Anda di halaman 1dari 5
KEMENTERIAN LUAR NEGERI REPUBLIK INDONESIA SEKRETARIAT JENDERAL Jl. Taman Pejambon No. 6, Jakarta Pusat, 10110 Telp. 3441508 / 3858020, Fax. 3805511 / 3658053, Nomor : 08908/KP/06/2021/24 Jakarta, 27 Mei 2021 Sifat Sangat Segera Lampiran : Perinal : Informasi_ Awal Pelaksanaan Seleksi CPNS Kemlu TA 2021 Kepada Yang Terhormat Rektor Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah di- Tangerang Selatan Merujuk perihal pada pokok surat, bersama ini dengan hormat disampaikan hal-hal sebagai berikut: 4. Kementerian Luar Negeri akan menyelenggarakan Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun 2021 dalam waktu dekat. Adapun formasi yang akan diisi adalah sebanyak 332, termasuk 3 jabatan Pejabat Dinas Luar Negeri (PDLN) yaitu Jabatan Fungsional Diplomat (JED) 140 formasi, Jabatan Fungsional Penata Kanselerai (JFPK) 60 formasi, dan Jabatan Fungsional Pranata Informasi Diplomatik (JF PID) 44 formasi, serta beberapa Jabatan Fungsional tertentu dan Jabatan Pelaksana lainnya (terlampir) 2, Tata cara pendaftaran, persyaratan dan ketentuan lainnya terkait_penyelenggaraan Seleksi dapat dilinat melalui situs https:/e-cpns.kemlu.go.id. Sedangkan untuk pendaftaran calon peserta dapat dilakukan melalui situs https://sscn.bkn.go.id. Para calon peserta diharapkan selalu memantau kedua situs tersebut secara berkala, 3, Timeline pelaksanaan seleksi CPNS akan mengikuti jadwal nasional yang saat ini sedang dipersiapkan Tim Panselnas di bawah koordinasi Kementerian PAN-RB. Pengumuman seleksi CPNS secara nasional diperkirakan akan dimulai pada akhir Mei atau awal Juni 2021 4, Sehubungan dengan hal tersebut, mohon bantuan Bapak/lbu untuk dapat menyebarluaskan informasi ini dan mendorong para lulusan dan alumni yang sesuai dengan kualifikasi pendidikan yang dipersyaratkan serta berminat untuk menjadi Aparatur Sipil Negara Kementerian Luar Negeri untuk mendaftar Seleksi CPNS Kementerian Luar Negeri TA 2021 (daftar jabatan dan kualifikasi pendidikan terlampir). 5. Panitia Seleksi CPNS Kementerian Luar Negeri juga berencana akan menyelenggarakan webinar Seleksi CPNS Kemlu TA 2021 untuk memberikan penjelasan lebih lanjut mengenal proses Seleksi. Jika berminat, Bapak/Ibu Pimpinan Perguruan Tinggi dapat mengusulkan pelaksanaan webinar khusus bagi lulusan dan alumninya yang akan disesuaikan dengan ketersediaan waktu Panitia Seleksi CPNS Kementerian Luar Negeri 6. Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi narahubung Sdr. Agus Hidayatulloh (+62 816-4246-7758) atau Sdri. Yuliana Andre (+62 813-1650-6946) atau mengirimkan email ke alamat informasicpns@kemlu.ao.i Demikian, atas perhatian dan kerja sama Bapak/Ibu, disampaikan terima kasin, (EES kretaris Jenderal “ss Kepala Bie, Sumber Daya Manusia Lampiran: 08908/KP/05/2021/24 KEBUTUHAN CPNS KEMENTERIAN LUAR NEGERI TA 2021 1. | Ahli Pertama ~ Diplomat ‘S-1 Hubungan Internasional ‘Soi Hukum / S-1 Hukum Bisnis ‘S-1 Ekonomi/S-1 Ekonomi Pembangunan /S-1Timu | Ekonomi /S-1 llmu Ekonomi Studi Pembangunan | S-1 Komunikasi / S-1 Hubungan Masyarakat / S-1 Manajemen Komunikasi / S-1 imu Komunikast S-1 Sasira Arab S-1 Sastra Cina ‘Sf Sastra Inggris ‘S- Sastra Jepang ‘St Sastra Korea S-1 Sastra Rusia 2, | Ani Perlama — Penata Kanselerai | S-1 Manajemen / S-1 Akuntansi /S-1 Ekonomi / S-1 ‘Acministrasi Bisnis / S-1 Administrasi Niaga / S-1 ‘Administrasi Fiskal / S-1 Administrasi Perpajakan / S- + Administrasi Publik / S-1 Administrasi Negara | Ahi Pertama — Pranata Informast | S-1 lmu Komputer /S-1 Teknik Komputer / S-1 Diplomatik Teknik Informatika / S-1 Sistem Informasi / S-1 imu | Statistik / S-1 Teknik Elektro Keterangan: {, Jabatan Fungsional (JF) Diplomat, Penata Kanselerai, dan Pranata Informasi Diplomatik_ yang jnerupakan Jabatan Fungsional Core Business Kementerian Luar Negeri dengan status Pejabat Dinas Luar Negeri (PDLN) yang memiliki pola penugasan di Kementerian Luar Negeri dan Perwakilan Ri di Luar Negeri secara reguler. 2. JF Diplomat berkedudukan sebagal pelaksana teknis di bidang diplomasi pada Kementerian Luar Negeri dan Perwakilan RI dengan tugas utama melaksanakan diplomasi dalam pengelolaan hubungan antar negara dan Pemerintah RI dengan negara dan pemerintah asing dan/ateu organisasi internasional di dalam dan luar negeri. 3. JF Penata Kanselerai berkedudukan sebagai pelaksana teknis di bidang kekanseleraian pada Kementerian Luar Negeri dan Perwakilan RI di luar negeri dengan tugas utama melaksanakan kegiatan kekanseleraian yang meliouti penataen kevangan, barang milk negara, ketatausahaan dan kepegaweion di Kementerian Luar Negeri dan Perwakilan RI diluar negeri untuk mendukung kegietan diplomatik dan konsuler. 4, JF Pranata Informasi Diplomatik berkedudukan sebagai pelaksana teknis di bidang pengelolaan informasi diplomatik dan pengelolaan date digital ¢iplomatik pada Kementerian Luar Negeri dan Perwakilan RI di luar negeri dengan tugas utama melaksanakan kegiatan pengelolaan informasi diplomatik, pengolahan data digital diplometik serta monitoring dan evaluasi pengelolaan informasi diplomatk di Kementerian Luar Negeri den Perwakilan RI di luar negeri untuk mendukung kegiatan diplomat dan konsuler. ‘Ahli Pertama — Perancang ‘S-1 Hukurn Peraturan Perundang-undangan a 2._| Ahli Pertama ~ Perencana ‘S-1 Mangjemen 3. | Ali Pertama — Analis SDM Aparatur | S-1 imu Administrasi Negara /S-1 Administrasi Publik’ S-1 Manajemen | Anli Pertama — Asesor SOM ‘S-1 Psikologi Agaratur 5,_| Anli Pertama = Arsiparis ‘S-1 Manajemen 6. | Ahli Pertama = Pengelole ‘1 Akuntansi Pengadaan Barang/Jasa Keterangan: 4, Jabatan-jabatan Fungsional Supporting dan Technical Supporting merupakan jabatan-jabatan pendukung dengan status sebagai Pejabat Non PDLN dengan penugasan hanya di Kementerian Luar Negeri. 2. JF Perancang Peraturan Perundang-undangan berkedudukan sebagai pelaksana teknis di bidang pembentukan peraturan perundang-undangan dan penyusunan instrumen hukum lainnya di Kementerian Luar Negeri 3. JF Perencana berkedudukan sebagai pelaksana teknis kegiatan perencanaan pembangunan di Kementerian Luar Negeri 4, JF Analis SDM Aparatur berkedudukan sebagai pelaksana teknis di bidang pengelolaan sistem SDM Aparatur melalui kegiatan perumusan, analisis evaluasi, pengembangan, asistensl, konsultasi dan penyusunan saran kebijakan dalam konteks kebutuhan serta kepentingan terbaik organisasi sesuai dengan peraturan perundang-undangan dan praktik SDM profesional mutakir. 5. JF Asesor SDM Aparatur berkedudukan sebagai pelaksana teknis untuk melaksanekan asesmen kompetensi/potensi sebagai dasar dalam praktik pengelolean/manajemen sumber daya manusia aparatur. 6. JF Arsiparis berkedudukan sebagal pelaksana teknis ci bidang kearsipan di Kementerian Luar Negeri 7. JF Pengolota Pengadaan BarangiJasa berkedudukan sebagai pelaksana teknis dibidang pengadaan barang/jasa di Kementerian Luar Negeri sesual dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. 8, JF Auditor berkedudukan sebagai pelaksana teknis di bidang pengawasan intern di Kementerian Luar Negeri yang di dalamnya terdapat kepentingan negara sesvai dengan peraturan perundang- undangan, yang diduduki oleh Pegawai Negeri Sipil dengan hak dan kewajiban yang diberikan secara penuh oleh pejabat yang berwenang. I Anais Kelenbogear 5-1 Wangjomen =| Free Lateran Rarabias Kaya 6-1 hari POBIR 7 Rist Negara 1 Mangjomen ‘Analis Monitoring, Evaluasi dan ‘$1 Administrasi Publik / S-1 Administrasi Negara / Pelaporan S-1 Manajemen ‘Analis Organisasi ‘5-1 Administrasi Publik / S-1 Administrasi Negara / S-1Manajemen 3, Anais Pengembangan Kompetensi | S-1 Administrasi Publik / S-1 Administrasi Negara / S-1 Manajemen / S-1 Psikologi 6._| Anais Bangunan dan Perumahan | S-1 Teknik Sipi 7. | Penyusun Kurikulum, Modul dan | S-1 Administrasi Publik 7 S-1 Administrasi Negara / Bahan Ajar 8-1 Manajemen / S-1 Psikologi &._| Analis Diklat ‘S-1 Administrasi Publik / S-1 Administrasi Negara / S-1 Manajemen / S-1 Psikologi @._| Analis Kerja Sama Dikiat ‘S-1 Administrasi Publik / S-1 Administrasi Negara / ‘$1 Manajemen / S-1 Psikologi _| 70, | Analis Kompelensi Tenaga Pengajar | S-1 Administrasi Publik / S-1 Administrasi Negara / L S-1 Manajemen / S-1 Psikologi 9. Jabatan Pelaksana Analis Kelembagaan berkedudukan sebagai pelaksana teknis di bidang analisis dan penelashan dalam rangka penyusunan rekomendasi di bidang kelembagaan. 40, Jabatan Pelaksana Analis Laporan Akuntabilitas Kinerja berkedudukan sebagai pelaksana teknis di bidang analisis dan penelaahan dalam rangka penyusunan rekomendasi kebiajakan di bdiang pelaporan akuntabilitas kinerja. 14, Jabatan Pelaksana Analis Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan berkedudukan sebagai pelaksana teknis di bidang analisis dan penelaahan dalam rangka penyusunan rekomendasi di bidang monitoring, evaluasi dan pelaporan. 42, Jabatan Pelaksana Analis Organisasi berkedudukan sebagai pelaksana teknis di bidang analisis dan penelaahan dalam rangka penyusunan rekomendasi kebijakan di bidang orgenisasi. 43, Jabatan Pelaksena Analis Pengembangan Kompetensi berkedudukan sebagai pelaksana teknis ci hhidane analisie dan nenelaahan dalam rannka nanwuelinan reknmandasi di hidann nennemhannan 416. Jabatan Peleksana Penyusun Kurikulum, Modul dan Bahan Ajar berkedudukan sebagai pelaksana teknis di bidang penyusunen kurikulum, modul dan bahan ajar. 16. Jabatan Pelaksana Analis Diklat berkedudukan sebagai pelaksana teknis di bidang analisis dan penelaahan dalam rangka penyusunan rekomendasi di bidang diklat. 17. Jabatan Pelaksana Analis Kerja Sama Diklat berkedudukan sebagai pelaksana teknis di bidang ‘analisis dan penelaahan dalam rangka penyusunan rekomendasi di bidang Kerjasama diklat. 48. Jabatan Pelaksana Analis Kompetensi Tenaga Pengajar berkedudukan sebagai pelaksana teknis di bidang analisis dan penelashan kompetensi tenaga pengajar dalam rangka penyusunan rekomendasi kebijakan di bidang pendidikan, KEPUTUSAN KUASA PENGGUNA ANGGARAN UIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA, Menimbang Mengingat Menetapkan KESATU KEDUA KETIGA NOMOR: UN.01/KPA/ USS /2021 TENTANG HONORARIUM NARASUMBER WEBINAR ANALISIS WACANA DALAM STUDI BAHASA DAN SASTRA ARAB FAKULTAS ADAB DAN HUMANIORA UIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA KUASA PENGGUNA ANGGARAN UIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA, ‘a. bahwa dengan memperhatikan surat Dekan Fakultas Adab dan Humaniora Nomor: B- 2205/F2/HK.00.5/05/2021 tanggal 17 Mei 2021 perihal Penerbitan SK KP/ b, bahwa untuk tertib administrasi keuangan dan pembayaran Narasumber Webinar Analisis Wacana Dalam Studi Bahasa dan Sastra Arab Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah Jakarta perlu menetapkan Honorarium; ._bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Keputusan Kuasa Pengguna Anggaran tentang Honorarium Narasumber Webinar Analisis Wacana Dalam Studi Bahasa dan Sastra Arab Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah Jakarta; 1. Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah a Nomor 74 ‘Tahun 2012 Tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2005; 2. Peraturan Pemerintah Nomor 46 Tahun 2019 tentang Pendidikan Tinggi Keagamaan; 3. Peraturan Menteri Agama Nomor 6 Tahun 2013 tentang Organisasi dan Tata Kerja UIN Syarif Hidayatullah Jakarta sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Peraturan Menteri Agama Nomor 1 Tahun 2018 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Menteri Agama Nomor 6 Tahun 2013 tentang Organisasi dan Tata Kerja UIN Syarif Hidayatuliah Jakarta; 4, Peraturan Menteri Agama Nomor 17 Tahun 2014 tentang Statute UIN Syarif Hidayatullah Jakarta; 5. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 119/PMK.02/2020 tentang Standar Biaya Masukan Tahun Anggaran 2021; 6. Keputusan Menteri Keuangan Nomor 42/KMK.05/2008 tentang Penetapan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta pada Departemen Agama sebagai Instansi Pemerintah yang ‘menerapkan Pengelolaan Kevangan Badan Layanan Umum; MEMUTUSKAN: KEPUTUSAN KUASA PENGGUNA ANGGARAN UIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA TENTANG HONORARIUM NARASUMBER WEBINAR ANALISIS WACANA DALAM STUDI BAHASA DAN SASTRA ARAB FAKULTAS ADAB DAN HUMANIORA UIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA, Honorarium Narasumber diberikan sebesar Rp.1.700,000,-/0) sesuai ketentuan yang berlaku dan dibebankan pada anggaran Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah Jakarta Tahun 2021; Sdr. Dr. 3. Haryatmoko, SJ sebagai Narasumber Webinar Analisis Wacana Dalam Studi Bahasa dan Sastra Arab Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah Jakarta yang dilaksanakan pada tanggal 27 Mei 2021; Keputusan ini berlaku pada tanggal ditetapkan, Lerak {j. Amany Lubis, MA. t

Anda mungkin juga menyukai