Anda di halaman 1dari 4

PRAKTIKUM 5

TEOREMA THEVENIN

I. Tujuan
1. Mahasiswa mampu memahami teorema rangkaian listrik
2. Mahasiswa mampu menjelaskan teorema thevenin beserta fungsi rangkaiannya.
3. Mahasiswa mampu menerapkan teorema thevenin pada rangkaian yang digunakan.

II. Dasar Teori


Teorema Thevenin adalah salah satu teorema yang berguna untuk analisis sirkuit
listrik.Teorema Thevenin menunjukkan bahwa keseluruhan jaringan listrik tertentu,
kecuali beban, dapat diganti dengan sirkuit ekuivalen yang hanya mengandung sumber
tegangan listrik independen dengan sebuah resistor yang terhubung secara seri, sedemikian
hingga hubungan antara arus listrik dan tegangan pada beban tidak berubah.Sirkuit baru
hasil dari aplikasi teorema Thevenin disebut dengan sirkuit ekuivalen Thevenin.Teorema
ini dinamakan sesuai dengan penemunya, seorang insinyur berkebangsaan Perancis, M. L.
Thévenin.

Gambar 1.1 Rangkaian Dengan Sumber Tegangan Pengganti

VT disebut tegangan pengganti Thevenin, RT disebut tahanan pengganti Thevenin. Sebagai


contoh perhatikan rangkaian pada Gambar 13 di bawah ini.

Gambar 1.2 Rangkaian dengan R Pengganti

Untuk menghitung VT beban RL dilepas, tegangan antara a dan b tanpa RL merupakan


tegangan VT. (perhatikan Gambar 1.3)

1
Gambar 1.3 Rangkaian Untuk Menghitung VT

Untuk menghitung RT dengan mencari tahanan antara a dan b (dengan sumber tegangan
dihubung singkat) Hal ini dapat diperjelas dengan melihat Gambar 15 di bawah ini.

Gambar 1.4 Menghitung RT Dengan Sumber Tegangan Dihubung Singkat

III. ALAT DAN BAHAN

1. Power Supply DC 1 buah


2. Multimeter digital 1 buah
3. Multimeter Analog 1 buah
4. Resistor 150 Ω 1 buah
5. Resistor 220 Ω 1 buah
6. Resistor 470 Ω 1 buah
7. Resistor 560 Ω 1 buah
8. Kabel penghubung Secukupnya

IV. LANGKAH PERCOBAAN

1. Susunlah rangkaian seperti gambar di bawah ini

2. Ukurlah tegangan beban (VL) dan arus beban (IL) yang ada pada resistor beban
560Ω

2
3. Hitunglah tegangan beban (VL) dan arus beban (IL) yang ada pada resistor beban
560 Ω dengan menggunakan perhitungan manual menggunakan teorema thevenin.

4. Bandingkan hasil yang diperoleh dari hasil pengukuran dengan perhitungan


manual.

V. HASIL PRAKTIKUM

TABEL DATA

Rangkaian Thevenin
No Rangkaian Asli
Rth Vth IL VL
1 R1 = 150 Ω
2 R2 = 470 Ω
50,4 V
3 R3 = 220 Ω 220,11 ohm 8,084 V 0,09 mA
4 VS = 36 V
5 RL = 560 Ω

VI. ANALISA DAN KESIMPULAN

3
4

Anda mungkin juga menyukai