Anda di halaman 1dari 35

Disusun oleh:

Bina Kurniawan, SKM, MKes


Ida Wahyuni, SKM, M.Kes
Dr. Yuliani Setyaningsih, SKM, Mkes
Ekawati, SKM, M.Sc
Dr. Drs. Suroto, M.Pd
Diterbitkan oleh:
FKM-UNDIP PRESS
UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG

ISBN: XXX-XXX-XXXX-XX-X
MODUL PELATIHAN
UPAYA MENGATASI KETEGANGAN OTOT
AKIBAT PENUMPUKAN ASAM LAKTAT PADA
BURUH ANGKUT DAN SERET

Program Studi : Kesehatan Masyarakat


Fakultas : Kesehatan Masyarakat

Disusun oleh:
Bina Kurniawan, SKM, MKes
Ida Wahyuni, SKM, M.Kes
Dr. Yuliani Setyaningsih, SKM, Mkes
Ekawati, SKM, M.Sc
Dr. Drs. Suroto, M.Pd

FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT


UNIVERSITAS DIPONEGORO
SEMARANG
2020
MODUL PELATIHAN

UPAYA MENGATASI KETEGANGAN OTOT AKIBAT


PENUMPUKAN ASAM LAKTAT PADA BURUH ANGKUT
DAN SERET

Disusun oleh :
Bina Kurniawan, SKM, MKes
Ida Wahyuni, SKM, M.Kes
Dr. Yuliani Setyaningsih, SKM, Mkes
Ekawati, SKM, M.Sc
Dr. Drs. Suroto, M.Pd

Editor :
Naufal Muhammad Ammar, SKM
Fadhila Agung Farahdhiya, SKM

Diterbitkan oleh
FKM UNDIP PRESS
UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG
Jl. Prof. Sudarto, SH – KampusTembalang, Semarang

77 hal + vii
ISBN: XXX-XXX-XXXX-XX-X

Revisi 0, Tahun 2020


Dicetak oleh:
xxxxxxxxxxxxxxxxxxxxx
xxxxxxxxxxxxxxxxxxxxx
xxxxxxxxxxxxxxxxxxxxx
xxxxxxxxxxxxxxxxxxxxx

Isi di luar tanggung jawab percetakan

Diizinkan menyitir dan menggandakan isi buku ini dengan memberikan apresiasi
sebagaimana kaidah yang berlaku.
PERSEMBAHAN

Buku ini penulis dedikasikan untuk Mahasiswa, Dosen, dan semua pihak yang berjuang
untuk Keselamatan dan Kesehatan Pekerj
KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan Rahmat
dan Karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Modul Pelatihan Upaya Mengatasi
Ketegangan Otot Akibat Penumpukan Asam Laktat Pada Buruh Angkut Dan Seret Program
Studi S1 Kesehatan Masyarakat FKM UNDIP. Dengan adanya modul ini ini diharapkan
mampu memperkaya bahan bacaan tentang Keselamatan dan Kesehatan Kerja, khususnya
mengenai Upaya Mengatasi Ketegangan Otot Akibat Penumpukan Asam Laktat baik bagi
mahasiswa dan praktisi di bidang Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3).
Penulis mengucapkan terimakasih dan penghargaan kepada semua pihak yang telah
memberikan dukungan, fasilitas dan bantuan sehingga modul pelatihan ini dapat
terselesaikan dengan baik, antara lain :
1. Prof. Dr. Yos Johan Utama, SH, M.Hum selaku Rektor Universitas Diponegoro.
2. Dr. Budiyono, SKM, M.Kes selaku Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas
Diponegoro.
3. Direktorat Pengembangan Pembelajaran dan Kerjasama Akademik (DP2KA)
Universitas Diponegoro.
4. Civitas akademika Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Diponegoro.
5. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.
Penulis menyadari bahwa modul pelatihan ini masih jauh dari sempurna, oleh karena
itu saran perbaikan sangat Penulis harapkan. Penulis berharap modul pelatihan ini dapat
bermanfaat sebagai media pembelajaran.

Semarang, Oktober 2020

Penulis
( )

A. Pengertian Peregangan Otot ( Streching )


Streching merupakan suatu latihan untuk memelihara dan mengembangkan
fleksibilitas atau kelenturan otot. Latihan stretching atau peregangan otot dapat
memperbaiki postur tubuh dan menghindari rasa sakit yang terjadi pada leher,
bahu dan punggung.

B. Tujuan dan Manfaat Peregangan Otot ( Streching )


1. Membantu meningkatkan oksigenasi atau proses pertukaran orsigen dan
karbohidrat di dalam sel
2. Menstimulasi aliran drainase sistem getah bening
3. Meningkatkan kelenturan otot-otot
4. Memelihara fungsi otot
5. Memperbaiki elastisitas atau fleksibilitas jaringan tubuh serta mengurangi
kram pada otot.
6. Memperbaiki peredaran darah
7. Mengurangi kecemasan
a) Runner’s Stretch
Bermanfaat untuk membuat paha dan bagian lutut sampai
engkel menjadi lebih rileks.

Sumber: runnersword.com
b) Mid Back Stretch
Bermanfaat untuk membuat punggung bagian bawah
menjadi lebih rileks.

Sumber: menshealth.com
c) Large Arm Circles
Bermanfaat untuk membuat lengan dan bahu menjadi lebih
rileks.

Sumber : pitchersthrowcheese.com
d) Arm Stretch
Bermanfaat untuk membuat lengan dan tangan menjadi
lebih rileks.

Sumber: menshealth.com
A. PENGERTIAN MASSAGE
Massage tubuh adalah salah satu cara perawatan tubuh dengan menggunakan
kedua tangan pada bagian telapak tangan maupun jari-jari tangan.

B. MANFAAT MASSAGE
Manfaat massage adalah memperlancar peredaran darah dan getah bening.
Dimana massage akan membantu memperlancar metabolisme dalam tubuh.

C. MACAM GERAKAN MASSAGE DAN MANFAATNYA


• Mengusap (Efflurage/strocking)
Adalah gerakan mengusap dengan menggunakan telapak tangan atau
bantalan jari tangan.
• Meremas (Petrisage)
Adalah gerakan memijit atau meremas dengan menggunakan telapak tangan
atau jari-jari tangan.
• Friction
Adalah gerakan melingkar kecil-kecil dengan penekanan yang lebih dalam
menggunakan jari atau ibu jari.
• Menggetar (vibration)
Adalah gerakan menggetar yang ditimbulkan oleh pangkal lengan dengan
menggunakan telapak tangan ataupun jari-jari tangan.
• Memukul (tapotement/ tapotage)
Adalah gerakan menepuk atau memukul dan bersifat merangsang jaringan
otot, dilakukan dengan kedua tangan bergantian.
1. Anderson, B. 2010. Streching in the Office. Cetakan 1. Penerjemah: Ratih Ramelan.
Jakarta: PT Serambi Ilmu Semesta.
2. Senior. 2008. Latihan Peregangan. Diakses pada 30 Oktober 2020 melalui
http://www.cybermed.cbn.net.id
3. Adi O. 2014. Pengaruh Pemberian Peregangan (Stretching) Terhadap Penurunan
Keluhan Nyeri Pinggang Dan Nyeri Punggung Bawah (Low Back Pain) Pada Pekerja
Bagian Menjahit CV. Vanilla production susukan Semarang [Skripsi]. Semarang:
Universitas Muhammadiyah Semarang.
4. Yulianto W, Erayanti S. 2014. Pengaruh Excercise Terhadap Keluhan Muskuloskeletal
Pada Pekerja Di Bagian Sewing CV. Cahyo Nugroho Jati (CNJ) Sukoharjo. Jurnal
Terpadu Ilmu Kesehatan: 3(2):106−214.

Anda mungkin juga menyukai