Anda di halaman 1dari 2

KETENTUAN PELAKSANAAN EKSTRAKURIKULER

SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2020/2021

1. Seluruh siswa (Kelas X, XI, dan XII) diwajibkan aktif mengikuti kegiatan ekstrakurikuler
wajib yaitu PRAMUKA. Kegiatan Pramuka dilaksanakan dengan sistem blok (jadwal
kegiatan dan tata tertib disampaikan terpisah dari ketentuan ini).
2. Seluruh siswa diwajibkan memilih dan mengikuti satu kegiatan ekstrakurikuler pilihan
(daftar ekstrakurikuler pilihan terlampir).
3. Pendataan ekstrakurikuler pilihan akan dilaksankan tanggal 13-15 Agustus 2021.
4. Pilihlah dengan bijak dan bertanggung jawab, sesuai dengan bakat, minat dan
kemampuan Kalian. Setelah pendataan ditutup, tidak diperbolehkan untuk berpindah
ekstrakurikuler dengan alasan apapun.
5. Tautan memilih untuk kelas X:
https://docs.google.com/spreadsheets/d/1bMBUKN85YEwyGm2W2aax0Z0pu
CWOWZAmyQS6MVUwrMM/edit?usp=sharing
6. Tautan memilih untuk kelas XI:
https://docs.google.com/spreadsheets/d/1FrcuNm098ytuJjHzctSr4QoeD62F0T
P9uLp3sjSXrcI/edit?usp=sharing
7. Tautan memilih untuk kelas XII:
https://docs.google.com/spreadsheets/d/1ITYfQhBFAaok7ufr-
fP7UWTpEUbir4zRWaVTdabJEbk/edit?usp=sharing
8. Kegiatan ekstrakurikuler dilaksanakan secara daring sampai ada informasi lebih lanjut.
9. Kegiatan ekstrakurikuler dilaksanakan satu kali dalam seminggu (kecuali untuk
mengganti pertemuan yang belum terlaksana) diluar jam pembelajaran.
10. Platform yang digunakan dan kontak pembina akan dibagikan melalui ketua kelas dan
wali kelas setelah pendataan selesai dilakukan.

Atas perhatiannya, Saya sampaikan terima kasih.

Malang, 13 Agustus 2021


Waka Kesiswaan,

Minahanggari Mukti, M.Si.


NIP. 198604232010012012
Daftar Ekstrakurikuler Pilihan

No. Nama Ekstrakurikuler

1. Arief Prasetyo Adji IT-Desain

2. Khansa Satria Ramadhan Bridge

3. Fandi Perwira Pamungkas Futsal

4. Yudi Fahmin, SH. Ekskul Broadcast Radio

5. Yudi Fahmin, SH. Ekskul Jurnalistik

6. Yudi Fahmin, SH. Ekskul Fotografi

7. Eka Eliva Istiqhomah PMR

8. Amnatul Latifah Albanjari

9. Luthfi Mahdya Susanti ESC

10. Muhammad Rafli Ramadhan Basket

11. Nuri Rizki Setiawan, S.Pd., Gr Karya Ilmiah Remaja (KIR)

12. Miqdad Yosi Nizhom Fahmi, M.Pd Bola Voli

13. Dohir Herliato (Sindu) Teater

14. Sofiyatul Barri Art

15. Moch. Rexy Paskibra

16. Fendy Indra Marosa Cinematografi

17. Mohammad Erfan Maulidin Badminton

18. Mira Diah Fajarwati Silat

19. Agus Eko Suryanto Tari Tradisional

20. Yusuf Rizky Ramadhana e-sport

21. Widayaka Setya Putra Paduan suara

22. Ainia Walidaroyani IT - Pemrograman

23. Risma Nur Habiba KWU

24. Dilahing Pawestri 幸福汉语 班 (happiness mandarin class)

Anda mungkin juga menyukai