Anda di halaman 1dari 2

NAMA : DOMINGGUS NAHAK

KELAS. :B

NIM. : 141602719

MATKUL : ANTI KORUPSI

1. Kasus Korupsi Dalam Lingkup Kesehatan

Masalah Korupsi Lingkup Dinas Kesehatan

Tim Penyidik Kepolisian Resort (Parepare) menetapkan dua orang tersangka dalam kasus
dugaan tindak pidana korupsi lingkup Dinas Kesehatan Kota Parepare, Sulawesi Selatan,
tahun anggaran 2017-2018.

“Berdasarkan hasil gelar perkara yang dilakukan di Polda Sulsel Senin kemarin, maka
ditetapkan dua orang tersangka,” kata Kepala Kapolres Parepare, AKBP Pria Budi saat
menggelar konferensi pers, Rabu, 21 Agustus 2019.

Kedua tersangka tersebut yaitu, mantan Kepala Dinas Kesehatan Parepare, Muhammad
Yamin dan mantan Bendahara pada dinas yang sama yaitu, Sandra.

Pria Budi mengatakan, kedua tersangka menggunakan anggaran Dinas Kesehatan untuk
kepentingan pribadi. Dalam kasus ini Muhammad Yamin selaku kuasa pengguna anggaran,
sementara Sandra bendahara yang melakukan pencarian uang.

1. Deteksi Virus Korona, Dinkes Parepare Akan Pantau Aktifitas Pelabuhan

2. Cegah DBD, Dinkes Parepare Gandeng Karang Taruna dan Pemuda Pancasila

3. Masuk DPO, Dokter Yamin Terancam Dipecat


2. Hukum Yang Sesuai Dengan Perbuatan Tenaga Kesehatan Tersebut

Kedua tersangka dijerat pasal 2 ayat (1) Subsider Pasal 3 UU Nomor 31 Tahun 1999
tentang Pemberantasan Pidana Korupsi.

“Dengan ancaman maksimal 20 tahun penjara,” tambahnya.


Dalam kusus ini, berdasarkan hasil perhitungan BPKP Sulawesi Selatan, besaran kerugian
negara mencapai Rp 6,3 miliar di tahun anggaran 2017 hingga 2018.

3. Pendapat Saya Tentang Kasus korupsi Tersebut

Kita sebagai warga Indonesia harus memiliki sifat budaya malu yang tinggi, agar
tindakan korupsi yang dapat merugikan Negara Indonesia ini dapat diminimalisir. Seharusnya
kita dapat menahan diri untuk tidak melakukan hal ini, seperti dengan menguatkan iman atau
mendekatkan diri pada Allah SWT, agar negara kita ini dapat terhindar dari semua
permasalahan korupsi agar terciptanya negara yang aman dan makmur.

Anda mungkin juga menyukai