Anda di halaman 1dari 2

Kelompok Amerika 1

• Angelina Simamora
• Jonathan Christian Dinata
• Martha Evelin Br Nainggolan
• Matthew Farel B Tampubolon
• Nopita Sri Ningsih Situmorang

1. Apa indikator ekonomi utama ? dan apa saja komponennya ?

Jawab:

Indikator utama : Produk Domestik Bruto yang dapat diukur dengan pendekatan produksi,pendekatan
pendapatan dan pendapatan belanja.

Komponen :

-Consumption(Konsumsi)

-Invesment(Investasi)

-Goverment Expenditure(Pengeluaran Pemerintah)

-Net Exports(Ekspor Bersih)

2. Carilah data 5 tahun terakhir dari status indikator ekonomi utama dan komponen indikator ekonomi
utama negaramu. Setelah itu uraikan keadaan umumnya. Menurut anda apa pentingnya bagi bisnis
internasonal ? , jelaskan.

Jawab:

Pertumbuhan PDB Riil Amerika Serikat dilaporkan sebesar -2.5 % pada 2020-12.Data Pertumbuhan PDB
Riil Amerika Serikat diperbarui triwulanan, dengan rata-rata 3.1 % dari 1948-03 sampai 2020-12, dengan
292 observasi. Data ini mencapai angka tertinggi sebesar 13.4 % pada 1950-12 dan rekor terendah
sebesar -9.0 % pada 2020-06.
3. Apa yang dimaksud dengan Leading Economic Indicator ? . Apa saja komponennya. Menurut anda apa
pentingnya bagi bisnis internasonal ? , jelaskan.

Jawab:

Leading Economic Indicator merupakan suatu indikator yang melihat kemana keadaan ekonomi di masa
depan.

Komponennya berupa: Kinerja pasar saham, figur penjualan ecaran, statistik izin mendirikan bangunan
dan perumahan , tingkat kegiatan manufaktur,dan saldo persediaan.

4. Apa yang dimaksud dengan Lagging Economic Indicator ? . Apa saja komponennya. Menurut anda apa
pentingnya bagi bisnis internasonal ?, jelaskan.

Jawab:

Lagging Economic Indicator merupakan suatu indikator ekonomi yang terjadi pada masa lalu.

Komponennya berupa : Pertumbuhan PDB, pendapatan dan pertumbuhan / penurunan pendapatan,


tingkat pengangguran, CPI (inflasi), Suku bunga (berisiko / turun), dan Keuntungan perusahaan.

Anda mungkin juga menyukai