Anda di halaman 1dari 1

Nama : I Wayan Egi Permana

Nim : 1802612010089

Kelas : Manajemen C (pagi)

Matkul : Komunikasi Bisnis

Selamat pagi adik-adik, hari ini saya tidak bisa mengajar karena sakit. Saya akan berikan tugas
terkait wawancara kerja

1. Apa tujuan dilakukannya wawancara kerja?


2. Apa yang harus dipersiapkan sebelum wawancara kerja?
3. Apa yang harus dihindari pada saat wawancara kerja?

Jawab :

1) Wawancara kerja merupakan metode penting dalam proses rekrutmen dan seleksi calon
karyawan. Bagi Perusahaan , tujuan wawancara kerja adalah Cara menemukan dan
menentukan kecocokan antara karakteristik pelamar dengan persyaratan jabatan. Untuk
mengetahui kepribadian pelamar.
2) Apa yang harus dipersiapkan sebelum wawancara kerja?
a) Persiapan CV, Porfolio, dan dokumen lain yang dapat menonjolkan kemampuanmu
b) Gali informasi tentang posisi atau jurusan hingga perusahaan atau universitas yang dituju
c) Datang tepat waktu
d) Berpenampilan rapi dan bersikap sopan
e) Jangan lupakan bogy language
f) Siapakan jawaban-jawaban yang kira-kira kamu tahu akan ditanyakan
g) Siapkan pertanyaan yang ingin kamu ketahui seputaran posisi atau pekerjaan yang ingin
kamu lamar
h) Berikan aura dan kesan positif
3) Apa yang harus dihindari pada saat wawancara kerja?
a) Berbicara yang tidak sopan
b) Terlambat mewawancarai
c) Berpakaian tidak rapi
d) Memotong pembicaraan Narasumber

Anda mungkin juga menyukai