Anda di halaman 1dari 3

PT.

REKAYASA INDUSTRI
Persero Engineering & Construction
Grissik Operation Support Contract No. GGCJ-2815
ConocoPhillips

MANAJEMEN LIMBAH

DESCRIPTION RESPONSIBILITY ACCOUNTABLE


MANAJEMEN LIMBAH
Program penanganan limbah konstrusi dibuat HSE REK Field Manager
berdasarkan ruang lingkup dari jenis pekerjaan
yang dilaksanakan dan sesuai prosedur dari
COPI
Pemantauan limbah konstruksi yang dihasilkan HSE REK Field Manager
dilaksanakan secara periodik
Petugas pemantau untuk limbah konstruksi HSE REK Field Manager
yang dihasilkan telah dipersiapkan berikut
daftar periksanya
Limbah konstruksi dipilah sesuai dengan jenis CONSTRUCTION Field Manager
zat & materialnya
Semua limbah yang dihasilkan oleh kegiatan CONSTRUCTION Field Manager
konstruksi di tempatkan pada tempat yang
sesudah tersedia.
Limbah konstruksi yang telah terkumpul CONSTRUCTION Field Manager
dibuang pada tempat pembuangan sampah
yang disediakan oleh COPI
Jadwal pembuangan limbah konstruksi telah di HSE REK Field Manager
atur oleh pihak manajemen REKAYASA
Sarana pendukung untuk mobilisasi sampah GA - POOL Field Manager
telah disediakan oleh pihak manajemen
REKAYASA
Petugas yang melaksanakan pembuangan HSE & CONSTR Field Manager
telah ditentukan kuantitasnya dari berbagai
Departement Konstruksi dan Staff
H

CONSULT INFORM

HSE SS Tenaga kerja

HSE SS Tenaga kerja

HSE SS Tenaga kerja

Tenaga kerja

HSE SS Tenaga kerja

HSE SS Tenaga kerja

HSE SS Tenaga kerja

HSE SS Tenaga kerja

HSE SS Tenaga kerja


MANAJEMEN PERLINDUNGAN LINGKUNGAN

DESCRIPTION R A C I
Program perlindungan lingkungan dibuat HSE REK FM HSE SS Tenaga kerja
berdasarkan ruang lingkup dari jenis
pekerjaan yang dilaksanakan dan sesuai
prosedur dari COPI
Pemantauan lingkungan dilaksanakan HSE REK FM HSE SS Tenaga kerja
secara periodik
Petugas pemantau lingkungan telah HSE REK FM HSE SS Tenaga kerja
dipersiapkan beserta daftar periksanya
Lingkungan yang rusak atau terganggu HSE REK FM HSE SS Tenaga kerja
kondisinya di data dan didokumentasikan
untuk ditindak lanjuti perbaikannya
Penanganan perbaikan lingkungan HSE REK FM HSE SS Tenaga kerja
dilaksanakan secara bertahap dan terus
menerus serta disesuaikan dengan
kondisi di lapangan/keparahan dari
kerusakan lingkungan
Fasilitas untuk memperbaiki lingkungan Construction FM HSE SS Tenaga kerja
disediakan sesuai dengan kebutuhan

Anda mungkin juga menyukai