Anda di halaman 1dari 1

Soal

Jelaskan Pengertian ALU ?


Sebutkan 3 jenis fungsi Adder ?
Jelaskan Pengertian Array Multidimensi ?
Jelaskan Pengertian Array Satudimensi ?
Jelaskan pengertian dari String ?
Jelaskan Pengertian Konversi Data ?
Jelaskan langkah-langkah dalam melakukan instalasi Borland C++ ?
Jawaban
Arithmatic Logical Unit (ALU), adalah komponen dalam sistem komputer yang berfungsi
melakukan operasi perhitungan aritmatika dan logika
Half Adder
Rangkain half adder merupakan dasar bilangan biner yang masing-masing hanya terdiri dari satu
bit, oleh karena itu dinamakan penjumlah tak lengkap.
Full Adder
Full adder adalah mengolah data penjumlahan 3 bit bilangan atau lebih (bit tidak terbatas), oleh
karena itu dinamakan rangkaian penjumlah lengkap.
Paralel Adder
Paralel Adder adalah rangkaian Full Adder yang disusun secara paralel dan berfungsi untuk
menjumlahkan bilangan biner berapa pun bitnya, tergantung jumlah Full Adder yang diparalelkan.
Array multidimensi merupakan sebuah variabel yang menyimpan sekumpulan data yang memiliki
tipe sama dan elemen yang akan diakses melalui banyak indeks atau subskrip. Array seperti ini
biasa digunakan untuk matik, array 2 dimensi juga termasuk kedalam array multidimensi.
Array satu dimensi merupakan sebuah variabel yang menyimpan sekumpulan data yang memiliki
tipe sama dan elemen yang akan diakses hanya melalui 1 indeks atau subskrip.
String merupakan sebuah variable yang memungkinkan kita menyimpan data beberapa karakter
sementara sebanyak 256.
Konversi Data adalah mengadaptasi data pada sebuah program agar dapat di operasikan karna
tidak semua format data sesuai dengan sebuah program tertentu.
Langkah-langkah dalam melakuk

Anda mungkin juga menyukai