Anda di halaman 1dari 3

Nama : Mohamad Alia Erza

NIM : 2015140796

Kelas : 07TPLM001

UJIAN TENGAH SEMESTER

METODE NUMERIK

1. Terdapat keuntungan dan kerugian terkait penggunaan metode numerik.


Keuntungan dari metode ini antara lain:
 Solusi persoalan selalu dapat diperoleh.
 Dengan bantuan komputer, perhitungan dapat dilakukan dengan cepat serta hasil yang diperoleh
dapat dibuat sedekat mungkin dengan nilai sesungguhnya.
 Tampilan hasil perhitungan dapat disimulasikan.

Adapun kelemahan metode ini antara lain:

 Nilai yang diperoleh berupa pendekatan atau hampiran.


 Tanpa bantuan komputer, proses perhitungan akan berlangsung lama dan berulang-ulang.

Apabila permasalahan matematisnya cukup rumit sehingga sulit untuk diselesaikan dengan metode
analitik, maka diperlukan metode numerik untuk menyelesaikan permasalahan tersebut. Karena metode
numerik cocok dengan semua jenis permasalahan matematis sehingga dapat menyelesaikan masalah
yang tidak dapat diselesaikan dengan metode analitik.

2. f(x) = 3x2+4x-2 f(1) = -6


f’(x) = 6x+4 f’(1) = 10
f”(x) = 6 f”(1) = 6

f(x) = 6 +10x -10 +3x2-6x+3


f(x) = -1+4x+3x2

Jadi deret taylor dari f(x) = 3x2+4x-2 adalah f(x) = -1+4x+3x2

3. a. Menentukan luas dari f(x) = x2 + x - 2 antara x = 0 sampai x = 8 dengan h = 1


dengan menggunakan metode trapezoida:
X 0 1 2 3 4 5 6 7 8
F(x) -2 0 4 10 18 28 40 54 70

I = ½ (-2+2(0+4+10+18+28+40+54)+70)
= ½ (-2+2(154)+70)
= ½ (-2+308+70)
= ½ (376)
= 188

Maka:
F’(0) = f(1) – f(0)/Δx
= 0-(-2)/1 = 2
F’(8) = f(8)-f(7)/Δx
= 70-54/1 = 16

I = 188-12/14 (16-2) = 187

b. menghitung luas kurva tersebut dengan galat.

f(1,0) = f(1) – f(0)/1-0 = 0-(-2)/1 = 2


f(8,7) = f(8) – f(7)/8-7 = 70-54/1 = 16
f(8,7,1,0) = f(8,7) – f(1,0)/1-0 = 16-2/1 = 14

p2(x) = -2+2(x-0)+14(x-2)(x-0)
= -2+2x+14x2-28x
= -2-24x+14x2
= -1-12x+7x2

4. Hitung luas kurva dibawah dengan menggunakan gabungan metode simpson dengan fungsi
f(x) = 0,2 + 25x – 200x2 + 675x3 – 900x4 + 400x5

Anda mungkin juga menyukai