Anda di halaman 1dari 1

POLITEKNIK PENERBANGAN SURABAYA

PROGRAM STUDI D3 TEKNIK LISTRIK BANDAR UDARA


Jin. Jemur Andayani I No. 73 Surabaya, Gd. Lab. Terintegrasi Lt I
Tip. : 031-8410871 Ext. 205 Em ail: d3tlb(ft>poltekbangsby.ac.id

UJIAN AKHIR
SEMESTER GANJIL TA. 2020/2021
COURSE TLB 14 A/B HARI/TANGGAL Rabu, 24 Maret 2021
MATA KULIAH Elektronika Daya WAKTU 120 Menit
SIFAT Tertutup TANGGAL VALID ASI If). o u t b i d

DOSEN Rifdian I.S PARAF QC

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan singkat dan jelas

1. Apa yang dimaksud dengan Elektronika Daya / Power Electronic?


2. Apakah yang dimaksud dengan Converter? Sebutkan macam-macam converter ?
3. Sebutkan 3 macam saklar/switch yang digunakan dalam peralatan elektronika daya ? Jelaskan
prinsip kerja dan contoh rangkaian dari 3 macam switch tersebut?
4. Gambarkan rangkaian penyearah 3 fasa dengan diode dan jelaskan prinsip kerja rangkaian
tersebut?
5. Gambarkan rangkaian inverter 3 fasa dengan IGBT dan jelaskan cara kerja rangkaian tsb serta
pengaturan pensaklaran/timing pensaklaran pada rangkaian inverter?
6. Gambarkan rangkaian Boost Converter/step up dc dan jelaskan prinsip kerja rangkaian tsb?
7. Gambarkan rangkaian Buck Converter/step down dc dan jelaskan prinsip kerja rangkaian tsb?
8. Apakah yang dimaksud dengan duty cycle (D)7
9. Rangkaian Buck Converter dengan tegangan input Vi = 12 Vdc. Tegangan output yang
diinginkan adalah Vo = 5 Vdc dengan tahanan beban 500 Q. Ripple tegangan output dibatasi
pada 20 mV dan ripple arus pada inductor dibatasi pada 0.8A. Jika frekuensi penskalaran pada
25kHz, Hitunglah berapa duty cycle (I)) yang diperlukan ?
10. Sebuah Boost Converter memiliki tegangan input Vi = 5 Vdc. Rata-rata tegangan output adalah
Vo = 15 Vdc dengan rata-rata arus beban Io = 0.5 A. Frekuensi pensaklaran yang digunakan
adalah 25 kHz. Jika nilai inductor adalah L = 150 pH dan nilai kapasitor adalah C = 220 pF,
Hitunglah nilai duty cycle (D) yang diperlukan ?

---- SELAMAT MENGERJAKAN------

1 | (SjProdi TLB-2021

Anda mungkin juga menyukai