Anda di halaman 1dari 40
SATUAN KERJA KHUSUS PELAKSANA KEGIATAN USAHA HULU MINYAK DAN GAS BUM! (SKK MIGAS) skkmigas KANTOR PUSAT GEDUNG WISMA MULIA LANTAI 35, JALAN JENDERAL GATOT SUBROTO NO. 42 JAKARTA — INDONESIA 12710 POBox 475, TELEPON: +62 21 2624 1607 FAX: +62 21 2024 9999 Nomor SRT- 1857 /SKKD2000/2016/S7 Jakarta, 5 september 2016 Lampiran Satu berkas: Kepada Yth, Hal Pelaksanaan Standardisasi Kualifikasi Seluruh Kontraktor KKS- Keselamaian, Kesehatan Kerja Dan Lindungan " Lingkungan (KL) Up: Vice President / General Manager! Kontraktor Kontrak Kerja Sama Manager Supply Chain Management Terhadap Penyedia Barang/Jasa ‘Sehubungan dengan hal tersebut di atas, bersama ini disampaikan Surat Keputusan Kepala SKK Migas nomor KEP-0074/SKKO0000/2016/S0 tanggal 22 Agustus 2016 tentang Standardisasi Kualifkasi Keselamatan, Kesehatan Kerja Dan Lindungan Lingkungan (KSLL) Kontraktor Kontrak Kerja Sama Terhadap Penyedia Barang/Jasa, untuk dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab. ‘Atas perhatian dan ketjasamanya diucapkan terima kasih. Kepala Divisi Pengelolaan Rantai Suplai, Tembusan’ Wakil Kepala SKK Migas (sebagai laporan) Deput Pengendalian Dukungan Bisnis (sebagai laporan) Deputi Pengendalian Perencanaan (sebagai laporan) Deputi Pengendalian Operasi (sebagai laporan) Deputi Pengendalian Keuangan (sebagai laporan) Penasihat Anli Kepala SKK Migas Bidang Peningkatan Kapasitas Kontraktor EPC! Dalam Negeri Seluruh Kepala Divisi SKK Migas Seluruh Vice President Management Representative SKK Migas Seluruh Kepala Unit Percepatan Proyek SKK Migas & skkmigas. SATUAN KERJA KHUSUS PELAKSANA KEGIATAN USAHA HULU MINYAK DAN GAS BUMI (SKK MIGAS) SURAT KEPUTUSAN Nomor: KEP- 0074 /SKKO0000/2016/S0 TENTANG STANDARDISASI KUALIFIKASI KESELAMATAN, KESEHATAN KERJA DAN LINDUNGAN LINGKUNGAN (K3LL) Menimbang Mengingat > KONTRAKTOR KONTRAK KERJA SAMA ‘TERHADAP PENYEDIA BARANGIJASA KEPALA SKK MIGAS bahwa berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 95 Tahun 2012 juncto Peraturan Presiden Nomor 09 Tahun 2013 juncto Peraturan Menteri Energi Dan Sumber Daya Mineral Nomor 09 Tahun 2013 tentang Organisasi dan Tata Kerja Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (‘SKK Migas"), Kepala SKK Migas dapat mengatur lebih lanjut mengenai ruang lingkup pelaksanaan pengelolaan kegiatan usaha ‘hulu minyak dan gas bumi; bahwa terdapat perbedaan-perbedaan dalam melaksanakan kualifikasi K3LL yang dilaksanakan oleh Kontraktor Kontrak Kerja Sama ("KKKS"), bai dari sisi penetapan kategor risiko pekerjaan, kriteria penilaian, batas kelulusan den lainnya; bbahwa diperiukan adanya standardisasi dalam pelaksanaan kvalifikasi KLL oleh KKKS kepada Penyedia Barang/Jasa agar dapat berjalan secara adil, transparan, bertanggung jawab dan mendukung kemampuan nasional; bahwa dalam rangka meningkatkan peran industri dalam negeri pada kegiatan hulu minyak dan gas bumi dengan tetap mempertimbangkan aspek keselamatan, Kesehatan kerja dan lindungan lingkungan; bahwa dalam rangka mendorong terciptanya operasi hulu minyak dan gas 'bumi agar berjalan dengan aman dan lancar untuk mendukung tercapainya target produksi yang ditetapkan; dan bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut di atas, dipandang perlu untuk menetapkan ketentuan yang menjadi aouan bagi KKKS dalam melaksanakan kualifikasi K3LL terhadap Penyedia Barang/Jasa. Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2001 tentang Minyak dan Gas Bumi; Peraturan Pemerintah Nomor 35 Tahun 2004 tentang Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 55 Tahun 2009 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Pemerintah Nomior 35 Tahun 2004 tentang Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi; Peraturan Presiden Nomor 95 Tahun 2012 tentang Pengalinan Pelaksanaan Tugas dan Fungsi Kegiafan Usaha Hulu Minyek dan Gas Bumi; Peraturan Presiden Nomor 9 Tahun 2013 tentang Penyelenggaraan Pengelolaan Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi; Keputusan Presiden Nomor 189/W/2014 tanggal 18 November 2014 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Kepala SKK Migas; 6. Peraturan... be om 1 skkmigas Menetapkan KESATU KEDUA KETIGA, KEEMPAT SATUAN KERJA KHUSUS PELAKSANA KEGIATAN USAHA HULU MINYAK DAN GAS BUMI (SKK MIGAS) 2+ ‘Surat Keputusan Nomor: KEP- 0074 /SKkQ0000/2016/S0 6. Peraturan Menteri ESDM Nomor 9 Tahun 2013 tentang Organisasi dan Tata Kerja Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi; 7. Peraturan Menteri ESDM Nomor 15 Tahun 2013 tentang Penggunaan Produk Dalam Negeri Pada Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi, 8 Pedoman Tata Kerje Pengelolaan Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lindungan Lingkungan Kontraktor Kotrak ‘Kerja Sama Nomor PTK-035/PTK/IN/2006; dan 9. Pedoman Tata Kerja Pengelolaan Rantai Suplai Kontraktor Kontrak Kerja ‘Sama Nomor PTK-007/SKKO0000/2015/S0 Buku Kedua Revisi 03. MEMUTUSKAN KEPUTUSAN KEPALA SKK MIGAS TENTANG KUALIFIKASI KESELAMATAN, KESEHATAN KERJA DAN LINDUNGAN LINGKUNGAN (K3LL) KONTRAKTOR KONTRAK KERJA SAMA TERHADAP PENYEDIA BARANG/JASA, Mengesahkan Kualifikasi Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lindungan Lingkungan (K3LL) KKKS tethadap penyedia barangijasa sebagaimana yang tercantum dalam lampiran Surat Keputusan ini Memberikan kewenangan kepada Deputi Pengendalian Dukungan Bisnis untuk melakuken perubahan dan/atau penyempurnaan terhadap kualifikasi K3LL sebagaimana yang tercantum pada lampiran Surat Keputusan ini Bagi KKKS yang menetapkan persyaratan berbeda dengan yang diatur dalam kualifkasi K3LL ini harus mengajukan permohonan kepada Fungsi Teknis K3LL ‘SKK Migas dengan ditembuskan kepada Fungsi Pengelolaan Rantai Supiai KKKS SKK Migas. Dengan berlakunya Surat Keputusan ini, ketentuan-ketentuan terkait dengan KSLL yang tercantum dalam peraturan-peraturan SKK Migas sebelumnya yang bertentangan dengan Surat Keputusan ini dinyatakan tidak berlaku, ‘Surat Keputusan ini mulai berleku 30 (tiga puluh) hari sejek tanggal ditetapkan, dengan ketentuan apabila terdapat hal-hal yang belum cukup diatur dalam Surat Keputusan ini akan ditetapkan Kemudian dan menjadi satu kesatuan yang tidak terpisahkan dari Surat Keputusan ini. Ditetapkan di Jakarta Pada tanggal 22 Agustus 2016 SATUAN KERJA KHUSUS PELAKSANA KEGIATAN USAHA HULU MINYAK DAN GAS BUM skkmigas (SKK MIGAS) Lampiran Surat Keputusan Nomor: KEP. 0074 /SKKQ0000/2016/S0 Standardisasi Kualifikasi Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lindungan Lingkungan (K3LL) Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) Terhadap Penyedia Barang/Jasa 1, Latar Belakang ‘Sehubungan dengan penerapan tata kelola kegiatan usaha hulu minyak dan gas bumi yang sangat memperhatikan keselamatan kerja, KKKS harus mampu memastikan bahwa semua penyedia bbarang/jasa atau kontraktor memiliki kemampuan dan kualifikasi dalem hel penerapan keselamatan, kesehatan kerja dan lindungan lingkungan (K3LL). Proses evaluasi terhadap kvalifikasi KL harus dllaksanakan secara transparan, adil, dan mendukung serta menumbuhkembangkan Kemampuan nasional Berdasarkan hasil pemetaan terhadap impiementasi kualifkasi yang dilaksanakan oleh KKKS, ditemukan adanya perbedaan tata cara pelaksanaan kualifikasi K3LL mulai dari penetapan risiko pekerjaan, kriteria penilaian, dan bates minimal kelulusan, Dalam rangka menciptakan standar yang dapat menjadi acuan bagi seluruh KKKS, SKK Migas menyusun ketentuan terkait Kualifikasi K3LL dalam proses pengadaan barang/jasa pada kegiatan usaha hulu minyak dan gas buri. Selain itu diatur juga ketentuan mengenal pembinaan K3LL oleh KKKS kepada penyedia barang/jasa yang belum memenuhi kualifikasi yang disyaratkan 2, Tujuan 2.1. Memberikan pedoman kepada KKKS dalam melaksanakan kuelifkasi KSLL agar berjalan sesual standar serta tidak menimbulkan kesenjangan antar KKKS. 2.2. Proses kualifitasi KSLL yang cilaksanakan oleh KKKS dapat berjalan secara efektif dan efisien serta mengurangi duplikasi kegiatan. 2.3. Melakukan percepatan proses dengen mengoptimalkan penggunaan data Bank Data KSLL atau civo 2.4, Meningkatkan peran penyedia barangijasa dalam negeri pada kegiatan usaha hulu minyak dan gas bum. 2.5. Meningkatkan kesadaran dan penerapan K3LL oleh penyedia barangijasa dalam negeri 2.6. Menjaga operasi hulu minyak dan gas bumi dapat berjalan dengan lancar dengan menjunjung tinggi aspek K3LL. Ruang Lingkup 3.1, Petunjuk Pelaksanaan ini menjadi acuan bagi KKKS Eksplorasi dan Produksi dalam pelaksanaan Kualifxasi K3LL dalam proses pengadaan barang/jasa pada kegiatan usaha hulu minyak dan gas bumi 3.2, Kualifikesi KSLL dilaksanakan dalam hal terdapat tender pekerjaan yang masuk dalam Kategori Risiko Pekerjaan Tinggi atau Sedang. 3. 4.Pelaksanaan.. Pig we 4 SATUAN KERJA KHUSUS PELAKSANA KEGIATAN USAHA HULU MINYAK DAN GAS BUMI skkmigas (SKK MIGAS) i Lampiran Surat Keputusan Nomor: KEP- 0074 SKKO0000/2016/50 4, Pelaksanaan 4. Penilaian Kategori Risiko Pekerjaan Langkah awal dari proses kualifkasi KSLL adalah mengkaji dan menstapkan Kategori rislko dari ekerjaan yang akan dibutuhkan. Penetapan tingkat risiko suatu pekerjaan mengacu pada ‘abel Pengelompokan Jenis Pekerjaan Berdasarkan Risiko, Matriks Penilaian Risiko dan Fektor Penilaian Risiko. Risiko setiap pekerjaan diklasifikasikan dalam kategori Rendah (R), ‘Sedang (S) atau Tinggi (7). 4.1.1, Penetapan kategori Risiko Pekerjaan Dalam menetapkan kategoririsiko dari pekerjaan yang akan dikontrakkan, KKKS harus mengacu pada Tabel Pengelompokan Jenis Pekerjaan Berdasarkan Risikonya, dengan ketentuan sebagai berikut 4.4.44. Penentuan tingkat Risiko Pekerjaan harus sesuai dengan Lampiran 2. Tabel Pengelompokan Jenis Pekerjaan Berdasarkan Risiko; 4.1.1.2. Apabila datam Tabel Pengelompokan Jenis Pekerjaan Berdasarkan Risiko diatur bahwa suatu pekerjaan ditentukan masuk dalam suatu rentang risiko atau kategori Risiko Pekerjaan ditetapkan secara tidak definitif, maka: 4.1.4.2.4. KKKS harus mengkaji lebih lanjut berdesarkan pada Faktor Penilaian Risiko, 2.2. Penetapan tingkat risikotersebut disampaikan kepada ‘SKK Migas untuk mendapatkan persetujuan, 4.1.1.3. Bagi jenis pekerjaan yang tidak tercantum dalam Tabel Pengelompokan Jenis Pekerjaan Berdasarkan Risiko, maka KKKS dapat menetapkan ketegori Risiko Pekerjaan sebagaimana ketentuan angka 4.1.1.2. 4.1.1.4. Tim yang melaksanakan Penetapan Risiko adalah personil yang berasal dari fungsi pengguna barangljasa dan dibantu personil dari fungs! K3LL. 4A. 4.1.2, Pengecualian Dalam hal KKKS menetapkan Kategori tiskko berbeda dengan yang ditentukan dalam ‘Tabel Pengelompokan Jenis Pekerjaan Berdasarken Risiko, maka: 4.4.2.1. KKKS mengirimkan surat permohonan Konsultansi penetapan Kategori Risiko Pekerjaan dilengkapi dengan justifikasi dan dokumen pendukung terkait kepada SKK Migas fungsi Teknis K3LL dengan ditembuskan kepada fungsi Pengelolaan Rantal Suplai. 4.1.2.2. SKK Migas dapat meminta penjelasan tambahan atau dokumen pendukung tambahan atau mengundang KKKS datam rapat. 41.2.3. SKK Migas akan mengeluarkan surat rekomendasi paling lambat lima hari kerja sojak dokumen dinyetakan lengkap. Dalam keadaan_tertentu, SKK Migas dapat memberitahukan kepada KKKS bahwa dibutuhkan waktu tambahan. 4.1.2.4, KKKS... e Tw I ? skkmigas 413. SATUAN KERJA KHUSUS PELAKSANA KEGIATAN USAHA HULU MINYAK DAN GAS BUMI {SKK MIGAS) -3- iran Surat Keputusan Nomor: KEP- 0074 /SKKO0000/2016/S0 41.2.4. KKKS harus menetapken Kategori Risiko Pekerjaan sesuai dengan rekomendasi yang diberikan oleh SKK Migas. Resume Penilaian Risiko KKKS mengisi Formulir Resume Penilaian Risiko sesuai dengan Lampiran 6. dengan ‘mengisikan Kategori Risiko Pekerjaan yang ditetapkan beserta penjelasan yang berisi alasan-alasan ditetapkannya Kategori Risiko tersebut. 4.2, Penilaian Kualifikasi K3LL 424 422. 423. KKKS harus melakukan penitatan kvalifikasi KSLL untuk pekerjaan yang masuk dalam Kategori Risiko Pekerjaan Tinggi atau Sedang. KKKS memeriksa ke dalam Bank Data KSLL, baik CIVD atau Daftar K3LL penyedia barangiasa, atau database lainnya untuk memeriksa status K3LL dari penyedia barangijasa bersangkutan. 4.2.2.1. Apabila penyedia barangijasa bersangkutan telah memilki kategori kualifikasi KSLL yang dapat memenuhi sesuai dengan kategori Risiko Pekerjaan, maka KKKS tidak peru melakukan peniiaian kvelifikasi KaLL kepada penyedia barangljasa bersangkutan. 42.2.2. Asabila penyedia barangijasa bersangkutan belum tercantum dalam database Bank Data K3LL, atau sudah tercantum namun kategori kualifkasi KSLL yang uss rmengancom Isooiua kehidupan Faktor... mL 9 SATUAN KERJA KHUSUS oO PELAKSANA KEGIATAN USAHA HULU MINYAK DAN GAS BUM! skkmigas {SKK MIGAS) -12- Lampiran Surat Keputusan Nomor: KEP-_ 0074 _/SKK00900/2016/S0 Lampiran 4 Faktor Penilaian Penilaian Risiko Risiko (RIST) Wilayah Bahaya Apa Keterangan Manusia | Aset |Lingkungan| Reputasi Silat Pekerjaan Lokasi Pekerjaan ‘Behan-bahanialat yang digunakan Potensi pemaparan terhadap ‘bahaya di tempat kerja Potensi pemaparan bagi semua pekeria Pokerjaan yang cliakukan bersamaan oleh kontraktor yang berbeda Lama Kerja Berpotensi teriadi kecelakaan Pengalaman Kontraktor 10 ‘Menimbulkan publisitas yang buruk Hasil Semua Penilaian Dievaluasi oleh: Disetujul oleh: Nama: Jabatan: Tanggal: {nama lengkap] Resume... i @ wh & SATUAN KERJA KHUSUS PELAKSANA KEGIATAN USAHA HULU MINYAK DAN GAS BUM skkmigas. (SKK MIGAS) =13- Lampiran Surat Keputusan Nomor: KEP- 0074 /SkKQ0000/2016/S0 Lampiran 5 Resume Penilaian Risiko Tanggal Periode Pekerjaan No Tender Judul Tender Lokasi Kerja Kategori Risiko Rendah (R)/Sedang (S)/Tinggi (T) Penjelasan Dinitai Oleh: Disetujui Oleh: suufftarna lenakap] inema lengkaol, (jabatan]. Pn % mh & SATUAN KERJA KHUSUS. PELAKSANA KEGIATAN USAHA HULU MINYAK DAN GAS BUMI skkmigas (SKK MIGAS) 14 Lampiran Surat Keputusan Nomor: KEP-_0074 _/SKKO0000/2016/S0 Lampiran 6 Kuesioner Prakualifikasi KUESIONER PRAKUALIFIKASI CSMS Kepemimpinan dan Komitmen Komitmen KGUL melalui kepemimpinan Bagaimana para senior mangjer teriibat secara pribadi dalam manajemen K@LL, sebagai Contoh dalam menetapkan sasaran (objective) dan pengawasannya? Berikan bukti komitmen pada semua tngkat organisasil Bagaimana Anda mempromosikan budaya yang posif terhadap masalah — masalah KSLL? Nlole Kebijakan dan Sasaran Strategis K3LL x ‘Dokuren kebjakan KSLL ‘Apakah perusahaan Anda mempunyal dokuren Kebljakan KSLL, dalam bahasa yang dipahami oleh karyawan? "Ya Tidak Jika Ya, tampirkan, ‘Siapa yang mernikul tanggung Jawab Keseluruhan dan tanagung jawab akhir dari KSLL dalam organisasi Anda ? ‘Siapa orang yang paling senior dalam organisasi yang bertanggung jawab temnadap Kebljakan yang sedang dijalankan pada daerah kewenangan dan lokasi di mana karyawannya bekerja ? Berikan nama dan jabatannya. ‘Jelaskan sécara rinci metoda-matoda yang Anda gunakan agar karyawan mengerfi dan patuh terhadap pernyataan kebijakan K3LL 7 Pengaturan apa yang Anda punysi untuk membertahu karyawan mengenai perubahan kebijakan ? Sasaran strategis KGLL Berkala (lahunan) ‘Apakah perusahaan Anda memilik sasaran strategis KALL? Jika YA, lampirkan buktinya. ‘Jelaskan secara rinci metoda-metoda yang Anda gunaken agar Karyawan mengerti tentang sasaran strategis K9LL ? ‘Organisasi, Tanggung-jawab, Sumber Daya, Standar dan Dokumentasi ‘Strukiur Organisasi untuk Pengelolaan K3LL Bagaimana struktur perusahaan Anda dibuat untuk mengelola dan mengkomunikasiken KLL secara efektif? ‘Apakah pertemuan-pertemuan KSLL mempromosikan pemahaman KaLL? “Apakah Klien dan koniraktor bertemu secara regular untuk mendiskusikan dan menindaklanjuti situasi ‘interface’? Ketentuan apa yang dibuat perusahaan Anda untuk rapatrapat Komunikasi K3LL ? Lampirkan struktur organisasi 3.2, Pelatinan K3LL untuk para manajer, penyelia (supervisor) dan pemegang jabatan penting KL. ‘Apakah para manajer dan penyella di semua tngket yang akan merencanakan, memantau, memperkirakan dan melaksanakan pekerjaan sudah menerima pelatihan formal KSLL sesuai ‘tanggung jawad mereka dalam kaitannya dengan pelaksanaan pekerjaan sesuai dengan persyaratan-persyaratan K3LL?” Sudah__" Belum ‘Jika sudah, berikan rincian, Jika pelatinan diberikan in-house, jelaskan materi dan lamanya kursus, Termasuk pelatihan penyegaran bagi manajer dan pengawas yang lama. Berikan ‘contch matriks pelatihan, C Bagaimana ww he & SATUAN KERJA KHUSUS PELAKSANA KEGIATAN USAHA HULU MINYAK DAN GAS BUMI skkmigas (SKK MIGAS) -18- Lampiran Surat Keputusan Nomor KEP. 0074 Bagaimana Anda mengidentifias! area-area operasi perusahaan Anda yang membutuhkan cc | pelatinan khusus, contohnya pelatinan yang berkaitan dengan bahaya kesehatan seperti radiasi, asbes dan bahan-bahan kimia? d_| Sumberdaya spesialis KSLL apa saja yang dimiiki oleh organisasi Anda? @ _| Bagaimane perusahaan Anda menyediakan pelatihan Kekhususan kepada staf KL? 3.3._| Pelatihan KUL Umum (pada seluruh pekerja dan pihak yang terkei) Pengaturan apa yang telah dibuat perusahaan Anda untuk memastixan bahwa karyawan baru ‘a mempunyai pengetehuan tentang K3LL dasar dalam industri, dan untuk menjaga agar pengetahuan tersebut selalu up to date ? > | Pengaturan apa yang telah dbuat perusahaen Anda untuk memastixan bahwa Karyawan, termasuk subkontraktor, juga memahami kebljakan, tata cara, dan persyaratan KSLL Anda ? Pengaturan apa yang telah dibuat perusahaan Anda untuk memastikan bahwa Karyawan dan | karyawan subkontraktor yang baru telah diberi instruksi dan menerima informasi mengenai bahaya spesifik yang timbul dari sifat pekerigan ? Catatan untuk (a), (b) & (c): Jka pelatihan diberixan in-house, berkan fincian Konten pelatihan 3.4, | Pemenuhan Kompetens! K3LL ‘2 _| Aakah organisasi Anda memilki sistem Komipetensi? Jka YA. jelaskan ruang Tngkup dan onten dari sistem kompetensi tersebut Pengaturan apa yang telah dibuat perusahaan Anda untuk memastikan bahwa pengetahuan b_ | K3LL karyawan yang sekarang selalu up f0 date ? Jika pelatihan dilakukan in-house berikan rincian materi pelatihan, ‘ZB _| Pengelolaan K3LL Kontraktor (mitra kerja) g_| Abakah Perusaheen Anda mempunyai sistem atau proses pengelolaan Kontraktor? dike YA, berikan penjelasan dari proses atau sistem tersebut. ’b_| Bagaimana Anda menial kontraktor, kompetensi KALL atau Kinerja KSLL? ‘@_| Dimana Anda menjelaskan standar yang Anda tuntut agar dipenunt oleh Kontraktor Anda? @_| Bagaimana Anda memastikan standar-standar di bawah ini telah dipenuhi dan diperiksa ? ‘Sebuikan nama-nama subkontraktor utama, pada saat in, kalau ada 36. | Peraturan dan Standar KALL ‘Bagaimana Anda mengstahul standar-standar industri dan peraturan bara KSLL yang mungkin berlaku bagi aktivitas Anda ? B_| Adakah struktur menyeluruh untuk membuat, memperbarul dan menyeberkan standar KSLL ? | APakah Anda memilki Stardar KSLL 7 Apekeh sfandar Perusehaan Anda sesuai dengan OGP/pedoman industri atau praktek-praktek yang direkomendasikan? Jelasken! 4 | Manajemen risiko @1,_| Penilaian dan pengendalian risiko Bagaimana Perusahaan Anda mengidentiikasi bahaya, meni risiko, mengendalikan dan a | memitigasi dampak, ke tingkat yang dapat diterima secara praktis (ALARP - as low as reasonably practicable) 42,_| Bahaya terhadap kesehatan keria ‘Apakah Anda mémilki Kebljakan Khusus dan program mengenal bahaya-bahaya Kesehatan a | yang spesifk seperti penyalahgunaan obat-obatan, penyakit menular melalui derah (blood bome pathogens), malaria, dan lain-lain.? Bahaya-bahaya kesehatan apa saja (Kimia, getaran, kebisingan, radiasi, dll) yang berkaltan | dengan ruang lingkup pekerjaan Anda? Jelaskan bagaimana bahaya-bahaya kesehatan kerja diidentifixasi, dinilai dan dikendalixan, C Sistem... ye wh & SATUAN KERJA KHUSUS PELAKSANA KEGIATAN USAHA HULU MINYAK DAN GAS BUMI skkmigas (SKK MIGAS) -10- Lampiran Surat Keputusan Nomor: KEP. 0074 /SkkOo900/2016/50 Sister-sistem apa saja yang tersedia untuk mengendalikan bahaya-bahaya tersebut dan c | memantau efektiitas pengendaliannya? Apakah pemantauan pajanan pekerja dilakukan secara regular merupakan bagian dari sistem tersebut? “4.3._| Bahaya terhadap keselamatan Kerja Bahaya-bahaya Keselamatan apa soja (mechanical guarding, bekerja di xetinggian, | pengangketan dan tekel, masuk ruang terbatas, atmosfir eksplosif, cll) yang berkaitan dengan kup pekerjaan Anda? Sister-sistem apa saja yang tersedia untuk mengendalikan bahaya-bahaya tersebut dan memantau efektifitas pengendaliannya? 4.4__| Bahaya Kegiatan Logistik Bahaya-bahaya apa saja (transportasi darat, udara, laut, penanganan bahanimaterial, dl) yang berkaitan dengan ruang lingkup pekerjaan Anda? Sistem-sistom apa saja yang tersedia untuk mengendalikan bahaya-bahaya tersebut dan memantau efektitas pengendaliannya? 45._| Bahaya terhadap Lingkungan Bahaya-bahaya lingkungan apa saja_(cecerankumpahan bahan Kime, emisi udara, pembuangan limbah, dll) yang berkeitan dengan rang lingkup pekerjaan Anda? ‘Sistem-sisiem apa saja yang lersedia untuk mengendalikan bahaya-bahaya tersebut dan memantau efektifitas pengendaliannya? 46 | Bahaya terhadap Keamanan Bahaya-bahaya Keamanan apa Saja (terorisme, penculixen, perampokan, hostile populasi lokal, dl) yang berkaitan dengan ruang lingkup pekerjaen Anda? Sistem-sistem apa saja yang tersedia untuk mengendalikan bahaya-bahaya tersebut dan memantau efektitas pengendaliannya? ‘4.7. | Bahaya tethadap Aspek Sosial Bahaye-bahaya sosial apa saja yang berkaitan dengan ruang lingkup pekefjaan Anda? Sistem-sistem apa saja yang tersedia untuk mengendalikan bahaya-bahaya tersebut dan memantau efektiftas pengendaliannya? 48, | Alat Pelindung Dirt Pengaturan apa yang dipunyal perusahaan Anda untuk pengadaan dan pemberian pelindung a | diri dan pakaian kerja, baik yang stander maupun yang diperlukan untuk Kegiatan-kegiatan khusus ? ‘Apakah Anda menyediakan Alat Pelindung Din’ (APD) yang sesual untuk Karyawan Anda ? Berikan daftar APD untuk lingkup kerja ini “Apakah Anda memberikan pelatinan mengenal cara menggunakan APD ? Jélaskan mater pelatinan dan setiap tindak lanjutnya. ‘@_[ Apakah Anda mempunyai program untuk memastken bahwa APD digunakan dan djaga ? 5_| PERENCANAAN DAN PROSEDUR 5.4 | Manual Operasi K3LL ‘Apakah Anda mempunyai manual KSLL perusahaan atau manual Operasi yang sesuai dengan aturan-aturan KSLL yang dijlaskan secara rinci dalam cara kerja K3LL dan aturan a | keselamatan yang disahkan oleh perusahaan seperti yang menyangkut perancah (scaffolding) alat pengangkat, alat-alat beret, bejana tekan atau penggalian?" Ya ~ Tidak Jika jawabannya Ya, lampitkan copy dari dokumen pendukung. Bagaimana Anda memastikan bahwa cara Kerja dan prosedur yang diguniakan oleh karyawan dilapangan konsisten dengan tujuan dan pengaturan kebijakan K3LL Anda ? 5.2 Kehandalan... Gs wile &? SATUAN KERJA KHUSUS PELAKSANA KEGIATAN USAHA HULU MINYAK DAN GAS BUM! skkmigas (SKK MIGAS) “7. Lampiran Surat Keputusan Nomor: KEP- 7 0. 52. [Kehandaian infrastruktur dan Peralatan Bagaimana Anda memastikan bahwa infrastrukiur, Siasiun produksi (planf) dan peralatan yang a | digunakan (di wilayah kerja Anda, lokasi klien, atau pada lokasi fain) disertikasi, didaftarkan,

Anda mungkin juga menyukai