Anda di halaman 1dari 11

5/22/2018 CaraMemandikan BayiDan Perawatan TaliPusat-slidepdf.

com

CARA MEMANDIKAN BAYI DAN


PERAWATAN TALI PUSAT
OLEH
ROBI IHSAN JAYA

OVAL RIVALDI
NANDA FARIDA
KARMILA WATI

NOVI ANDIANI

http://slidepdf.com/reader/full/cara-memandikan-bayi-dan-perawatan-tali-pusat 1/11
5/22/2018 CaraMemandikan BayiDan Perawatan TaliPusat-slidepdf.com

MATERI
•  A. PENGERTIAN 
• Memandikan bayi yang benar adalah cara ibu
untuk membuat bayinya bersih dengan cara
dimandikan dengan cara yang benar sesuai
petunjuk/prosedur.Merawat tali pusat adalah
kegiatan yang merawat tali pusat dengan
benar untuk mencegah infeksi pada tali pusat
bayi baru lahir sampai tali pusatnya lepas.

http://slidepdf.com/reader/full/cara-memandikan-bayi-dan-perawatan-tali-pusat 2/11
5/22/2018 CaraMemandikan BayiDan Perawatan TaliPusat-slidepdf.com

1. Cara memandikan bayi dengan


benar 
• a. Mencuci tangan kemudian dikeringkan.
b. Mempersiapkan alat-alat:
• Pakaian bayi lengkap (baju, gurita, popok, kain bedong,
kaos kaki, sarung
•  tangan dan topi)
• Handuk
• Sabun bayi
• Waslap 2 buah
• Shampoo bayi
• Baby oil, baby lotion, baby cologne
• Bedak

http://slidepdf.com/reader/full/cara-memandikan-bayi-dan-perawatan-tali-pusat 3/11
5/22/2018 CaraMemandikan BayiDan Perawatan TaliPusat-slidepdf.com

lanjutan
• Minyak telon
• Kassa
• Kapas mata (dibasahi dengan air matang)
• Sisir
• Kom sedang 2
• Cotton buds
• Bak mandi
• Air panas

http://slidepdf.com/reader/full/cara-memandikan-bayi-dan-perawatan-tali-pusat 4/11
5/22/2018 CaraMemandikan BayiDan Perawatan TaliPusat-slidepdf.com

• Mengisi air dingin ke dalam bak mandi bayi kira-


kira 10-15 cm dari dasar bak
mandi,kemudian tambahkan air panas hingga
hangat-hangat kuku (cek dengan siku).
• Mengalas tempat tidur/ meja dengan handuk
atau meletakkan handuk pada dada petugas.

Mengatur pakaian bayi yang bersih sesuai dengan
urutan. (bedong, baju bayi, popok, gurita, topi,
kaos kaki, kaos tangan).
• Membuka pakaian bayi sambil memeriksa apakah
bayi BAK/BAB, kemudian bayi dibedong.
• Membasahi rambut bayi kemudian diberi
shampo.
http://slidepdf.com/reader/full/cara-memandikan-bayi-dan-perawatan-tali-pusat 5/11
5/22/2018 CaraMemandikan BayiDan Perawatan TaliPusat-slidepdf.com

• Bilas rambut bayi hingga bersih, lalu keringkan


dengan handuk (membilas bisa dilakukan dengan
membawa bayi mendekati bak kemudian dibilas,

atau dapat dibilas saat bayi dimandikan).


• Membersihkan mata bayi dengan kapas mata
yang sudah dibasahi dengan air matang dari arah
luar ke dalam.

Membersihkan hidung dan telinga bayi dengan
cotton buds.
• Membersihkan mulut bayi dengan kassa.

http://slidepdf.com/reader/full/cara-memandikan-bayi-dan-perawatan-tali-pusat 6/11
5/22/2018 CaraMemandikan BayiDan Perawatan TaliPusat-slidepdf.com

• Membersihkan muka, telinga bayi dengan


menggunakan waslap, keringkan dengan handuk.
• Membuka kain bedong, basahi tubuh bayi dengan
waslap, kemudian menyabuni tubuh bayi dengan
urutan tubuh, paha,
dan belakang, kaki, kedua
lalu miringkan lengan
bayi bagian depan
dan menyabuni
tubuh bagian belakang.
• Membersihkan tubuh bayi dari sabun dengan
menggunakan waslap hingga bersih.
• Gendong bayi ke dalam bak mandi dengan cara
pegangi bayi sedemikian rupa sehingga lengan kiri ibu
berada di bawah tengkuknya dan jari-jari tangan kiri
mencengkeram disekitar ketiak.

http://slidepdf.com/reader/full/cara-memandikan-bayi-dan-perawatan-tali-pusat 7/11
5/22/2018 CaraMemandikan BayiDan Perawatan TaliPusat-slidepdf.com

• Bersihkan tubuh dalam bak mandi daerah leher,


tengkuk, telinga
tubuh secara luar, tubuh bayi serta lipatan-lipatan
hati-hati.
• Tengkurapkan bayi dengan hati-hati dan bersihkan
anggota tubuh bagian belakang. Setelah bersih
terlentangkan kembali.
• Mengangkat bayi dan selimuti dengan handuk,
keringkan tubuh bayi secara perlahan-lahan dengan
cara menekan-nekan handuk pada tubuh bayi.
• Rawat tubuh bayi dengan baby oil pada lipatan-lipatan
(leher,
minyakketiak, lengan,perut,
telon sekitar selangkangan,
dada dandengkul)
punggung,dan beri
serta
beri baby lotion pada daerah lengan dan kaki. Bila tali
pusat belum lepas, bungkus tali pusat dengan kassa
steril kering.
http://slidepdf.com/reader/full/cara-memandikan-bayi-dan-perawatan-tali-pusat 8/11
5/22/2018 CaraMemandikan BayiDan Perawatan TaliPusat-slidepdf.com

• Kenakan baju bayi dimulai dari gurita (gurita berfungsi


untuk fiksasi/pengikat tali pusat, jadi apabila tali pusat
sudah lepas gurita tidak perlu digunakan lagi), popok,
baju bayi, kaos kaki, kaos tangan, dan bungkus bayi


dengan bedong.
Sisiri bayi, beri bedak tipis-tipis dan jangan terkena
mata atau hidung, lalu beri topi.
• Tidurkan bayi pada tempat yang aman.


Rapikan/bereskan peralatan yang telah digunakan.
Cuci tangan lalu dikeringkan.
•  

http://slidepdf.com/reader/full/cara-memandikan-bayi-dan-perawatan-tali-pusat 9/11
5/22/2018
. Cara merawat tali pusat dengan
CaraMemandikan BayiDan Perawatan TaliPusat-slidepdf.com

benar 

•  Selama waktu tali pusat bayi Anda belum


puput, adalah penting untuk menjaga daerah
tersebut bersih dan kering .
• Apa yang harus kita lakukan?

http://slidepdf.com/reader/full/cara-memandikan-bayi-dan-perawatan-tali-pusat 10/11
5/22/2018 CaraMemandikan BayiDan Perawatan TaliPusat-slidepdf.com

• Cuci tangan Anda sebelum menyentuh tali pusat bayi


Anda. (Kuman dapat tularkan melalui tangan Anda.)
• Bersihkan sekitar area ‘udhel’ bayi setidaknya sekali
setiap hari atau lebih sering jika kabel nya terlihat
lengket atau basah, bisa dengan menggunakan air
matang hangat.
• Keringkan area yang diolesin air hangat tadi. kering
menggunakan tissue atau kassa steril. (Jangan
menggunakan bola kapas kering karena dapat
meninggalkan serat pada tali pusat-nya.)
• Biarkan tali pusat bayi Anda terbuka. Talikan popoknya
di bawah udhel dan Juga menggulung kemejanya di
atas pusat untuk memungkinkan udara beredar secara
bebas di daerah tapi pusat/udhel.

http://slidepdf.com/reader/full/cara-memandikan-bayi-dan-perawatan-tali-pusat 11/11

Anda mungkin juga menyukai