Anda di halaman 1dari 1

\KEMENTERIAN AGAMA

YAYASAN BABURRAHAMAN NOWA


MADRASAH TSANAWIYAH AL-ISTIQLALIYAH NOWA
Akte Notaris No. 103 Tanggal 26 April 2007 Alamat : Desa Nowa Kec. Woja Kab. Dompu

SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER


Nama Sekolah : MTs Al-Istiqlaliyah Nowa Guru Pengampu : Sutardin, S.Pd.
Kelas/semester : VII/Ganjil Tahun Pelajaran : 2020/2021

Pilihlah Jawaban dibawah ini yang paling tepat !


1. Secara astronomis indonesia terletak antara ....
a. 950 BT – 1420 BT dan 60 LU – 110 LS c. 950 BT – 1420 BT dan 60 LU – 110 LU
0 0 0 0
b. 95 BT – 141 BT dan 6 LU – 11 LS d. 960 BT – 1420 BT dan 60 LU – 110 LS
2. Secara geografis indonesia terletak diantara dua benua dan samudera ....
a. Benua Asia dan Benua Australia, Samudera Pasifik dan Samudera Hindia
b. Benua Asia dan Benua Atlantik, Samudera Hindia dan Samudera Australia
c. Benua Hindia dan Benua Pasifik, Samudera Atlantik dan Samudera Asia
d. Benua Australia dan Benua Hindia, Samudera Pasifik dan Samudera Hindia
3. Dibawah ini adalah jenis iklim yang mempengaruhi keadaan iklim di indonesia, kecuali...
a. iklim semi b. iklim panas c. iklim laut d. iklim musim
4. Pada bulan berapa terjadi musim hujan di indonesia....
a. Oktober- Mei b. Oktober-April c. Mei-Oktober d. Agustus-April
5. Pada bulan berapa terjadi musim kemarau di indonesia....
a. Mei-September b. Oktober-Juni c. Oktober-April d. Mei-September
6. Bagian dari permukaan bumi dengan letak ketinggian 0-200 m diatas permukaan air laut adalah ....
a. dataran tinggi b. dataran sedang c. ataran rendah d. pegunungan
7. Terjadinya hujan dengan intensitas tinggi, air melebihi batas sempadan, air yang jatuh kepermukaan bumi
tidak dapat menyerap kedalam tanah, adalah tanda-tanda ....
a. tejadinya gunung meletus b. terjadi gempa bumi c. terjadi tsunami d. terjadi banjir
8. Adanya aktifitas kegunungapian seperti semburan gas, asap, dan lontaran material dari dalam gunung
berapi adalah...
a. ciri gunung akan meletus c. ciri gunung berapi yang aktif
b. ciri gunung yang tidak aktif d. ciri gunung siaga
9. Garis yang memisahkan fauna indonesia bagian barat dan fauna indonesia bagian tengah adalah....
a. garis weber b. garis khatulistiwa c. garis wallace d. garis khayal
10. Berikut ini persebaran fauna di indonesia kecuali....
a. fauna Indonesia bagian barat c. fauna Indonesia bagian tengah
b. fauna Indonesia bagian timur d. fauna Indonesia bagian selatan
11. Keturunan ras yang mendiami Asia Tenggara dikenal bebagai orang vedda yang dikelompokkan pada ras....
a. Mongoloid b. Melayu c. Negroid d. Melanesoid
12. Masa ketika manusia mulai memenuhi kebutuhan hidupnya dengan cara memanfaatkan hutan belukar
untuk dijadikan ladang adalah....
a. masa berburu dan meramu c. masa bercocok tanam
b. masa perundagian d. masa mengumpulkan makanan
13. Suatu kepercayaan terhadap suatu benda yang dianggap memiliki roh atau jiwa adalah....
a. dinamisme b. keyakinan c. patriotisme d. animisme
14. Tempat dipermukaan bumi, baik secara keseluruhan maupun hanya sebagian, adalah.....
a. aspek ruang b. aspek tempat c. aspek waktu d. aspek bumi
15. Faktor yang sangat memengaruhi tinggi rendahnya kualitas sumber daya manusia negara adalah....
a. kesehatan b. penghasilan perkapita c. pendidikan d. pekerjaan
16. Di Provinsi Nusa Tenggara Barat terdiri dari 10 kabupaten dan kota, manakah kabupaten yang termasuk
dari provinsi Nusa Tenggara Barat....
a. Bali b. Lombok Barat c. Jakarta d. Bandung
17. Berikut ini ciri masyarakat desa kecuali....
a. bergantung pada alam c. solidaritas tinggi
b. ukuran komunitas kecil d. cenderung pada nilai ekonomi dan pendidikan
18. Mobilitas penduduk yang dilakukan dengan menginap di tempat tujuan selama satu atau bebrapa hari
adalah....
a. komutasi b. sirkulasi c. transmigrasi d. urbanisasi
19. Proses perpindahan penduduk masuk kesuatu negara disebut ....
a. transmigrasi b. emigrasi c. imigrasi d. remigrasi
20. Tempat berlangsungnya kegiatan belajar yang dilakukan untuk mengubah tingkah laku seseorang menjadi
lebih baik melalui hubungan dengan lingkungan sekitar adalah....
a. lembaga pendidikan b. lembaga agama c. lembaga sosial d. lembaga ekonomi

***Berdoalah sebelum mengerjakan !***

Anda mungkin juga menyukai