasa Tebal
dalam jantung dilapisi dengan bahan yang tidak
memantulkan cahaya untuk mencegah
III Dekat Menuju ke Tidak Tipis tidak pemantulan cahaya ke setiap ruangan.
permukaa jantung terasa elastis
n kulit

IV Agak ke Meninggalkan Terasa Tebal


dalam jantung elastis
Pembuluh balik (vena) dinyatakan oleh ...
A. I C. III
B. II D. IV

33. Perhatikan gambar berikut!

Pertumbuhan dari kecambah itu diamati pada


interval waktu tertentu selama 9 hari percobaan
seperti berikut.

bagian yang ditunjuk dengan huruf R berfungsi


untuk....
A. Perkembangan zigot
B. Tempat pelepasan sel telur Kesimpulan yang paling tepat dari percobaan di
C. Berlangsungnya proses pembuahan atas adalah ....
D. Menghasilkan hormon estrogen A. cahaya merangsang pertumbuhan tumbuhan
B. kecepatan dari pertumbuhan batang tidak stabil
34. Urutan yang benar sebuah tindakan refleks adalah
LAT UCUN IPA SMP 2015

C. pertumbuhan batang kecambah bersifat


fototropi positif
D. pemberian cahaya secara langsung dapat
menentukan pola dari pertumbuhan batang

37. Setelah perendaman daun di alkohol panas,


selanjutnya daun di tetesi dengan larutan lugol dan
terbentuklah warna biru pada bagian daun.
kesimpulan dari percobaan tersebut membuktikan
bahwa proses fotosintesis menghasilkan ….
A. Oksigen C. karbondioksida
B. Protein D. amilum

38. Dahulu jerapah ada yang berleher panjang dan ada


yang berleher pendek, tetapi jerapah yang hidup
saat ini jerapah yang ada semua berleher panjang,
keberadaan jerapah tersebut dipengaruhi oleh ….
A. adanya hewan pemangsa
B. adanya seleksi alam
C. kekurangan makanan
D. tidak dapat beradaptasi

39. Seorang peternak menyilangkan seekor sapi jantan


yang kurus bertanduk pamjang (ggPP), dengan
seekor sapi betina gemuk bertanduk pendek
(GGpp). Keturunan pertama (F1) adalah sapi gemuk
dan bertanduk panjang (GgPp). Jika F 1 disilangkan
sesamanya maka persentase individu yang
berfenotif seperti induknya (gemuk, tanduk pendek)
adalah ….
A. 12.5 % C. 25 %
B. 18.75 % D. 50 %

40. Perhatikan contoh penerapan bioteknologi berikut


1. Jagung resisten terhadap hama serangga
2. Pembuatan roti dan tempe dari kedelai
3. Pembuatan vaksin untuk kekebalan tubuh
4. Membuat minumann hasil fermentasi asam
5. Kapas resisten hama serangga
6. Enzim pemacu produksi susu pada sapi

Penerapan bioteknologi dalam bidang pangan


adalah ….
A. 1 dan 3 C. 2 dan 4
B. 3 dan 5 D. 4 dan 6

Anda mungkin juga menyukai