Anda di halaman 1dari 2

NAMA : Rizalul Ihsan

NIM : 2105106010077
KELAS : DASAR DASAR AGRTOTEKNOLOGI 03

1. Identifikasi tanaman di tempat tinggal masing-masing !

Jawab :

NO NAMA LOKAL TANAMAN NAMA LATIN ASAL TANAMAN


1. Pepaya Carica Papaya Meksiko

2. Belimbing Averrhoa carambola India

3. Mangga Mangifera indica L. India


4. Rambutan Nephelium lappaceum Asia Tenggara

5. Cabai Rawit Capsicum frutescens L. Amerika Selatan

6. Padi Oryza sativa L. India


7. Jambu Air Syzygium aqueum Asia Tenggara

8. Sawo Manila Manilkara zapota Amerika Tengah

9. Manggis Garcinia mangostana Semenanjung Malaya


10. Nangka Artocarpus heterophyllus India

2. Tuliskan syarat-syarat tumbuh tanaman :


a. Zaitun

Jawab :
a. Berikut syarat-syarat tumbuh tanaman Zaitun :
 Iklim,sebenarnya tanaman zaitun bisa tumbuh baik pada musim panas
maupun musim dingin.namun musim yang terlalu dingin membawa es
akan dapat memperlambat pertumbuhan zaitun.

 Tanah,tanah yang digunakan adalah tanah yang kaya akan humus dan
gembur, tanah dengan drainase yang baik atau kesediaan air yang
cukup.

 PH,tanah untuk menanam tidak boleh kurang dari 6,5 dan akan lebih
baik dengan tambahan kapur
 Suhu,suhu ideal di atas 25 derajat celcius.

 Perawatan,pemangkasan pada zaitun tidak terlalu sering dilakukan atau


biasanya setahun sekali saja.

 Masa panen,tanaman zaitun tergolong berusia panjang hingga mencapai


ribuan tahun.

 Saya kurang mengetahui di daerah saya bisa tumbuh tumbuhan zaitun atau tidak.
Karena saya belum mencoba dan belum mendengar di daerah lingkungan saya
Yang menanam tumbuhan zaitun.

Anda mungkin juga menyukai