Anda di halaman 1dari 2

Nama : Fitri Anisah Napitupulu

Nim : P 07520119067
Kelas : II B- D3 Keperawatan

Soal : Membuat Diaglog singkat mengenai komunikasi perawat dengan orangtua dan bayi
sebelum dan selama prosedur foterapi.

Perawat : Selamat pagi ibu


Perkenalkan bu,saya perawat fitri. Disini saya akan melakukan tindakan foterapi pada
anak ibu yang betjuan untuk mengetahuin keberedaan bilirubin dangan waktu 10-20 menit.
Apakah ibu bersedia bu ?

Pasien : Ya,saya bersedia.

Perawat : sebelum saya melakukan tindakan foterapi pada bayi ibu,saya akan menjelaskan terlebih
dahulu apa itu foterapi. Foterapi dilakukan dengan menggunakan sinar ultraviolet yang umumnya
digunakan untuk menurunkan kadar bilirubin pada jaundice atau bayi kuning.
Pemberian foterapi adalah menempatkan bayi dibawah sumber sinar lampu halogen atau blue
florescent.
Apakah ibu sudah paham bu?

Pasien : Ya,saya sudah paham.

Perawat: Permisi bu,bolehkan saya menggendong bayi ibu,yang akan saya letakkan tempat bayi
40-60 cm dibawah sinar foterapi.

Pasien : Ya,Tentu saya boleh suster.

Perawat : Baik lah bu, Prinsep Kerjanya adalh,bilirubine yang bertumpuk dikulit dan diubah menjadi
fotobilirubine dan produk – Produk dari oksidasi bilirubine. Ketiganya kan masuk dalam sikulasi
darah dan berikatan dan ginjal dikeluarkan dari dalam tubuh bayi lewat tinja bayi dan melalui air seni
( ar kencing bayi )
Apakah ada yang mau ditanya bu ?

Pasien : Tidak ada sus...

Perawat : Baik lah bu Kalau tidak ada.


Saya akan melakukan tindakan yang kedua yaitu,saya akan menutup mata bayi ibu dengan pelindung
mata lopugue mask, yang bertjuan untuk melindungin retina dari kerusakan ampartan cahya.
Tindakan Ketiga yaitu : Ganti pelindung mata setiap 8 jam
Tindakan Keempat yaitu, Observasi Suhu secara ketat dan hindari hiperterminia.

Tindakan Kelima adalah, berikan cairan yang sesuai dengan kebutuhan.


Tindakan yang keenam adalah, Frekuensi dan konsistem BAB
Tinsakan terakhir adalah, Kondisi Kulit.
Baiklah bu,Tindakan fototerapinya sudah selesai.
Apakah ada yang mau ibu tanyakan?

Pasien : Penyebab hiperbilirubin apa sus?


Perawat :
Penyebab Hiperbilirubin adalah,yang pertama adalah,
- bayi yang lahir permatur karena kurang matangnya funsi hati.
-bayi yang memiliki kelainan pada hati dan gangguan kesehatan lainnya.
- bayi yang mengalami infeksi juga dapat mengalami gangguan fungsi hati
- bayi yang kekurangan cairan dan yang keenam adalah bayi memiliki kekurangan enzym G6PD ( 6
(Glukosa 6 phospate dehidrogenase,yaitu enzim yang berfungsi memperkuat dinding sel drah merah.)
Apakah ada yang mau ditanya lagii bu ?

Pasien : Tidak ada sus

Perawat : Baik lah kalau tidak ada bu.


Untuk tindakan foterapinya sudah selesai bu, terimakasih ya bu

Pasien : sama –sama sus

Anda mungkin juga menyukai