Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM)

BELAJAR DI RUMAH (BDR)


TK PGRI 2 WAGIR
Semester/Bulan/Minggu: 1/Juli/2020

Tema/subtema : Diriku/ Panca Indera


Kelompok/Usia : A (4-5 Tahun)

KD Materi Kegiatan Main

NAM Mengenal ciptaan Tuhan  Bermain “tunjuk panca indera”


1.1 bersama ayah Ibu
FM Cara merawat kebersihan diri  Praktek sikat gigi
2.1  Membuat bentuk kacamata dari
KOG Menyebutkan fungsi bahan-bahan di sekitar rumah
3.6 – 4.6  Tepuk huruf vocal “aa-ii-uu-ee-oo”
BHS Bunyi huruf vokal  Menghitung jumlah panca indra
3.12 – 4.12  Menggambar salah satu panca indra
SOSEM Sikap ingin tahu  Membaca doa sebelum makan
2.8  Bercerita guna panca indra
SENI Cipta karya seni
3.15-4.15

Anda mungkin juga menyukai