Anda di halaman 1dari 2

TEORI PENGANTAR

10 SISTEM PERNAFASAN PADA MANUSIA


BIOLOGI

A. Pengertian Yaitu proses pertukaran gas O2 dan CO2 dalam


Pernafasan dapat diartikan sebagai proses pemasukan alveoli  darah, reaksi Hb + O2  HbO2
O2 dan pengeluaran CO2 (pertukaran gas). Proses
oksidasi makanan terjadi di dalam sel yaitu pada b. Respirasi Internal (Respirasi Dalam)
bagian mitochondria (power of house). Pada akhir Yaitu proses pertukaran gas O2 dengan CO2 dalam
proses respirasi selalu dihasilkan CO 2 dan sejumlah
jaringan  darah.
panas (energi). Fase pernafasan ada 2 yaitu :
- inspirasi = masuknya O2 ke dalam paru-paru
B. Saluran Pernafasan
- ekspirasi = keluarnya CO2 dari paru-paru
Rongga hidung  pangkal tenggorokan (trakea) 
tenggorokan  paru-paru (pulmo)  alveolus (seperti
gambar di bawah). D. Proses Pertukaran Gas
Reaksi pertukaran gas di paru-paru adalah Hb4+4O2
 4HbO2 kemudian O2 akan diangkut ke seluruh
rongga tubuh dan disana oksigen dilepaskan untuk
nasal dipergunakan oleh tubuh. Reaksinya adalah :
paru kiri
epiglottis
4HbO2  Hb4 + O2
glottis rusuk
Setelah O2 dipakai untuk oksidasi maka dihasilkan
larynx
otot antar ruas
CO2 yang nantinya diangkat oleh darah dalam bentuk
rongga pleura HbCO2. Bentuk-bentuk lain persenyawaan CO2 dalam
trakea darah HCO3– , H2CO3
jantung
bronchus
kanan membran E. Kapasitas paru-paru
pleura
Volume pernafasan dapat diukur dengan alat
bronchiol spirometer. Volume paru–paru  5 liter. Pada waktu
rongga abdominal istirahat/tidur kita melakukan pernapasan biasa,
diafragma sehingga udara yang diambil dan dikeluarkan hanya 
0,5 liter. Udara ini disebut udara pernapasan. Tetapi
C. Proses Pernafasan bila kita menarik napas sekuat tenaga, udara yang
1. Pernafasan Berdasarkan Alat Bantu masuk  4 liter dan bila kita hembuskan napas kuat–
Pernafasan berdasarkan alat bantu terbagi dua, yaitu : kuat, udara yang keluar juga  4 liter. Walaupun volume
a. Pernafasan Dada
paru–paru sebenarnya  5 liter tetapi di dalam paru–
Mekanisme pernafasan dada ini berlangsung oleh paru masih tetap tinggal 1 liter. Udara yang diisap dan
adanya pergerakan aktif dari tulang-tulang rusuk
yang dikeluarkan  4 liter itu disebut kapasitas vital
dan rongga dada.
paru–paru. Sedang udara yang tetap tertinggal dalam
paru–paru disebut udara residu. Maka bila kapasitas
b. Pernafasan Perut
vital paru–paru  4 liter dan udara residu 1 liter, maka
Mekanisme pernafasan perut ini dilaksanakan oleh
kapasitas total paru–paru  5 liter.
adanya pergerakan aktif dari otot sekat perut
Tabel
(diafragma)
Jenis udara Volume udara
2. Pernafasan Berdasarkan Tingkat (Derajat)
Udara pernapasan 0,5 liter
Respirasi dalam tubuh manusia berlangsung dalam dua
Udara komplementer 1,5 liter
tingkat, yaitu:
Udara cadangan 2 liter
a. Respirasi External (Respirasi Luar) Udara residu 1 liter
Berliana Sihombing, S.Pd Halaman : 27
Keterangan (A) 4 
 Udara pernapasan adalah udara yang masuk dan (B) 1,5 
keluar selama pernapasan biasa (dalam waktu (C) 1 
istirahat/tidur) sebanyak  0,5 liter. (D) 0,5 
 Udara komplementer adalah udara sebanyak  1,5 liter
yang dapat kita hirup setelah menghirup udara 02. Alat-alat pernafasan yang berperan dalam pernafasan
pernapasan biasa. perut adalah ...
 Udara residu adalah udara sebanyak  1 liter yang
(A) diafragma
tidak dihembuskan, yang selalu tetap ada dan
(B) otot antar tulang rusuk
mengisi alat pernapasan. (C) musculus intercosta
 Udara cadangan adalah udara sebanyak  2 liter (D) vena pulmonalis
yang dapat kita hembuskan lagi, setelah
menghembuskan napas pada pernapasan biasa. 03. Untuk mengetahui berapa besarnya volume pernafasan
Komposisi udara pernapasan sebelum dan sesudah seseorang dapat diukur dengan ...
masuk paru–paru dapat kita amati pada tabel berikut ini.
(A) sinar x
Perbandingan Gas Nitrogen Oksigen Asam arang (B) pulmotor
udara (N2) (O2) (CO2) (C) respirometer
Udara luar sebelum 79,07% 20,9% 0,03 % (D) tensimeter
masuk ke paru–paru
Udara luar sebelum 79,8% 14,6% 5,6%
04. Proses terjadi pertukaran gas secara difusi dapat
masuk ke paru–paru
berlangsung di dalam ...
F. Beberapa Gangguan Pernafasan (A) trakea
 Asfiksia : gangguan pengangkutan dan penggunaan O2 (B) alveolus
di jaringan (C) brochius
(D) bronchiolus
 Hipoksia : defisiensi O2 pada tingkat jaringan
tubuh 05. Persamaan reaksi dibawah ini :
 Anoksia : tidak adanya oksigen di jaringan tubuh Hb + O2  HbO2 adalah merupakan ...
 Wajah Adenoid : keadaan wajah yang bodoh yang
disebabkan gangguan akibat penyempitan atau (A) respirasi eksternal
penyumpatan saluran nafas (B) terjadi antara alveoli dengan darah
(C) terjadi antara jaringan dengan darah
 Rhintis : radang pada selaput lendir hidung
(D) a,b benar
 Sinusitis : radang pada sinus-sinus hidung
 Pneumonia : infeksi yang terjadi pada jaringan 06. Banyaknya CO yang berikatan dengan Haemoglobin
paru-paru darah akan mengakibatkan kelainan pernafasan ...
 Bronchitis : infeksi pada bronkus dan saluran
pernafasan atas (A) Acidosis
(B) Asfiksia
 Pleuritis : radang pada selaput pleura
(C) TBC
 TBC radang jaringan paru-paru yang disebabkan (D) Rhinitis
oleh bakteri Mycobacterium tubercolosis
 Acidosis : Keadaan dimana konsentrasi H 2CO3 07.Pernyataan di bawah ini yang berhubungan dengan
dan bikarbonat tinggi dalam darah (pH darah proses respirasi adalah kecuali :
asam)
(A) pengambilan oksigen dan pengeluaran CO2
(B) pemanfaatan CO2 untuk melepaskan energi
Soal-Soal Latihan : (C) reaksi enzimatis dalam sel
(D) proses pembakaran zat organik untuk
01. Besarnya udara pernafasan manusia adalah …. melepaskan energi

Halaman : 28 Berliana Sihombing, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai