Anda di halaman 1dari 5

Brief Cases

Case 1

Asumsikan bahwa pemeriksaan analitik data Anda terkait dengan catatan karyawan
menghasilkan tabel ringkasan berikut untuk karyawan dengan gaji tahunan lebih dari $
75.000:
Asumsikan bahwa pemeriksaan analitik data Anda terkait dengan file master vendor A / P
menghasilkan tabel ringkasan berikut untuk vendor dengan pengeluaran tahunan lebih dari $
250.000:

1. Dengan pola fakta ini, identifikasi hingga empat anomali yang mungkin konsisten
dengan bendera merah yang terkait dengan pencairan dana yang curang, jika ada, dan
jelaskan alasan Anda?

2. Dari jawaban Anda dalam diskusi kasus urutkan peringkat tersebut dalam kaitannya
dengan risiko dan diskusikan alasan untuk peringkat Anda.

Analisis

1. Terdapat data karyawan yang cukup mencurigakan dikarenakan terlihat seperti dibuat
sendiri bukan dari data karyawan sebenarnya yang diduga bisa berakibat pada fraud
terkait payroll
2. Terdapat vendor yang tidak memiliki contact, website, dan nomor hp yang dapat
dihubungi yang dicurgai menjadi vendor fiktif

3. Terdapat alamat vendor yang sama dengan alamat karyawan yang dikhawatirkan
melakukan transaksi palsu yang beratasnamakan vendor yang sebenarnya tidak ada

4. Terdapat vendor yang tidak memiliki nama kontak yang dapat dihubungi dan nomor
hp yang tidak sesuai dengan nomor hp pada umumnya yang dikhawatirkan
merupakan vendor fiktif

Urutan permasalahan dari hasil analisis tersebut diurutkan dari resiko yang dapat berdampak
besar terhadap perusahaan.

● Resiko terkait karyawan fiktif dikhawatirkan bahwa dari segi internal perusahaan
sudah tidak terjaga dengan aman dikarenakan bisa ada data karyawan fiktif tanpa
disadari.

● Untuk berikutnya terkait vendor yang tidak memiliki kontak bisa disebut vendor fiktif
dimana fraud bisa saja disengaja oleh perusahaan untuk mempengaruhi keuangan
perusahaan itu sendiri.

● Untuk vendor yang beralamatkan sama dengan karyawan dikhawatirkan ada fraud
dimana karyawan tersebut mengambil uang perusahaan dengan menggunakan
informasi pemesanan yang sebenarnya tidak pernah ada namun bisa saja karyawan
tersebut memanglah pemilik perusahaan vendor itu.

● Untuk vendor tanpa kontak yang jelas bisa saja termasuk vendor fiktif tetapi
dikarenakan memiliki website yang jelas resiko ini tidak bisa tinggi tanpa bukti yang
lebih kuat.

Case 2
Asumsikan bahwa karyawan toko berikut memperoleh 100% pendapatan gaji mereka dari
komisi. Semua penjualan memiliki komisi yang terkait dengannya. Asumsikan lebih lanjut
bahwa pemeriksaan analitik data Anda dari mesin kasir toko # 1246 menghasilkan ringkasan
berikut:

1. Dengan pola fakta ini, data register karyawan mana yang mungkin konsisten dengan
bendera merah yang terkait dengan pencairan mesin kasir yang curang, jika ada, dan
jelaskan alasan Anda?

2. Dari jawaban Anda dalam diskusi kasus urutkan peringkat tersebut dalam kaitannya
dengan risiko dan diskusikan alasan untuk peringkat Anda.

Analisis

1. Dari penjelasan terkait kasus tersebut dapat dilihat bahwa karyawan yang bertugas
dalam menjaga kasir setidaknya pernah melakukan fraud terkait cash disbursement
baik melalui void ataupun refund

2. Disini dalam mengurutkan tingkat resikonya adalah berdasarkan jumlaj atau


persentase uang yang diambil dari fraud yang dilakukan karyawan tersebut, karena itu
menggambarkan jika seseoranh mengambil banyak dari fraud yang dilakukan
walaupun salesnya sedikit, berarti jika salesnya semakin banyak maka fraud yang
dilakukan juga semakin besar

Anda mungkin juga menyukai