Anda di halaman 1dari 17

Tanggal :26 april 2020

Nama :M.Asnawir
Nim :1913004
Kelas :Agro A

PRAKTIKUM II
AKAR

Dasar Teori
Akar adalah bagian pokok dari tumbuhan yang merupakan kerangka penting
tanaman yang mempunyai bentuk, sifat, struktur dan fungsi yang beragam.
Dalam banyak hal, keanekaragaman ini bertalian dengan fungsi akar, yaitu
apakah untuk memperkuat berdirinya tumbuhan, menyerap air dan mineral dari
dalam tanah lalu mengangkutnya ketempat tubuh tumbuhan yang memerlukan,
dan sebagai organ penyimpanan cadangan makanan sistem perakaran pada
tumbuhan dapat dibedakan atas radix primaria pada kelas dikotil dan radix
adventica pada kelas monokotil. Namun, dalam perkembangannya kerap kali
berubah wujud sesuai fungsinya misalnya akar nafas, ajar gantung, akar
penghisap, akar tunjang dan lain-lain.

Tujuan
Mempelajari dan mengetahui tentang sistem perakaran tanaman dan
mengenal modifikasi akar dengan fungsi khususnya.

Bahan
Akar jagung (Zea mays L.), Wortel (Daucus corata), akar panili (Vanilla
planifolia), ubi kayu (Manihot utilissamapohi), akar kacang tanah (Arachis
hypogea), bengkoang (Pachyrrhizus erosus urb), akar anggrek kalajengking
(Arahnis flosaeris), akar gantung beringin,

Cara kerja dan pengamatan


Siapkan akar yang telah dicuci bersih kemudian amati secara visual dan
gambar morfologi akar monokotil dan dikotil secara lengkap, bedakan dan buat
keterangan. Gambar semua preparat dan lengkapi gambar dengan keterangan
sebagai berikut: Bentuk akar, Modifikasi akar, Sistem perakaran, Sifat dan tugas
khusus akar
Pengamatan
Judul Praktikum :praktikum ll botani
Hari dan Tanggal :minggu 26 april 2020
Nama Tanaman : Jagung
Nama Ilmiah :zea mays
Gambar Tanaman Foto Tanaman

Keterangan
a. Pangkal akar
b. Rambut akar
c. Cabang akar
d. Ujung akar
e. Modifikasi akar
Bentuk akar: serabut

Pertanyaan
1. Jelaskan sifat-sifat dari akar tumbuhan
2. Sebutkan tugas dari akar bagi tumbuhan
3. Jelaskan bagian-bagian dari akar tumbuhan
Jawaban

1. Tanaman jagung merupakan tanaman dikotil, maka akarnyapun dalam


bentuk akar serabut. Di mana pada akar serabut jagung ada 3 bagian,
yaitu akar adventif, akar penyangga, dan akar seminal.
2. Tugas dari akar tanaman jagung adalah untuk menyokong tanaman
jagung tersebut tempat melekatnya tanah.
3. Akar adventive
Akar penyangga
Akar seminal.
Judul Praktikum :praktikum ll botani
Hari dan Tanggal : minggu 26 april 2020
Nama Tanaman : Wortel
Nama Ilmiah :Daucus carota
Gambar Tanaman Foto Tanaman

Keterangan
a. Pangkal akar
b. Rambut akar
c. Batang akar
d. Ujung akar
e. Modifikasi akar
Bentuk akar: tunggang
Pertanyaan
1. Jelaskan sifat-sifat dari akar tumbuhan
2. Sebutkan tugas dari akar bagi tumbuhan
3. Jelaskan bagian-bagian dari akar tumbuhan

Jawaban

1. Tanaman wortel memiliki sistem perakaran tunggang dan serabut..


2. Dalam pertumbuhannya akar tunggang akan mengalami tempat
penyimpanan cadangan makanan.
3. Pangkal akar merupakan bagian yang memiliki fungsi untuk
menghubungkan antara bagian akar dengan bagian batang
Rambut akar adalah memperluas bidang penyerapan air dan hara dari
tanah
Batang akar adalah batang yang terletak di tengah tengah di antara
pangkal akar dan ujung akar
Ujung akar adalah bagian akar yang termuda .
Judul Praktikum :praktikum ll botani
Hari dan Tanggal : minggu 26 april 2020
Nama Tanaman : Vanili
Nama Ilmiah :vanilla planifolia
Gambar Tanaman Foto Tanaman

Keterangan
a. Pangkal akar
b. Rambut akar
c. Cabang akar
d. Ujung akar
e. Modifikasi akar
Bentuk akar : akar serabut
Pertanyaan
1. Jelaskan sifat-sifat dari akar tumbuhan
2. Sebutkan tugas dari akar bagi tumbuhan
3. Jelaskan bagian-bagian dari akar tumbuhan

Jawaban

1. Tanaman vanili mempunyai dua jenis akar yaitu akar yang keluar dari
setiap batang (akar gantung) dan akar yang tersusun di dalam tanah
2. Akar pada vanili memiliki fungsi ganda, akar yang berada di dalam
tanah untuk menyerap unsur hara dan air sedangkan akar yang keluar
dari buku untuk berpegangan dan memanjat pada pohon
3. Pangkal akar merupakan bagian yang memiliki fungsi untuk
menghubungkan antara bagian akar dengan bagian batang
Rambut akar adalah memperluas bidang penyerapan air dan hara dari
tanah
Batang akar adalah batang yang terletak di tengah tengah di antara
pangkal akar dan ujung akar
Ujung akar adalah bagian akar yang termuda .
Judul Praktikum :praktikum ll botani
Hari dan Tanggal : minggu 26 april 2020
Nama Tanaman : Ubi kayu
Nama Ilmiah :manihot esculenta
Gambar Tanaman Foto Tanaman

Keterangan
a. Pangkal akar
b. Rambut akar
c. Cabang akar
d. Ujung akar
e. Modifikasi akar
Bentuk akar : akar serabut
Pertanyaan
1. Jelaskan sifat-sifat dari akar tumbuhan
2. Sebutkan tugas dari akar bagi tumbuhan
3. Jelaskan bagian-bagian dari akar tumbuhan

Jawaban

1. Akar singkong adalah akar tunggang yang membentuk umbi akar atau
tuber.
2. Umtuk menopang batang tanaman dan menyerap unsur hara dari
tanah
3. Pangkal akar merupakan bagian yang memiliki fungsi untuk
menghubungkan antara bagian akar dengan bagian batang
Rambut akar adalah memperluas bidang penyerapan air dan hara dari
tanah
Batang akar adalah batang yang terletak di tengah tengah di antara
pangkal akar dan ujung akar
Ujung akar adalah bagian akar yang termuda .
Judul Praktikum :praktikum ll botani
Hari dan Tanggal : minggu 26 april 2020
Nama Tanaman : Kacang tanah
Nama Ilmiah :arachis hypogaea
Gambar Tanaman Foto Tanaman

Keterangan
a. Pangkal akar
b. Rambut akar
c. Cabang akar
d. Ujung akar
e. Modifikasi akar
Bentuk akar : akar tunggang
Pertanyaan
1. Jelaskan sifat-sifat dari akar tumbuhan
2. Sebutkan tugas dari akar bagi tumbuhan
3. Jelaskan bagian-bagian dari akar tumbuhan

Jawaban

1. Kacang tanah berakar tunggang dengan akar cabang yang tumbuh


tegak lurus pada akar tunggang
2. Akar cabang berfungsi untuk menyerap air dan zat hara
3. Pangkal akar merupakan bagian yang memiliki fungsi untuk
menghubungkan antara bagian akar dengan bagian batang
Rambut akar adalah memperluas bidang penyerapan air dan hara dari
tanah
Batang akar adalah batang yang terletak di tengah tengah di antara
pangkal akar dan ujung akar
Ujung akar adalah bagian akar yang termuda .
Judul Praktikum :praktikum ll botani
Hari dan Tanggal : minggu 26 april 2020
Nama Tanaman : Bengkoang
Nama Ilmiah :pachyrhizus erosus
Gambar Tanaman Foto Tanaman

Keterangan
a. Pangkal akar
b. Cabang akar
c. Ujung akar
d. Modifikasi akar
Bentuk akar : akar tunggang

Pertanyaan
1. Jelaskan sifat-sifat dari akar tumbuhan
2. Sebutkan tugas dari akar bagi tumbuhan
3. Jelaskan bagian-bagian dari akar tumbuhan
Jawaban

1. Tanaman bengkoang membentuk umbi akar yang berbentuk bulat atau


membulat seperti gasing
2. Sebagai penyerap unsur hara dan dan air
3. Pangkal akar merupakan bagian yang memiliki fungsi untuk
menghubungkan antara bagian akar dengan bagian batang
Rambut akar adalah memperluas bidang penyerapan air dan hara dari
tanah
Batang akar adalah batang yang terletak di tengah tengah di antara
pangkal akar dan ujung akar
Ujung akar adalah bagian akar yang termuda .
Judul Praktikum :praktikum ll botani
Hari dan Tanggal : minggu 26 april 2020
Nama Tanaman : Anggrek kalajengking
Nama Ilmiah :arachnis flosaeris
Gambar Tanaman Foto Tanaman

Keterangan
a. Pangkal akar
b. Cabang akar
c. Ujung akar
d. Modifikasi akar
Bentuk akar : akar gantung

Pertanyaan
1. Jelaskan sifat-sifat dari akar tumbuhan
2. Sebutkan tugas dari akar bagi tumbuhan
3. Jelaskan bagian-bagian dari akar tumbuhan
Jawaban

1. Saat muda akar anggrek yaitu akar gantung. Dan seiring dengan
bertambahnya usia akar gantung akan menyentuh tanah
2. Berfungsi sebagai penunjang dari batang.
3. Pangkal akar merupakan bagian yang memiliki fungsi untuk
menghubungkan antara bagian akar dengan bagian batang
Batang akar adalah batang yang terletak di tengah tengah di antara
pangkal akar dan ujung akar
Ujung akar adalah bagian akar yang termuda .
Judul Praktikum :praktikum ll botani
Hari dan Tanggal : minggu 26 april 2020
Nama Tanaman : Beringin
Nama Ilmiah :ficus benjamina
Gambar Tanaman Foto Tanaman

Keterangan
a. Pangkal akar
b. Ujung akar
c. Modifikasi akar
Bentuk akar : akar tunggang

Pertanyaan
1. Jelaskan sifat-sifat dari akar tumbuhan
2. Sebutkan tugas dari akar bagi tumbuhan
3. Jelaskan bagian-bagian dari akar tumbuhan
Jawaban

1. Pohon beringin memiliki akar tunggang dan akar gantung


2. Sebagai penyerap air dan zat hara dari dalam tanah.
3. Pangkal akar merupakan bagian yang memiliki fungsi untuk
menghubungkan antara bagian akar dengan bagian batang
Rambut akar adalah memperluas bidang penyerapan air dan hara dari
tanah
Batang akar adalah batang yang terletak di tengah tengah di antara
pangkal akar dan ujung akar
Ujung akar adalah bagian akar yang termuda .

Anda mungkin juga menyukai