Anda di halaman 1dari 6

LEMBAR VALIDASI

PENGEMBANGAN INSTRUMEN TES KATEGORI HIGHER ORDER


THINKING SKILLS (HOTS) PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA
KELAS X SMA

Mata Pelajaran :Matematika


JenjangSekolah : SMA/MA
Nama Validator :
Jabatan :
Sehubungan dengan adanya penelitian terhadap karakteristik tes ujian
bersama pada mata pelajaran matematika serta kelengkapannya maka kami
memohon bantuan Bapak/Ibu untuk memvalidasi soal ujian bersama tersebut.
Atas bantuan dan kerjasamanya, diucapkan terimakasih dan semoga Allah SWT
membalas budi baik Bapak/Ibu.

A. Tujuan

Tujuan penggunaan lembar validasi ini adalah untuk mengukur kevalidan


instrumen tes kategori Higher Order Thinking Skills (HOTS) pada mata
pelajaran matematika kelas X SMA yang telah dikembangkan.

B. PetunjukPenilaian
1. Penilaian yang Bapak/Ibu berikan dimaksudkan untuk mengetahui
pendapat Bapak/Ibu terhadap butir-butir soal tes Higher Order Thinking
Skills (HOTS) yang telah dikembangkan.
2. Terdapat dua format penilaian. Penilaian khusus dan penilaian
tambahan. Penilaian khusus dimaksudkan untuk mengetahui tingkat
relevansi butir soal denganin dikator soal sedangkan penilaian tambahan
untuk mengetahui kesesuaian butir soal dari segi materi, konstruksi dan
bahasa.
3. Penilaian khusus dapat dilakukan dengan cara memberikan tanda centang
(√) pada kolom yang sudah disediakan sesuai dengan tingkat kerelevanan
butir soal yaitu tidak relevan (skor 1), kurang relevan (skor 2), cukup
relevan (skor 3), relevan (skor 4), dan sangat relevan (skor 5). Penilaian
tambahan dilakukan dengan memberikan tanda centang (√) jika sudah
sesuai dengan criteria dan silang (×) jika tidak sesuai dengan kriteria
pada kolom yang disediakan. Kemudian memberikan kesimpulan
penilaian pada setiap butirnya dengan memberikan tanda centang (√)
pada kolom layak digunakan (skor 3), perlu diperbaiki (skor 2), atau
perlu diganti (skor 1).
4. Komentar dan saran Bapak/Ibu mohon diberikan dalam kolom yang
disediakan.
5. Kesimpulan hasil validasi secara umum, bias diberikan dengan
melingkari nomor yang sesuai.
C. Penilaian
a. Penilaian Khusus

Skor Relevansi Butir dengan Indikator Keterangan


No 1 2 3 4 5
Tidak Kurang Cukup Sangat
Butir Relevan
Relevan Relevan Relavan Relevan
1

b. Penilaian Tambahan
N Nomor Butir Soal
Aspek yang Dinilai
O 1 2 3 4 5 6
  A. Aspek Materi            

1 Soal sesuai dengan indikator HOTS


           

2 Isi materi yang ditanyakan sesuai jenjang jenis


sekolah atau tingkat kelas            

3 Pertanyaan dan rubrik dan/atau pedoman


penskoran terumuskan dengan benar.            

  B. Aspek Konstruksi            
Menggunakan kata tanya atau perintah yang
4
menuntut jawaban uraian            
Ada petunjuk yang jelas tentang cara
5
mengerjakan soal.            

6 Rubrik atau pedoman penskoran jelas


           

7 Tabel, grafik, diagram, kasus atau sejenisnya


disajikan dengan jelas dan terbaca            
 
  C. Aspek Bahasa            
8 Rumusan kalimat soal komunikatif
           

9 Butir soal menggunakan bahasa Indonesia yang


baku            
Rumusan soal tidak menggunakan kata atau
10 kalimat yang menimbulkan penafsiran ganda
atau salah pengertian            
Rumusan soal tidak mengandung kata atau
11 kalimat yang dapat menyinggung perasaan
peserta didik            

Kesimpulan
N Aspek yang dinilai Nomor Butir Soal
O 1 2 3 4 5 6
1 Layak Digunakan            
2 Perlu Diperbaiki/Revisi            
3 Perlu Diganti            

D. Komentar dan Saran


E. Kesimpulan Hasil Penilaian
Berdasarkan penilaian yang telah dilakukan, maka soal tes Higher Order
Thinking Skills (HOTS) yang dikembangkan:
1. Layak digunakan
2. Layak digunakan dengan revisi sesuai saran yang diberikan
3. Tidak layak digunakan

(mohon dilingkari pada nomor yang sesuai dengan kesimpulan yang


Bapak/Ibu berikan)

Pancor,

Validator

Anda mungkin juga menyukai