Anda di halaman 1dari 13

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

JUDUL PROGRAM

KASTIL LEMPENG: SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN PEREKONOMIAN


KABUPATEN MAGETAN DI MASA DEPAN

BIDANG KEGIATAN :

PKM GAGASAN TERTULIS

DiusulkanOleh :

Ketua Rofiqi Hendra Yuda Pratama 1902101185


Anggota Bayu Adji 1902101200

UNIVERSITAS PGRI

MADIUN

2021
DAFTAR ISI

JUDUL PROGRAM..........................................................................................................

PENGESAHAN USULAN PKM-GAGASAN TERTULIS...........................................

DAFTAR ISI......................................................................................................................

1. PENDAHULUAN........................................................................................................
1.1 LatarBelakang.......................................................................................................
1.2 Tujuan Yang InginDicapai...................................................................................
1.3 Manfaat Yang InginDicapai.................................................................................

2 GAGASAN...................................................................................................................
2.2 Kondisi Kekinian Pencetus Gagasan.............................................................
2.3 Solusi yang Pernah di Tawarkan...................................................................
2.4 Gagasan yang di Ajukan.................................................................................
2.5 Pihak-Pihak yang dapat membantu..............................................................
2.6 Langkah Strategis............................................................................................

3 KESIMPULAN............................................................................................................
3.2 Gagasan yang di Jadikan................................................................................
3.3 Teknik Implementasi.......................................................................................
3.4 Prediksi Hasil...................................................................................................

DAFTAR PUSTAKA........................................................................................................

LAMPIRAN-LAMPIRAN................................................................................................

Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota dan Dosen Pembimbing....................................


PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Kerupuk atau krupuk adalah makanan ringan yang pada umumnya dibuat
dari adonan tepung tapioka dicampur bahan perasa seperti udang atau ikan. Kerupuk dibuat dengan
mengukus adonan sampai matang, kemudian dipotong tipis-tipis, dikeringkan di bawah sinar
matahari sampai kering dan digoreng dengan minyak goreng yang banyak. Makanan ini populer di
kalangan masyarakat Indonesia sebagai lauk hidangan serta sebagai jenis lomba makan utama pada
peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia.

Kerupuk tidak selalu berbahan dasar tepung tapioka, tetapi lebih kepada 3 proses persiapan.
Pembuatan, pengeringan, dan pemasakan (bisa digoreng dengan minyak ato pasir, atau dibakar).
Kerupuk bertekstur garing dan sering dijadikan pelengkap untuk berbagai makanan Indonesia
seperti nasi goreng dan gado-gado.

Kerupuk udang dan kerupuk ikan adalah jenis kerupuk yang paling umum dijumpai di Indonesia.
Kerupuk berharga murah seperti kerupuk aci atau kerupuk mlarat hanya dibuat dari adonan sagu
dicampur garam, bahan pewarna makanan, dan vetsin. Kerupuk biasanya dijual di dalam kemasan
yang belum digoreng. Kerupuk ikan dari jenis yang sulit mengembang ketika digoreng biasanya dijual
dalam bentuk sudah digoreng.

Kerupuk kulit atau kerupuk ikan yang sulit mengembang perlu digoreng sebanyak dua kali.
Kerupuk perlu digoreng lebih dulu dengan minyak goreng bersuhu rendah sebelum dipindahkan ke
dalam wajan berisi minyak goreng panas. Kerupuk kulit (kerupuk jangek) adalah kerupuk yang tidak
dibuat adonan tepung tapioka, melainkan dari kulit sapi atau kerbau yang dikeringkan.
1.2 Tujuan
1. Agar makanan sejenis kerupuk semakin berkembang
2. Memperkenalkan produk local lempeng kepada nusantara

1.3 Manfaat
1. Memeberikan masyarakat sebuah inspirasi untuk mencitai produk local
2. Memberikan solusi kepada masyarakat untuk mengatasi produk local yang kurang
berkembang
GAGASAN

1. Kondisi Pencetus Gagasan


Jika anda berkunjung ke obyek wisata ujung barat Jatim utamanya wisata alam air
terjun dan Telaga Sarangan, rugi jika pulang tanpa membawa oleh-oleh khas Magetan.
Krupuk lempeng merupakan salah satu makanan khas Kabupaten Magetan yang harus Anda
coba. Krupuk lempeng dapat dijumpai di supermarket bahkan di warung-warung kaki lima
pun.

Namun jika ingin melihat langsung proses pembuatannya, Anda dapat berkunjung
sentra krupuk lempeng di jalan Sadewo Kelurahan Sukowinangun Kecamatan /Kabupaten
Magetan.
Tajab (56) salah satu pengusaha krupuk lempeng yang tinggal di 30 RT 03 RW 01 jalan
Sadewo Kelurahan Sukowinangun kepada detiksurabaya.com, Kamis (11/12/2008)
menjelaskan bahwa dalam sehari dirinya mampu memproduksi 2 ribu krupuk lempeng dan
menghabiskan 200 kilo beras sebagai bahan pokoknya. "Rasanya gurih sehingga laris, bahkan
dalam sehari saya menghabiskan 2 kwintal beras," jelas Tajab dengan bangga.

Untuk memproduksi 2 ribu lempeng dalam sehari Tajab (56) dan istrinya Sukarni (56)
dibantu 13 pekerja yang mulai tampak sibuk sejak pukul 03.00 dini hari hingga pukul 16.00
WIB. Waktu itu dihabis untuk proses perebusan beras hingga penggorengan lempeng.

Beras direbus kemudian dicampur bleng semacam air laut yang berfungsi untuk
mengenyalkan. Setelah direbus 4 jam kemudian ditiriskan ke tempayan hingga dingin baru di
iris-iris tipis menyerupai lempeng, dijemur hingga kering trus digoreng," tambah Tajab.
Soal harga Anda tak perlu khawatir, sangat terjangkau karena penjualannya dihitung
per satu lempeng hanya Rp 175, namun jika sudah sampai warung harganya antara Rp 250
sampai Rp 500. Namun kebanyakan para pembeli di sentra krupuk lempeng ini para
pedagang dari luar kota per satu karung ini 700 lembar lempeng dengan harga Rp 140 ribu.

Tak tanggung–tanggung lempeng buatan Pak Tajab banyak diambil para pengusaha
jajanan seperti Yogyakarta, Gresik, Surabaya bahkan para pejabat Istana sering memesannya.
Dari modal Rp 1,5 juta tiap hari dirinya dapat menghasilkan keuntungan bersih Rp 300-Rp
500 ribu setiap harinya. "Yang pesan selain pedagang juga pernah ada utusan orang Istana
Jakarta bahkan dulu juga sempat dapat tawaran dari negara Jepang namun kita tolak karena
sudah kuwalahan,” jelas Sukarni di sela-sela meniris krupuknya. Produksi krupuk lempeng
pasangan Tajab dan Sukarmi merupakan usaha turun-temurun dari Almarhumah Gemi orang
tua keduanya sejak tahun 1950-an sehingga diberi nama UD Gemi. Jangan lupa kalau
berwisata ke Sarangan Magetan untuk memborong krupuk lempeng untuk oleh-oleh
keluarga. Krupuk lempeng dapat kita nikmati sebagai camilan bersama keluarga maupun
sebagai teman menyantap nasi pecel.

2. Solusi yang pernah ditawarkan


1. perancangan desaind mesin cetak
2. melakukan perancangan desaind ulang mesin cetak, sehingga dapat lebih cepat
memproduksi kerupuk lempeng
3. penggunaan ruang cetak
4. ruang dapat digunakan untuk mempercepat proes percetakan

3. Gagasan yang diajukan

kerangka konseptual perancangan ini yaitu;

a. merancang ulang tempat yang luas dalam kapasitas produk 10 kg


b. menambahkan alat dan ruangan, berfungsi memindahkan produk dari suatu tempat
ketempat yang lain dengan jumlah produk dengan sangat banyak dan berkelanjutan
4. pihak-pihak yang membantu memngimplementasikan
1. produsen kastil lempeng
Peran utama produsen kastil lempeng membuat seluruh bagian-bagian produk lempeng mulai
dari bagian yang terkecil hingga dari bagian yang terbesar, yang dapat mendesaind atau yang
membuat gagasan ini

5. langkah-langkah strategis untuk mengimplementasikan gagasan

Langkah strategis perlu direncanakan dengan matang agar gagasan ini dapat di terelesiasi
dengan baik, yaitu :

Tahap 1:

Memberitahukan ide gagasan kepada produsen kastil lempeng agar dapat menjadi
rekomendasi yang baru

Tahap 2:

Mengembangkan kerja sama karena kompleks nya masalah yang akan dihadapi dalam
pengerjaan gagasan ini, maka diperlukan kerja sama yang baik

Tahap 3:

Menggerakan pihak-pihak yang terlibat melaksanakan gagasan ini

Tahap 4:

Evaluasi monitorin dan pembelajaran kesulitan dan pengalaman yang ada dalam menciptakan
gagasan dan penggunaan ini agar menjadi modal atau sistem kedepannya
KESIMPULAN

1. Gagasan Yang Diajukan


salah satu oleh-oleh dari magetan ialah krupuk lempeng, apa bila kita berkunjung ke
obyek wisata ujung barat jatim terutama saat berkunjung ke obyek wisata alam air
terjunmdan telaga sarangan. Karena krupuk lempeng adalah makanan khas Kabupaten
Magetan dan krupuk Lempeng ini dapat dijumpai di surpermarket ataupun dipedagang
kaki lima

2. Teknik Implementasi
dalam teknik implementasi, produsen Kastil Lempeng harus dapat berkerja sama
dengan pihak-pihak yang lain agar Kastil Lempeng ini berjalan dengan lancar. Karena
Kastil Lempeng ini memproduksi salah satu makanan nusantara.

Dan pada Langkah strategis perlu direncanakan dengan matang agar gagasan ini dapat
di terelesiasi dengan baik, karena apa bila strategi tersebut berjalan dengan lancar maka
produksi Lempeng di Kastil Lempeng akan berjalan dengan lancar dan juga akan
berkembang samapai ke nusantara

3. Prediksi Hasil
Apabila gagasan dapat diimplementasikan maka diprediksi bahwa gagasan dapat:
1. menambahkan alat dan ruangan, berfungsi memindahkan produk dari suatu tempat
ketempat yang lain dengan jumlah produk dengan sangat banyak dan
berkelanjutan
2. Monitorin dan pembelajaran kesulitan dan pengalaman yang ada dalam
menciptakan gagasan dan penggunaan ini agar menjadi modal atau sistem
kedepannya
DAFTAR PUSTAKA

https://news.detik.com/berita-jawa-timur/d-1051738/mak-kriuk-gurihnya-lempeng-khas-
magetan

jurnal.unmer.ac.id/index.php/jpkm/article/download/3450/pdf
Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota
Ketua :

A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Rofiqi Hendra Yuda Pratama
2 Jenia Kelamin Laki-Laki
3 Program Studi PGSD
4 NIM 1902101185
5 Tempat dan Tinggal Magetan, 02 Agustus 2000
Lahir
6 Alamat E-MAIL Hendrapratama@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 083119612333

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat
1
2
3
C. Penghargaan Yang Pernah Diterima
N Jens Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
o

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam pengajuan PKM-GT.
Madiun, 30-12-2020
Ketua

( Rofiqi Hendra Yuda Patama )


Anggota 1:

A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Bayu Adj
2 Jenia Kelamin Laki-Laki
3 Program Studi PGSD
4 NIM 1902101200
5 Tempat dan Tinggal Magetan, 02 Agustus 2000
Lahir
6 Alamat E-MAIL bayuk.b.isquad@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 083153022288

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat
1
2
3
C. Penghargaan Yang Pernah Diterima
N Jens Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
o

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam pengajuan PKM-GT.
Madiun, 30-12-2020
Anggota

( Bayu Adji )

Anda mungkin juga menyukai