Anda di halaman 1dari 2

Didalam KAK telah dikemukakan jumlah tenaga ahli yang dibutuhkan untuk

menyelesaikan pekerjaan, yaitu 5 tenaga ahli dan 4 asisten ahli. Namun mengingat
jumlah Bulan-Orang (MM) terbatas, maka penugasan tenaga ahli tersebut perlu didukung
oleh tenaga pendukung lainnya yang sesuai dan substansi pekerjaan yang diminta.
Keterbatasan Orang-Bulan sendiri dapat dipahami berkaitan dengan keterbatasan dana.
Hal ini merupakan tantangan tersendiri, bagi konsultan untuk bekerja secara efisien.

Kegiatan Penyusunan Naskah Akademik Rencana Detail Tata Ruang dan Zoning
Regulation Klaster Parung pada hakekatnya merupakan pekerjaan yang melibatkan
keahlian multidisplin. Sesuai dengan pendekatan yang akan dilakukan, yaitu mengkaitkan
bidang penataan ruang dengan mekanisme peraturan dan hukum serta teknis peraturan
zonasi, maka diharapkan tenaga yang dilibatkan telah memahami pula praktek-praktek
peraturan zonasi berdasarkan aturan-aturan tersebut.

Agar seluruh waktu tersebut dipergunakan secara optimal, maka seluruh tenaga ahli yang
dibutuhkan akan dilibatkan sesuai dengan porsi pekerjaan dan keahliannya. Lebih jelas
jadwal penugasan tenaga ahli disajikan pada Tabel H.1.

H 1 Jadwal Penugasan Tenaga Ahli


USULAN TEKNIS
Penyusunan Naskah Akademik RDTR dan Zoning Regulation Klaster Parung

Tabel H.1
Jadual Penugasan Tenaga Ahli
Bulan Bulan Bulan Bulan VI Jumlah
No. Nama Tenaga Ahli Bulan I Bulan V
II III IV OB
A. TENAGA AHLI
1 Ahli Tata Ruang / Perencanaan Wilayah dan Kota vv vvv vvv vv vvv vv vvv vv v v v v
2 Ahli Sosial Ekonomi
3 Ahli Arsitektur
4 Ahli Transportasi
5 Ahli Sistem Informasi Geografis
6 Asisten Ahli Tata Ruang v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v
7 Asisten Ahli Tata Ruang v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v
8 Asisten Ahli Sistem Informasi Geografis v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v
9 Asisten Ahli Sistem Informasi Geografis v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v
Subtotal
B. TENAGA PENDUKUNG
1 Draftmen
2 Surveyor
3 Administrasi
4 Operator Komputer
Subtotal
Total

H 2 Jadwal Penugasan Tenaga Ahli

Anda mungkin juga menyukai