Anda di halaman 1dari 2

B.

      Kasus pelanggaran dan upaya penegakkan HAM


1.       Kasus-kasus pelanggaran HAM
a.       Kategori pelanggaran HAM berat, menurut UU No 39 Tahun 1999 tentang HAM
§  Genocida (pembunuhan masal)
§  Pembunuhan sewenang-wenang atau di luar putusan pengadilan
§  Penyiksaan
§  Penghilangan orang secara paksa
Perbudakkan atau diskriminasi yang dilakukan secara sistematis
Kategori pelanggaran HAM lainnya :
-          Rasialisme
-          Diskriminasi
-          Terorisme
-          Pemerintahan totaliter
-          Kejahatan perang
-          Genocida
b.      Contoh kasus pelanggaran HAM
-          Kasus Poso (Sulawesi)
-          Kasus Tri sakti (1998)
-          Huru hara Ambon, Sampit (Kalteng)
-          Tanjung Priok (1984)
-          Kasus Timika, kasus Aceh
-          Kasus bom Bali I, II
-          Kasus Marsinah, kasus Munir dll.
2.       Cara-cara penanganan pelanggaran HAM
§  Melalui KOMNAS HAM
§  Melalui Pengadilan HAM
§  sebagian sudah diproses, divonis dan dieksekusi.
C.      Menghargai upaya perlindungan HAM
1.       Peran Lembaga Perlindungan HAM
a.       Tugas dan wewenang Komnas HAM
-          Melakukan pengkajian dan penelitian intrumen internasional HAM.
-          Pembahasan berbagai masalah yang berkaitan dengaan perlindungan, penegakkan dan kemajuan
HAM
-          Mendamaikan kedua belah pihak
-          Memberikan saran kepada para pihak untuk menyelesaikan sengketa melalui pengadilan
-          Dst
b.      Tugas Pengadilan HAM
-          Berwenang memeriksa dan memutus perkara pelanggaran hak asasi manusia yang berat.
-          Berwenang memeriksa dan memutus perkara pelanggaran hak asasi manusia yang berat yang
dilakukan diluar batas territorial wilayah Negara RI oleh warga Negara Indonesia.
2.       Mengklasifikasi pasal-pasal dalam UUD 1945 yang berkaitan dengan HAM
a.       Pasal 27 (1): HAM dalam hukum dan pemerintahan
Pasal 27 (2) : HAM dalam pekerjaan dan penghidupan yang layak
Pasal 27 (3) : HAM dalam pemebelaan negara
b.      Pasal  28 : hak berserikat dan berkumpul
Pasal 28A : hak hidup
Pasal 28B : hak berkeluarga, hak melanjutkan keturunan
Pasal 28C : hak mengembangkan dan memajukan diri
Pasal 28D : hak atas pengakuan, jaminan, perlindungan dan kepastian hukum, hak untuk bekerja, hak
dalam pemerintahan, hak atas status kewarganegaraan
Pasal 28E : hak memeluk agama dan beribadah, hak berserikat dan berkumpul
Pasal 28F : hak berkomunikasi dan memperoleh informasi
Pasal 28G : hak atas perlindungan diri, hak terbebas dari penyiksaan, hak memperoleh suaka politik
dari Negara lain
Pasal 28H : hak hidup sejahtera, hak mendapat kemudahan, hak atas jaminan sosial
Pasal  28I : hak untuk hidup, hak untuk tidak disiksa, hak kemerdekaan pikiran dan hati nurani, hak
beragama, hak untuk tidak diperbudak
Pasal 28J : kewajiban asasi untuk menghormati hak asasi orang lain
c.       Pasal 29 (2) : hak memeluk agama dan beribadah
d.      Pasal 30 (1) : hak untuk ikut serta dalam usaha pertahanan dan keamanan negara
e.      Pasal 31 (1) : hak mendapatkan pendidikan
f.        Pasal 32 (1) : hak memajukan kebudayaan nasional
g.       Pasal 33 (1)(2)(3) : hak dalam bidang perekonomian
h.      Pasal 34 (1) : hak bagi fakir miskin dan anak-anak terlantar dipelihara oleh Negara.
D.      Menghargai upaya penegakkan HAM
1.       Sikap positif terhadap uapaya perlindungan HAM
-          Menghargai upaya ibu/bapak dalam melindungi anak-anaknya
-          Membina dan mendidik para siswa di sekolah
-          Menghormati hak orang lain, baik dalam keluarga, kelas, sekolah, pergaulan maupun masyarakat
-          Mempelajari tentang peran lembaga-lembaga perlindungan HAM, seperti KOMNAS HAM
-          Menghargai dan mengakui pluralism pendapat dan kepentingan dalam masyarakat
-          dll
2.       Sikap positif terhadap upaya penegakkan HAM
-          Membiasakan hidup rukun dengan anggota keluarga
-          Turut serta membantu tegaknya keadilan dan kebenaran
-          Membantu dengan menjadi saksi dalam proses penegakkan HAM
-          Tidak mengganggu jalannya persidangan HAM di Pengadilan HAM
-          Memberikan informasi kepada aparat penegak hukum dal lembaga-lembaga HAM bila terjadi
pelanggaran HAM
-          Dll

Anda mungkin juga menyukai