Anda di halaman 1dari 1

Telah dikemukakan pada pertemuan sebelumnya bahwa, pada hari ini adalah kegiatan latihan ke- 2,

yaitu:
Berkarya Gambar Ilustrasi,
-Jenis gambar ilustrasi berdasarkan fungsi sebagai ilustrasi buku,
- Tema pendidikan, bidang ilmu biologi.
Objek tumbuh-tumbuhan, akar, batang, ranting, daun, bunga (pilih salah satu)
- Teknik
. Alat dan bahan, kertas A3, Ball point Pen/ Inking Pen / Drawing Pen / Felt Pen (pilih salah satu),
pointilis/arsir (pilih salah satu).

. Perwujudan/corak realistis
Catatan
Untuk minggu depan, yaitu pertemuan ke 5 kegiatannya adalah latihan ke3 yaitu:

Berkarya Gambar Ilustrasi,


-Jenis gambar ilustrasi berdasarkan fungsi sebagai penghias halaman  buku (vignette).
- Tema bebas.
Objek objek manusia/ binatang/ tumbuh tumbuhan dan/ alam sekitar,

- Teknik
. Alat dan bahan, Kertas A3, Ball point Pen/ Inking Pen / Drawing Pen / Felt Pen (pilih salah
satu), pointilis/arsir (pilih salah satu).

. Perwujudan dekoratif

Oleh karena itu, untuk persiapan latihan minggu depan, supaya dicari referensinya sebagai sumber
inspirasi dan motivasi, hasilnya dikirim ke sub folder referensi di dalam google drive tugas-tugas
anda masing-masing, paling lambat dikirim pada hari Senin, tanggal 08 Maret, jam 17.00 WIB.

Anda mungkin juga menyukai