Anda di halaman 1dari 1

Kelebihan Buku:

1. Pada buku utama dijelaskan secara detail pengertian aktiva dan karakteristik aktiva
tetap,sedangkan pada buku pembanding dijelaskan pengertian aktiva tetap,tetapi tidak
secara detail dijelaskan.
2. Pada buku utama pembahasan soal-soal lebih mudah dipahami,sedangkan pada buku
pembanding kurang mudah untuk dipahami pembahasan soal-soalnya.
3. Pada buku utama dijelaskan beberapa metode perhitungan depresiasi aktiva tetap
berwujud,sedangkan pada buku pembanding metode yang dijelaskan hanya satu yaitu
metode garis lurus
4. Pada buku utama pengeluaran modal dan penghasilan dijelaskan sedangkan pada buku
pembanding tidak dijelaskan
5. Pada buku utama materi lebih mudah dipahami dibandingkan dengan buku pembanding
6. Pada buku utama materi sewa guna usaha lebih detail dijelaskan dan bahasa mudah
dipahami dibandingkan dengan materi pada buku pembanding.

Kelemahan Buku:

1. Pada buku utama tidak dijelaskan model model nilai tercatat,sedangkan pada buku
pembanding dijelaskan.Model model tersebut ada 2 yaitu ,model biaya dan model
revaluasi
2. Pada buku utama tidak pemilihan biaya atau nilai wajar,sedangkan pada buku
pembanding dijelaskan.
3. Adanya kesalahan penulisan beberapa kata pada buku utama
4. Pada buku utama tidak dijelaskan laba dan rugi revaluasi,sedangkan pada buku
pembanding dijelaskan.
5. Pada buku utama hanya materi sewa guna usaha dijelaskan sedangkan pada buku
pembanding dijelaskan sewa guna usaha dan sewa guna usaha pembiayaan.

Anda mungkin juga menyukai