Anda di halaman 1dari 5

KASUS 1

Seorang laki- laki Usia 70 Tahun datang ke poliklinik THT dengan diagnose Otitis Media Akut. Hasil
pengkajian, pasien mengeluh keluhan keluar cairan dari telinga kanan. Hasil pengkajian diperoleh data
pasien mengeluh nyeri pada telinga, pusing , Cairan berwarna kuning, mengalami penurunan
pendengaran sejak 1 bulan. Hasil pemeriksaan weber , terdapat lateralisasi pada telinga yang sakit. TD
150/90 mmHg, frekuensi nadi 96 x/ menit, frekuensi napas 20x/ enit, suhu 38,2 C.

KASUS 2

Seorang perempuan usia 50 tahun dirawat di rumah sakit dengan diagnosa Otitis Media Kronis. Hasil
pengkajian diperoleh data pasien mengeluh nyeri pada telinga, terdapat cairan keluar dari lubang telinga
warna kuning kemerahan, perforasi membran timpani, demam. TD 130/90 mmHg, frekuensi nadi 90 x/
menit, frekuensi napas 20 x/ menit, suhu 38,2 C. Pasien mengatakan 6 bulan yang lalu mengalami
penyakit yang sama, diobati dengan obat kampong lalu sembuh. Pasien harus menjalani pembedahan..
Pasien bersedia untuk dioperasi namun masih tampak gelisah dan sering bertanya tentang resiko klinis
yang mungkin terjadi setelahnya.

KASUS 3

Seorang laki- laki usia 55 tahun datang ke poli THT dengan Diagnosa Neuroma akustik. Pasien mengeluh
pusing serasa berputar. Hasil pengkajian pasien mengeluh kehilangan pendengaran pada telinga kiri,
tinnitus, sakit kepala,kesemutan pada area wajah, vertigo, mual.. pasien kehilangan keseimbangan saat
berjalan dan tampak bingung, dan banyak berkeringat.. Hasil pemeriksaan tanda- tanda Vital TD
160/100 mmHg, frekwensi nadi 90 x/ menit, frekuensi napas 20 x/ menit, suhu 36,7 C.

KASUS 4

Seorang laki- laki usia 50 tahun datang ke poli mata dengan diagnose Galukoma . keluhan nyeri di area
sekitar mata. Hasil pengkajian diperoleh nyeri kepala , nyeri di sekitar mata, keluar air mata, pandangan
kabur, pasien mengatakan ada bayangan bundar di sekitar cahaya, mual dan muntah. TD 160/100
mmHg, frekwensi napas 20 x/ menit, frekuensi nadi 90 x/ menit, suhu 37,5 C. keluarga pasien
mengatakan pasien memiliki riwyat penyakit DM selama 3 tahun.

KASUS 5

Seorang laki- laki usia 60 Tahun dirawat di ruangan bedah pasca operasi katarak hari pertama. Hasil
pengkajian diperoleh data pasien mengatakan nyeri pada area mata. Skala 6 (0-10) dan mual, tidak bisa
tidur . Ekspresi wajah meringis, pasien tampak lemah. TD 100/90 mmHg, frekuensi nadi 98 x/ menit,
frekuensi napas 20 x/ menit, dan suhu 37,8 o Celcius. Pasien menanyakan tentang kondisinya dan kapan
bisa pulang.
Petunjuk,

silahkan buat Laporan pendahuluan sesuai dengan diagnosis/ penyakit pasien sesuai dengan panduan
yang ada di buku panduan, lalu untuk Laporan Kasus/ ASKEP, Berdasarkan kasus masing- masing,
tambahkan data sesuai dengan fokus pengkajian. Dan formatnya sesuai dengan formmata yang ada
dalam buku panduan

KLP
K No. NIM NAMA MAHASISWA
      KASUS
     
I E191440100 1
1 1 ENA TRIJAYANTI
E191440100 2
2 3 ELSA JULIANTANA
E191440100 3
3 5 KOMALASARI
E191440100 4
4 7 ALFISHA KHARISMATUNISHA
E191440100 5
5 8 NADIRA OKTAPIYANTI
E191440100 1
6 9 MELLENDA RAHMAWATI
E191440101 2
7 0 LUSI FITRIANI
E191440101 3
8 1 AI SUSI
E191440101 4
9 2 RENA AMELIA
E191440101 5
10 3 EGIS SRIMULYATI
E191440101 1
11 5 YENI NURAENI
E191440101 2
12 6 AJANG ADE SOBAR
E191440101 3
13 7 CICA NUR KOMALASARI
E191440101 4
14 8 RIFKIE MALIK FHADIERA
E191440101 5
15 9 FITRI NOVITA
E191440102 1
16 0 IRVAN MAULANA
E191440102 2
17 1 ERNI SITI ZAKIAH
E191440102 3
18 2 NOVY NURUL AZIZAH
E191440102 4
19 3 NANDA TIARA AGUSTIN
E191440102 5
20 4 ERNA SARIPAH
E191440102 1
21 5 NASWA SALSABILA SOFWAN
E191440102 SAFRIZAL TAUFIKUR 2
22 6 ROHMAN
E191440102 1
2 23 8 PUSPA KIRANA
E191440102 2
24 9 CHANDRA RAMADAN
E191440103 3
25 2 SHINTA WATI APRILIA
E191440103 4
26 3 DWI AYU KARIN
E191440104 5
27 1 HANIAH CHOERUN NURILLAH
E191440104 1
28 2 AGUNG ALWI
E191440104 2
29 3 SUCI ULFAH FAUZIAH
E191440104 3
30 6 GILANG MUHAMAD YASA
E191440105 4
31 3 GITA AYU SAFITRI
E191440105 5
32 4 ITANG PRATAMA
E191440106 1
33 5 NAZLA NURUL UTAMI
E191440106 2
34 7 ALBI JUNIAR
E191440106 3
35 9 RAIHAN MUHAMMAD ROPIH
E191440107 4
36 0 DIANA HUSNUL KHOTIMAH
3 E191440100 IQBAL ANITTA BANI 5
7 2 NUGRAHA
E191440100 1
38 4 FATAHILLAH RABBANI D
E191440100 2
39 6 SHOFA NURTASYIAH
E191440102 3
40 7 AZRIL MUZAMIL
41 E191440103 RIFA FAJRIAN 4
0
E191440103 FAHRI MOHAMMAD 5
42 1 FAKHREZI
E191440103 1
43 4 DONI ROMDONI
E191440103 2
44 5 RASNIKA SAPITRI
3 E191440103 1
45 6 LUTFIANY
E191440103 2
46 7 FIRDA PADILAH
E191440103 3
47 9 ANGGA MAULANA
E191440104 MUHAMAD RIFKI AQSAL 4
48 0 DJILHAM
E191440104 5
49 4 HILDA AGUSTINA
E191440104 1
50 5 UTARI RAHMAWATI
E191440104 2
51 7 FADIA DARA IHSANI
E191440104 3
52 8 CANTIKA
E191440104 4
53 9 WINDA MARATUL SYARIFAH
E191440105 5
54 1 LUTFI SOFIATUL MILAH
E191440105 1
55 5 YUSUF SYAIFUL HIDAYAT
E191440105 2
56 7 SINTA ISYAHUL SOLIHAH
E191440105 3
57 9 DYANA KHARISMA KURNIA
E191440106 4
58 0 RICHO SUDRA OKTAVIATO
E191440106 5
59 1 KINTAN SRI ANJANI
E191440106 1
60 2 AYUDIANI PRASTIKA
E191440106 2
61 3 DEDE HERU RUSDIANA
E191440106 3
62 4 HAMZAH SIDDIQ
E191440106 4
63 6 YUNIAR MAUDINA
E191440106 5
64 8 DEDE SOMANTRI
E191440107 1
65 1 DEDE RINA

Anda mungkin juga menyukai