Anda di halaman 1dari 20

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

Le-Gelise: LEMARI PENCUCI, PENGERING, DAN PERAPI PAKAIAN


UNTUK KEBUTUHAN RUMAH TANGGA MILENIAL

BIDANG KEGIATAN
PKM GAGASAN TERTULIS

Diusulkan oleh:
Alifta Devi Kharisma ; 160331605657 ; Angkatan 2016
Muhammad Roy Asrori ; 160331605651 ; Angkatan 2016
Nur Safitri Febrianti ; 170322613036 ; Angkatan 2017

UNIVERSITAS NEGERI MALANG


MALANG
2019
ii

PENGESAHAN PKM GAGASAN TERTULIS

1. Judul Kegiatan : Le-Gelise: Lemari Pencuci, Pengering, dan


Perapi Pakaian untuk Kebutuhan Rumah
Tangga Milenial
2. Bidang Kegiatan : PKM-GT
3. Ketua Pelaksana Kegiatan
a. Nama Lengkap : Alifta Devi Kharisma
b. NIM : 160331605657
c. Jurusan : Kimia
d. Perguruan Tinggi : Universitas Negeri Malang
e. Alamat Rumah/HP : Desa Ngerong RT 02/RW 01
Kecamatan Gempol Kabupaten Pasuruan/
087864394532
f. Email : aliftadevi97@gmail.com
4. Anggota Pelaksana Kegiatan : 2 orang (tidak termasuk ketua)
5. Dosen Pendamping
a. Nama Lengkap dan Gelar : Dr. Aman Santoso, M.Si
b. NIDN : 00101165070
c. Alamat Rumah/No. Telp : /081599959691

Malang, 29 Desember 2018


Menyetujui
Wakil Dekan III, Ketua Pelaksana Kegiatan,

(Dr. Sentot Kusairi, S.Pd,M.Si) (Alifta Devi Kharisma)


NIP. 196710281993021001 NIM. 160331605657

Wakil Rektor III, Dosen Pendamping,

(Dr. Mu’arifin, M.Pd.) (Dr. Aman Santoso,M.Si)


NIP. 196508011990011001 NIDN. 00101165070

ii
iii

DAFTAR ISI
i
HALAMAN PENGESAHAN...................................................................................................ii
DAFTAR ISI...........................................................................................................iii
DAFTAR TABEL...................................................................................................iv
DAFTAR GAMBAR..............................................................................................iv
1. PENDAHULUAN................................................................................................1
A. Latar Belakang................................................................................................1
B. xxxxxxxxxxxxxxxxx.......................................................................................1
C. xxxxxxxxxxxxxxxxx.......................................................................................1
D. xxxxxxxxxxxxxxxxx......................................................................................1
E. xxxxxxxxxxxxxxxxx.......................................................................................1
F. xxxxxxxxxxxxxxxxx.......................................................................................1
2. GAGASAN..........................................................................................................1
A. xxxxxxxxxxxxxxxxx......................................................................................1
B. xxxxxxxxxxxxxxxxx.......................................................................................1
C. xxxxxxxxxxxxxxxxx.......................................................................................1
D. xxxxxxxxxxxxxxxxx......................................................................................1
E. xxxxxxxxxxxxxxxxx.......................................................................................1
3. KESIMPULAN....................................................................................................1
A. xxxxxxxxxxxxxxxxx......................................................................................1
B. xxxxxxxxxxxxxxxxx.......................................................................................1
C. xxxxxxxxxxxxxxxxx.......................................................................................1
4. DAFTAR PUSTAKA..........................................................................................1
A. xxxxxxxxxxxxxxxxx......................................................................................1
B. xxxxxxxxxxxxxxxxx.......................................................................................1
5. LAMPIRAN-LAMPIRAN...................................................................................1
Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota, dan Pendamping...................................11
Lampiran 2. Susunan Organisasi Tim Penyusun dan Pembagian Tugas...........11
Lampiran 3. Surat Pernyataan Ketua Tim.........................................................11
Lampiran 4. TAMBAHKAN JIKA ADA.........................................................11
Lampiran 5. TAMBAHKAN JIKA ADA.........................................................11
Lampiran 6. TAMBAHKAN JIKA ADA.........................................................11

iii
iv

DAFTAR TABEL
Tabel 1. 1
Tabel 2. 1
Tabel 3. 1
Tabel 4. 1
DAFTAR GAMBAR
Gambar 1. 1
Gambar 2. TAMBAHKAN JIKA ADA1
Gambar 3. 1
Gambar 4. 1
Gambar 5. 1

iv
v

1. PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Tantangan dan tuntutan kebutuhan manusia semakin bervariasi dan
kompleks. Tantangan yang timbul merupakan wujud permasalahan baik yang
sekarang terjadi maupun nanti di masa mendatang. Tantangan ini disebabkan
semakin bertambahnya jumlah penduduk yang tidak seimbang dengan angka
kematian penduduk. Selain itu, lingkungan sebagai sumber pemenuhan kebutuhan
hidup manusia dari kebutuhan primer, sekunder, dan tersier kini kian
memprihatinkan. Kualitas alam kian menurun disebabkan oleh perkembangan
ilmu pengetahuan dan teknologi yang sebelumnya tidak memperhatikan
kelestarian alam dengan penuh sehingga muncul tuntutan manusia akan kebutuhan
hidup. Apalagi perkembangan iptek saat ini memang memberikan kebutuhan
manusia secara real dan memuaskan. Berbagai inovasi diciptakan sehingga dapat
dirasakan teknologi membuat pekerjaan manusia menjadi praktis, efisien, cepat
dan hemat waktu.
Posisi geografis Indonesia yang strategis menyebabkan Indonesia
memiliki keragaman cuaca dan iklim (Ridwan, 2019). Sering kali masyarakat
merasakan perubahan iklim yag tidak menentu dan juga hujan sepanjang tahun
tidak selalu dapat diprediksi secara akurat. Analisis sifat hujan di Indonesia
dilansir dari BMKG, menyatakan bahwa “Sifat Hujan selama musim hujan 2019
di Indonesia adalah 246 ZOM (Zona Musim) (71.9%) diprakirakan normal dan 69
ZOM (20.2%) bawah normal. Sedangkan atas normal sebanyak 27 ZOM (7.9%).
Informasi ini menunjukkan hujan di sebagian daerah dapat mengalami hujan lebat,
sedang, dan ringan. Ketidakpastian cuaca dan iklim dapat mempengaruhi aktivitas
masyarakat sehari-hari.
Observasi kehidupan rumah tangga, aktivitas rutin yang dilakukan setiap
hari adalah 1) ibu-ibu biasa menggunakan mesin cuci atau cara tradisional untuk
mencuci pakaian, 2) pakaian biasa dijemur di bawah terik matahari, dan 3)
pakaian yang kering dilipat dengan rapi. Ketiga aktivitas tersebut dilakukan di
tempat yang berbeda dan memerlukan waktu yang lama. Keadaan ini membuat
pekerjaan yang dilakukan menjadi tidak efektif. Namun fenomena yang terjadi
saat ini adalah masyarakat biasa membawa pakaian kotor ke jasa laundry dengan
berbayar yang terjangkau. Tindakan ini pun juga tidak hemat uang. Masa depan,
segala aktivitas dapat dilakukan secara lebih efektif, cepat, dan praktis. Sehingga
sangat diperlukan inovasi teknologi yang membantu pekerjaan menjadi mudah
dan cepat.
Melihat permasalahan tersebut, penulis berupaya memberikan solusi yang
dapat memberikan alternatif untuk kegiatan rumah tangga secara kreatif. Penulis
memberi gagasan tentang membuat suatu lemari pencuci, pengering, dan perapi
pakaian. Lemari dibuat dengan efisien dan praktis untuk seukuran rumah
sederhana. Lemari dapat dipakai oleh jasa laundry, ibu rumah tangga, dan bagi
yang memerlukan.

v
vi

1.2 Tujuan
Tujuan yang hendak dicapai dari penulisan Program Kreativitas
Mahasiswa ini adalah sebagai berikut:

1. menjelaskan desain dan fitur Le-Gelise,


2. menjelaskan karakteristik secara analisis tentang Le-Gelise untuk kreasi
teknologi dalam pekerjaan rumah.

1.3 Manfaat
Manfaat yang ingin diperoleh dari penulisan Program Kreativitas
Mahasiswa ini adalah sebagai berikut:

1. memberi penjelasan desain dan fitur Le-Gelise,


2. memberi penjelasan karakteristik secara analisis tentang Le-Gelise untuk
kreasi teknologi dalam pekerjaan rumah.

2. GAGASAN
2.1 Kondisi Kekinian Pencetus Gagasan
2.1.1 Perkembangan Perusahaan Mebel Saat Ini
Perusahaan industri termasuk salah satu lapangan pekerjaan yang
mumpuni. Dilihat dari cost yang didapatkan memang memuaskan. Sehingga
persaingan tidak dapat dihindari di pasaran. Setiap tahun terdapat berbagai ragam
inovatif dari furniture yang dipamerkan di pameran regional maupun
internasional. Dilansir dari pramdia (dalam kompas.com, 2017) mengemukakan
bahwa “Menteri Perindustrian Airlangga Hartanto mengatakan industri furniture
dan kerajinan merupakan sektor yang berbasis lifestyle (gaya hidup) masyarakat.
Supaya industri kerajinan nasional bisa kompetitif di pasar global, maka
produknya harus memiliki nilai tambah tinggi, memanfaatkan sumber daya alam
lokal, dan ramah lingkungan”.
Kementerian Perindustrian RI (2017) memberitakan bahwa “produk mebel
Indonesia semakin diakui pasar dunia. Pertumbuhan industri mebel dan kayu
mencapai angka tujuh persen. Khusus di Asia, permintaan terhadap produk
kerajinan dan mebel buatan pengrajin asal Indonesia meningkat pesat. Kondisi ini
didorong peningkatan kualitas dan sosialisasi para pengrajin di pameran regional
dan internasional.”
Pemerintah benar mendukung perindustrian mebel. Masyarakat akan
terbantu dengan beberapa kebijakan dari pemerintah terkait perindustrian mebel
ini yang diharapkan setiap tahun mengalami kenaikan. Sehingga penting
pengembangan inovasi, kreativitas, dan wawasan yang dimilki oleh pengrajin
mebel.

2.1.2 Potensi Le-Gelise sebagai Implementasi Produk Berkualitas

vi
vii

Lemari Le-Gelise dibuat dari bahan aluminium dan kombinasinya serta


dilapisi cat tertentu. sehingga dapat dimiliki sifat ringan, kuat, tahan lama, dan
awet. Le-Gelise berukuran panjang:lebar:tinggi yaitu 200 cm:75 cm:150 cm, dan
bisa memuat sekitar 20 pakaian. Desain proses dalam Le-Gelise dapat dilihat pada
gambar 1 berikut.

Gambar 1. Desain Le-Gelise


Beberapa spesifikasi dari Le-Gelise diberikan berikut.

o Terdapat tiga bagian, yaitu bagian kanan (tempat proses pencucian), bagian
tengah (tempat proses pengeringan), dan bagian kiri (tempat perapian)
o Bagian depan lemari dilengkapi dengan kaca cermin dan dihias dengan bentuk
batik khas Indonesia. Bagian ini juga diberikan pintu pada bagian kiri.
o Bagian belakang lemari dibuat penutup yang rata dan rapat. Dan lemari
diberikan tempat kabel untuk dicolokkan di kontak listrik.
o Bagian bawah lemari diberikan kaki lemari dengan tinggi 10 cm, dan
diberikan bahan yang agak tebal dari bagian lainnya.
o Bagian atas diberikan tempat barang yang memilki pagar tepi dengan tinggi
15 cm agar dapat digunakan dengan kokoh dan tidak mudah goyah.
o Bagian kanan, diberikan tempat pakaian untuk digantung dengan hanger dan
dapat dimuat dengan 10 – 15 pakaian untuk dicuci. Bagian ini dilengkapi
saluran untuk pembuangan sisa air cucian.
o Bagian tengah diberikan lampu yang beroperasi menghangatkan ruangan
basah yang diletakkan pada bagian sampingnya. Dibutuhkan sebanyak 4
lampu tersebut. Bagian ini juga dilengkapi dengan saluran untuk tempat
keluarnya uap dari pakaian basah tersebut.

vii
viii

o Bagian kiri lemari, diberikan bagian atas sebagai tempat perapian pakaian dan
bagian bawah tempat mengambil pakaian yang rapi.
2.2 Solusi yang Pernah Ditawarkan Sebelumnya: Lemari Pengering Pakaian
Dari paparan informasi ubaya (2009) menyatakan bahwa:
Mengeringkan pakaian sering menjadi problem rumah tangga dan anak
kos. Terutama pada musim hujan. Ada solusi dari Yohanda Widyatama Siswanto,
mahasiswa Teknik Manufaktur Universitas Surabaya. Dia menciptakan lemari
pengering pakakian. Bentuknya tak berbeda dari lemari biasa. Tingginya sekitar
130 cm dan lebar 100 cm, terbuat dari kombinasi aluminium dan multipleks
melamin. Di sebelah kanan atas lemari itu terdapat tombol, timer, lampu
indikator, serta seutas kabel yang dicolokkan ke listrik.
Penulis melihat perlu pengembangan dari lemari pengering pakaian saat
ini. Pengembangan dimaksudkan untuk memberi alternatif kreativitas dalam
menanggapi kesulitan rumah tangga. Lemari dapat dikembangkan menjadi
serangkaian proses dari pencucian, pengeringan, dan perapian pakaian dalam satu
lemari sehingga pekerjaan akan menjadi lebih efektif baik tenaga maupun waktu.

2.3 Seberapa Jauh Kondisi Kekinian Gagasan dapat Diperbaiki melalui


Gagasan yang Diajukan
2.3.1 Implementasi Penggunaan LE-GELISE (Lemari Ajaib dengan Double
Application) dalam Pemukiman warga
Penulis akan memberi beberapa analisis yang berkaitan dengan gagasan
pembuatan Le-Gelise sebagai berikut.
Analisis SWOT untuk Le-Gelise:
Strength (Kekuatan)
 Produk memiliki kepraktisan tempat penyimpanan/peletakan pakaian-
pakaian sedang dan kecil,
 Lemari dapat memiliki kesesuaian suhu karena potensi lingkungan
(tembok/suhu dalam lemari) menjadi tidak lembab sebab alat pengering
baju basah,
Weakness (Kelemahan)
 Tidak dapat digunakan untuk pakaian yang terlalu besar,
 Daerah yang panas membuat bagian dalam lemari juga panas tetapi sedikit
kemungkinan karena lemari memang tertutup dan terhindar dari udara luar
yang panas,
Opportunity (Peluang)
 Potensi untuk keluarga yang padat aktivitas,
 Potensi untuk jasa laundry,
 Potensi solusi untuk baju basah,
Threat (Ancaman)

 Masyarakat menganggap biaya beli terlalu mahal,

viii
ix

 Kendala saat listrik mati, sehingga bagian pengering baju tidak dapat
digunakan,

2.4 Pihak-pihak yang dipertimbangkan dapat Membantu


Mengimplementasikan Gagasan dan Uraian Peran Masing-masing
1. Pemerintahan Daerah.
Pemerintah daerah diharapkan sebagai pihak pendukung dari implementasi
Le-Gelise, dimana pemerintah berperan dalam lisensi tentang adanya produk
ini agar memenuhi aturan SNI. Selain itu, pemerintah daerah dapat
melaporkan produk mebel Le-Gelise kepada kementerian perindustrian
secagai catatan perkembangan mebel di Indonesia
2. Industri Pembuatan Le-Gelise
Industri pembuatan Le-Gelise merupakan agen yang berperan sebagai
produsen dari pembuatan Le-Gelise, karena bentuknya yang seperti lemari
merupakan spesialisasi dari pengrajin mebel dan bentuk khusus dalam desain
dapat perlu keahlian yang tinggi dari pengrajin mebel, maka pihak tersebut
bertugas memproduksi Le-Gelise skala besar. Industri tersebut harus
mempunyai koneksi dengan berbagai konsumen pasar, sehingga di pasaran
produk Le-Gelise selalu ada. Selain itu, produksi Le-Gelise hasil industry
dapat diikutkan dalam pameran mebel baik tingkat regional maupun
internasional
3. Masyarakat Indonesia.
Masyarakat Indonesia yang mempunyai kebutuhan penting diharapkan
mampu membeli produk Le-Gelise sehingga dapat dimanfaatkan sebagaimana
mestinya. Masyarakat Indonesia mampu memahami prosedur pemakaian
maupun perawatan dari Le-Gelise untuk menambah masa pakai Le-Gelise
ataupun agar bisa tetap digunakan selama beberapa tahun.

2.5 Langkah Strategis agar Tujuan Tercapai melalui Gagasan yang Diajukan
1. Melakukan riset tahun 2019-2020
Le-Gelise adalah ide yang muncul ketika permasalahan pekerjaan rumah
tangga terkait pakaian di Indonesia terutama di kota-kota besar. Ide ini perlu
dilakukan riset tentang bahan apa yang akan digunakan, berapa estimasi dana
yang dibutuhkan, desain, perhitungan kelayakan, beban maksimal yang
diangkut, dan lain-lain.
2. Melakukan produksi pada tahun 2020
Setelah riset tersebut berhasil diaplikasikan tahap selanjutnya yaitu
memproduksi Le-Gelise. Le-Gelise diproduksi sebanyak 2-5 buah terlebih
dahulu untuk dilakukan uji coba sebelum diproduksi skala besar. Produksi
dilakukan tidak banyak untuk mencegah gagal produksi masal.
3. Melakukan uji coba pada tahun 2020
Uji coba perlu dilakukan untuk mengetahui kenyataan pada lapangan ketika
Le-Gelise digunakan dalam perumahan. Uji coba dilakukan untuk mengetahui

ix
x

apakah sudah sesuai harapan dengan apa yang diinginkan oleh penulis.
Penulis mengharapkan produk dapat dimanfaatkan secara optimal, efisien,
praktis, dan portable. Uji coba juga digunakan untuk mencegah kegagalan
ketika telah diproduksi skala besar.
4. Membuat pelatihan keterampilan pembuatan Le-Gelise pada tahun 2021
Pelatihan keterampilan pembuatan Le-Gelise dilakukan untuk mengurangi
pengangguran di Indonesia, mereka dibekali bagaimana cara membuat Le-
Gelise secara profesional sehinggga dapat mengurangi pengangguran di
Indonesia. Akan banyak tenaga kerja yang akan terserap dari proses riset yang
akan menggandeng berbagai disiplin ilmu putra-putri terbaik Indonesia, proses
produksi yang menggandeng tenaga trampil lokal, hingga proses penjualan.
5. Produksi masal dan pemasaran tahun 2022
Produksi masal dilakukan ketika uji coba berhasil. Produksi masal dilakukan
kerjasama dengan perusahaan mebel dengan merekrut juga orang-orang yang
sudah punya keterampilan pada pembuatan Le-Gelise yang sebelumnya sudah
dilakukan pembinaan sebagai output dari pelatihan pada tahun 2021 dan
diharapkan setiap kepala rumah tangga memiliki minimal 1 Le-Gelise.
6. Evaluasi pada tahun 2022
Evaluasi Le-Gelise dilakukan setiap tahun dengan tujuan untuk mengetahui
kekurangan yang ada di Le-Gelise dan menambah desain yang lebih variatif.
Peran masyarkat juga tidak kalah penting yaitu melaporkan masalah, kritik,
saran, ataupun hanya sekedar pertanyaan-pertanyaan mengenai produk yang
ditawarkan ini ke bagian Customer Service dapat dijadikan bahan evaluasi.

3. SIMPULAN
3.1 Gagasan yang Diajukan: Le-Gelise Solusi Kreatif Lemari Masa Depan
Dengan mendasarkan pada kegiatan produksi lemari, adanya proses
pengembangan bentuk dan fungsi dari lemari itu sendiri oleh pihak tertentu. Maka
telah mendorong sebuah pengembangan lagi melalui gagasan yang diusul yaitu
Lemari kreasi Le-Gelise sebagai lemari masa depan.
Ide kreatif ini hadir sebagai ikhtiar untuk merevolusi mental kreatifitas
bangsa melalui analisis permasalahan yang ada di masyarakat. Dengan
menerapkan ilmu yang terkait, akan mampu membuktikan keefektifan produk Le-
Gelise ini melalui pembuatan dan pengembangan serta sarana pendorong untuk
pemecahan masalah pakaian.

3.2 Teknik Implementasi yang Akan Diterapkan


Implementasi gagasan ini dapat dilakukan dengan tahap berikut: (1)
penulis menyusun konsep dan merancang desain Le-Gelise, (2) selanjutnya
penulis menggandeng dunia mebel yaitu perusahan mebel untuk
mengimplementasikan strategi tersebut untuk mendasari rencana pengembangan
lemari, (3) berikutnya, penulis bersama produsen bekerjasama dengan Badan
Stardardisasi Nasional (Pusat Pengujian Mutu Barang) guna keabsahan SNI

x
xi

(Standar Nasional Indonesi) dan keperluan data, (4) kemudian, Strategi tersebut
disosialisasikan terhadap masyarakat setempat yang nantinya akan memberi efek
positif dalam sudut pandang masing-masing.

3.3 Prediksi Hasil yang Akan Diperoleh


Menanggapi era kemajuan teknologi saat ini, Implementasi produk Le-
Gelise akan memberikan beberapa manfaat yang menjanjikan, diantaranya:

1. memberikan lapangan pekerjaan dengan skill yang berkualitas, karena perlu


peningkatan sumber daya manusia, maka perusahaan industri akan berpeluang
melakukan pelatihan atau di SMK berpeluang adanya jurusan furniture atau
dengan pengembangan daari jurusan tersebut,
2. memberikan kebutuhan masyarakat dengan Lemari yang portable, efisien, dan
praktis, karena masyrakat akan lebih menyukai produk yang simple, stylish,
sesuai dengan lifestyle saat ini,
3. mendorong masyarakat cinta produk dalam negeri (Indonesia), karena
Indonesia benar memiliki sejuta kekayaan alam dan ini memberikan edukasi
secara tidak langsung agar mencintai produk dan negara Indonesia,
4. memberikan tambahan daya saing dengan produk-produk luar negeri. Karena
sesuai dengan perkembangan mebel saat ini, perlu pemberian daya saing dan
terus mengalami kenaikan kemajuan industri mebel.

4. DAFTAR PUSTAKA
Ridwan, Muhammad. 2019. Prakiraan Musim Kemarau 2017 di Indonesia,
online, (http://www.bmkg.go.id/iklim/prakiraan-musim.bmkg) diakses 27
Desember 2018.
Ubaya. 2009. Lemari Pengering Pakaian Ciptaan Yohanda Widyatama Siswanto
Mahasiswa Jurusan Teknik Manufaktur Universitas Surabaya, online,
(http://www.ubaya.ac.id/ubaya/news_detail/374) diakses 27 Desember
2018.
Julianto, Pramdia Arhando. 2017. Industri Mebel Perlu Terus Berinovasi
Mengikuti Selera Konsumen, online,
(http://bisniskeuangan.kompas.com/read/2017/03/12/140000026/industri.me
bel.perlu.terus.berinovasi.mengikuti.selera.konsumen) diakses 15 Desember
2018.
Kemenperin. n.d. Industri Mebel Tumbuh 7 Persen, online,
(http://www.kemenperin.go.id/artikel/5799/industri-mebel-tumbuh-7-
persen/) diakses 15 Desember 2018.

xi
xii

5. LAMPIRAN-LAMPIRAN
Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota dan Dosen Pendamping
Biodata Pelaksana
KETUA KELOMPOK
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Alifta Devi Kharisma
2 Jenis Kelamin P
3 Program Studi S1 Pendidikan Kimia
4 NIM 160331605657
5 Tempat Tanggal Lahir Malang, 6 September 1997
6 Alamat E-mail aliftadevi97@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 087864394532

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat
1
2
3

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
1
2

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-Gagasan Tertulis.

Malang, 5 Januari 2019


Ketua Tim

(Alifta Devi Kharisma)

xii
xiii

ANGGOTA 1
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Muhammad Roy Asrori
2 Jenis Kelamin L
3 Program Studi S1 Pendidikan Kimia
4 NIM 160331605657
5 Tempat dan Tanggal Lahir Malang, 27 Agustus 1997
6 Alamat E-mail Muhammadroyasrori09@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 082338501621

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat
1
2
3

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
1
2

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-Gagasan Tertulis.

Malang, 5 Januari 2019


Anggota Tim

Tanda tangan
basah/asli/bukan crop

(Muhammad Roy Asrori)

xiii
xiv

ANGGOTA 2
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Nur Safitri Febrianti
2 Jenis Kelamin P
3 Program Studi S1 Fisika
4 NIM 170322613036
5 Tempat dan Tanggal Lahir Jombang, 17 Februari 1999
6 Alamat E-mail safitrifebrian93@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 085746680428

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat
1 Ikatan Mahasiswa Anggota Periode 2017/2018
Jombang Universitas
Negeri Malang (IMJ
UM)
2
3

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
1
2

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-Gagasan Tertulis.

Malang, 5 Januari 2019


Anggota Tim

Tanda tangan
basah/asli/bukan crop

(Nur Safitri Febrianti)

xiv
xv

DOSEN PENDAMPING
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Dr. Aman Santoso, M.Si
2 Jenis Kelamin L
3 Program Studi Kimia
4 NIDN 00101165070
5 Tempat dan Tanggal Lahir Blitar, 10 Oktober 1965
6 Alamat E-mail amansantoso49@yahoo.co.id
7 Nomor Telepon/HP 081599959691

B. Riwayat Pendidikan
Gelar Akademik Sarjana S2 S3
Nama Institusi IKIP Malang UGM UB
Jurusan/Prodi Pendidikan Kimia Teknik Pertanian
Kimia
Tahun Masuk-Lulus 1984 – 1990 1995 – 1998 2007 – 2010

C. Rekam Jejak Tri Dharma PT


C.1. Pendidikan/Pengajaran
No Nama Mata Kuliah Wajib/Pilihan SKS
1. Kimia Organik 1 Wajib 3
2. Kimia Organik 2 Wajib 3
3. Organik untuk Pertanian Pilihan 2
4. Praktikum Kimia Organik 1 Wajib 2
5. Praktikum Kimia Organik 2 Wajib 2
6. Kimia Organik Pertanian Pilihan 2
C.2. Penelitian
No Judul Penelitian Penyandang Dana Tahun
1. Sintesis Metil Ester Dari CPO Offgrade PNBP 2018
dengan Heterogen Katalis Teraktifasi
Menggunakan Gelombang Ultrasonik
Sebagai Energi Terbarukan
2. Pengaruh jenis plastic terhadap rendemen PNBP 2018
dan komposisi hasil dalam Pirolisis
limbah plastik sebagai alternatif energi
terbarukan
3. Pengaruh Katalis pada Sintesis Metilester PNBP 2016
Dari CPO offgrade dengan Reaksi
Transesterifikasi Menggunakan
Gelombang Ultrasonik
4. Sintesis Biodiesel dari minyak sawit Hibah Bersaing 2014
kualitas rendah pada skala pilot plan

xv
xvi

dengan gel ultrasonik


5. Sintesis Biodiesel dari minyak sawit Hibah Bersaing 2013
kualitas rendah pada skala pilot plan
dengan gel ultrasonik
6. Efisiensi sistem Produksi Biodiesel dari Hibah Penelitian 2009
biji jarak dan minyak sawit pada skala Doktor
pilot plan dengan gelombang mikro dan
ultrasonik
7. Pemanfaatan gelombang mikro dan Strategis Nasional 2009
ultrasonik untuk meningkatkan efisiensi
pembuatan biodiesel dari minyak jarak
dan minyak sawit
C.3. Pengabdian Kepada Masyarakat
No Judul Pengabdian kepada Masyarakat Penyandang Dana Tahun
1. Pemberdayaan Masyarakat Nelayan PNBP 2018
Sigonco Malang Selatan
2. Diversifikasi Produk Penyulingan PNBP 2018
Minyak Atsiri Industri Kecil di Pojok
Ponggok Blitar
3. Optimasi Pemanfaatan Biogas Kelompok PNBP 2018
Peternak Sapi Perah di Sendang
Tulungagung
4. Sains Kuliner Mahasiswa Asing PNBP 2018
5. Pelatihan Diversifikasi Limbah PNBP 2017
Perikanan/Pertanian Menjadi Aneka
Produk Unggulan Masyarakat Pantai
Serang Panggungrejo Blitar
6. Pelatihan Isolasi dalam pembuatan PNBP 2016
Produk Turunan Minyak Mawar di Desa
Sidomulyo Batu Malang
7. Rekayasa Tungku memasak dengan
memanfaatkan energi alternatif batu bara
pada industri kecil di Blitar

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum.Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-Gagasan Tertulis.

Malang, 5 Januari 2018

xvi
xvii

Dosen Pendamping

Tanda tangan
basah/asli/bukan crop

(Dr. Aman Santoso, M.Si)

xvii
xviii

Lampiran 2. Susunan Organisasi Tim Penyusun dan Pembagian Tugas


Alokasi
Nama/ Program Bidang Waktu
No Uraian Tugas
NIM Studi Ilmu (Jam/
Minggu)
1 Muhamma Pendidikan Kimia 12 - menyusun gagasan
d Roy Kimia Jam/Min - berkonsultasi
Asrori/160 ggu dengan dosen
33160565 pembimbing
1 - berkoordinasi
dengan anggota
lainnya
2 Alifta Pendidikan Kimia 12 - menuliskan
Devi Kimia Jam/Min gagasan dalam
Kharisma/ ggu proposal
- mendesain
gambaran gagasan
- berkoordinasi
dengan ketua dan
anggota lain
3 Nur Safitri Fisika Fisika 12 - mencari sumber
Febrianti Jam/Min literatur
ggu - mengurus
pengajuan PKM
- berkoordinasi
dengan ketua dan
anggota lain

xviii
xix

Lampiran 3. Surat Pernyataan Ketua Pelaksana

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI


UNIVERSITAS NEGERI MALANG (UM)
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
Jalan Semarang 5, Malang 65145
Telepon: 0341-551312
Laman: www.um.ac.id

SURAT PERNYATAAN KETUA PELAKSANA

Yang bertanda tangan di bawah ini:


Nama : Alifta Devi Kharisma
NIM : 160331605657
Program Studi : S1 Pendidikan Kimia
Fakultas : MIPA

Dengan ini menyatakan bahwa proposal PKM Gagasan Tertulis saya dengan
judul: Le-Gelise: Lemari Pencuci, Pengering, dan Perapi Pakaian untuk
Kebutuhan Rumah Tangga Milenial yang diusulkan untuk tahun anggaran 2019
adalah asli karya kami dan belum pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber dana
lain.

Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini,


maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku
dan mengembalikan seluruh biaya yang sudah diterima ke kas negara.
Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-
benarnya.

Malang, 5 Januari 2018


Mengetahui
Wakil Dekan III, Ketua Pelaksana Kegiatan,

(Dr. Sentot Kusairi, S.Pd,M.Si) (Alifta Devi Kharisma)


NIP. 196710281993021001 NIM.160331605657

xix
xx

xx

Anda mungkin juga menyukai