Anda di halaman 1dari 9

LAPORAN PRAKTIKUM IV

DASAR PEMOGRAMAN
“Urut Data”

Disusun oleh :

Nama : Nathanael Oroh


NIM : 17101106031
Program Studi : Sistem Informasi
Shift : 2(dua)

LABORATORIUM KOMPUTER DASAR


FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS SAM RATULANGI
MANADO
2017
I. Pendahuluan

1.1 LATAR BELAKANG

Perlu kita ketahui bahwa Program yang ditulis dengan menggunakan bahasa
pascal mempunyai ciri yang terstruktur sehingga mudah dipahami maupun
dikembangkan oleh pemogram. Hal yang lainnya adalah berupa lengkapnya
fasilitas yang disedikan, sehingga bahasa pascal dapat dipakai untuk memecahkan
masalah dari masalah yang banyak memerlukan perhitungan sampai kemasalah
implementasi permainan.

1.2 LANDASAN TEORI

Pascal adalah bahasa pemograman tingkat tinggi karena pascal adalah bahasa
pemograman yang terstruktur. Bahasa pemrograman ini termasuk kategori “High
Level Language”. Instruksi-instruksi yang digunakan dalam bahasa pemrograman
ini sangat sistematis dan terstruktur. Pada awalnya bahasa pemrograman ini
diperkenalkan dengan tujuan untuk menjelaskan masalah pemrograman komputer
bagi mahasiswa yang belajar pemrograman komputer.
II. HASIL DAN PEMBAHASAN

2.1.Hasil

II.1.1 Coding

1.Data berurut dari nilai yang tertinggi

program urut_data;

uses crt ;

var

nama : array[1..100] of string ;

nilai : array[1..100] of integer;

znama : string ;

jmlhdata : integer;

a,b,znilai,r: integer;

begin

clrscr;

Write('Masukan Jumlah Data: ');readln(jmlhdata);

writeln('Data Sebelum Terurut');

for a:= 1 to jmlhdata do

begin
write('Nama ke - ',a,': '); readln(nama[a]);

gotoxy(30,2+a);write('Nilai: '); readln (nilai[a]);

end;

writeln;

writeln('Data Setelah Terurut');

for a:= 1 to jmlhdata-1 do

begin

for b:=jmlhdata-1 downto a do

begin

if nilai[b] < nilai[b+1] then

begin

znilai := nilai[b] ;

nilai[b] := nilai[b+1];

nilai[b+1] := znilai;

znama := nama[b];

nama[b] := nama[b+1];

nama[b+1]:=znama;

end;

end;

end;

writeln;

for a:=1 to jmlhdata do


begin

r:=jmlhdata+a+4;

gotoxy(5,r); writeln(a,'. Nama: ',nama[a]);

gotoxy(37,r); writeln('Nilai: ',nilai[a]);

end;

readln;

end.

2. Data berurut dari nilai yang terendah

program urut_data;

uses crt ;

var

nama : array[1..100] of string ;

nilai : array[1..100] of integer;

znama : string ;

jmlhdata : integer;

a,b,znilai,r: integer;

begin

clrscr;

Write('Masukan Jumlah Data: ');readln(jmlhdata);

writeln('Data Sebelum Terurut');


for a:= 1 to jmlhdata do

begin

write('Nama ke - ',a,': '); readln(nama[a]);

gotoxy(30,2+a);write('Nilai: '); readln (nilai[a]);

end;

writeln;

writeln('Data Setelah Terurut');

for a:= 1 to jmlhdata-1 do

begin

for b:=jmlhdata-1 downto a do

begin

if nilai[b] > nilai[b+1] then

begin

znilai := nilai[b] ;

nilai[b] := nilai[b+1];

nilai[b+1] := znilai;

znama := nama[b];

nama[b] := nama[b+1];

nama[b+1]:=znama;

end;

end;

end;
writeln;

for a:=1 to jmlhdata do

begin

r:=jmlhdata+a+4;

gotoxy(5,r); writeln(a,'. Nama: ',nama[a]);

gotoxy(37,r); writeln('Nilai: ',nilai[a]);

end;

readln;

end.

2.1.2.Output
2.2.Pembahasan

Sorting merupakan suatu proses (operasi) yang mengurutkan data dalam


suatu urutan yang dikehendaki.
Pengurutan dapat dilakukan secara ascending (urut naik) maupun
descending (urut turun). Bubble Sort (metode gelembung) adalah metode
pengurutan dengan cara melakukan penukaran data dengan tepat
disebelahnya secara terus menerus sampai bisa dipastikan dalam satu
iterasi tertentu tidak ada lagi perubahan. Jika tidak ada perubahan berarti
data sudah terurut. Disebut pengurutan gelembung karena masing-masing
kunci akan dengan lambat menggelembung ke posisinya yang tepat.

DAFTAR PUSTAKA

Anonim I. 2015. Pengertian dan Cara Penggunanaan Procedure dalam


Pascal.www.duniailkom.com. [diakses pada tanggal 30 Oktober 2017]

Anda mungkin juga menyukai