Anda di halaman 1dari 23

KONSEP DASAR KEPERAWATAN

KESEHATAN JIWA

Sulastri, MKep, Sp.Jiwa


Kesehatan Jiwa
n Kondisi mental sejahtera, hidup harmonis dan produktif sebagai bagian yang
Keadaan
utuh dari kualitas hidup individu, dari semua segi kehidupan ygdengan
manusia
ciri:
memungkinkan
n Menyadari sepenuhnya kemampuan dirinya
perkembangan
n Mampu menghadapi stress kehidupan secara wajar
fisik, intelektual,
n Mampu bekerja produktif dan memenuhi kebutuhan hidupnya
emosional
n Dapat berperan serta dalam lingkungan hidup
individu secara
n Menerima dengan baik apa yang ada pada dirinya
optimal, sejauh
n Merasa nyaman bersama dengan orang lain.
hal tsb cocok dg
perkembangan
optimal individu2
lain
konsep dasar keperawatan kesehatan
jiwa 2
RENTANG SEHAT SAKIT
KESEHATAN JIWA

ADAPTIF MALADAPTIF

Sehat Jiwa Mas. Psikososial Ggn Jiwa

konsep dasar keperawatan kesehatan


jiwa 3
Sehat Jiwa
n Perilaku sesuai
n Pikiran dan persepsi logis
n Emosi konsisten
n Bersikap positif terhadap diri sendiri
n Mampu tumbuh, berkembang dan mencapai
aktualisasi diri
n Mampu mengatasi stress atau perubahan pada dirinya,
n Bertanggung jawab terhadap keputusan dan tindakan
yang diambi
n Mempunyai persepsi yang realistik dan menghargai
perasaan serta sikap orang lain
n Mampu menyesuaikan diri dengan lingkungan.

konsep dasar keperawatan kesehatan


jiwa 4
Masalah Psikososial
n Setiap perubahan dalam kehidupan individu baik
yang bersifat psikologis ataupun sosial yang
mempunyai pengaruh timbal balik dan dianggap
berpotensi cukup besar sebagai faktor penyebab
terjadinya gangguan jiwa (atau gangguan
kesehatan)
n Atau sebaliknya masalah kesehatan jiwa yang
berdampak pada lingkungan sosial.

konsep dasar keperawatan kesehatan


jiwa 5
Masalah Psikososial
n Cemas, khawatir berlebihan, takut
n Mudah tersinggung dan mudah merasa kecewa
n Sulit konsentrasi
n Bersifat ragu-ragu/merasa rendah diri
n Pemarah dan agresif
n Reaksi fisik seperti : jantung berdebar, otot tegang,
n Sakit kepala
n Pikiran kadang menyimpang
n Reaksi emosional berlebihan
n Perilaku kadang tidak sesuai
n Menarik diri. konsep dasar keperawatan kesehatan
jiwa 6
Gangguan Jiwa
n Suatu perubahan-perubahan akibat masalah (bio-
psycho-sosial-cultural) yang menyebabkan adanya
gangguan pada fungsi jiwa, fisik dan sosial, yang
menimbulkan penderitaan pada individu bahkan
keluarga dan masyarakat dan atau hambatan individu
dalam melaksanakan peran sosial.
n ICD-10: Suatu sindroma/pola perilaku/psikologik
yg secara klinis bermakna & berkaitan dengan suatu
penderitaan (distress) atau hendaya dalam fungsi
manusia (fungsi pekerjaan dan sosial).
konsep dasar keperawatan kesehatan
jiwa 7
KONSEP GANGGUAN JIWA
n Rumusan:
1. Gejala klinis yg bermakna
a. Sindroma/pola perilaku
b. Sindroma/pola psikologis
2. Penderitaan (distres)
a. Rasa tdk nyaman, nyeri, dll
b. Terganggu
c. Disfungsi organ, dll
3. Disabilitas
a. Aktivitas harian
b. Perawatan diri/kelangsungan hidup
konsep dasar keperawatan kesehatan
jiwa 8
Gangguan Jiwa:
1. Gangguan Jiwa Neurotik
ü Gangguan jiwa non psikotik yg kronis &
rekuren, ditandai oleh kecemasan yg
dialami scr langsung atau diubah melalui
mekanisme pertahanan
ü Kecemasan tampak sbg gejala àobsesif,
kompulsif, fobia, disfungsi seksual

konsep dasar keperawatan kesehatan


jiwa 9
Gangguan Jiwa (Lanjutan...)
2. Gangguan Jiwa Psikotik
ü Semua kondisi yg memberi indikasi tdpt
hendaya berat dlm kemampuan daya nilai
realitas
ü Salah menilai persepsi & pikirannya
ü Salah dlm menyimpulkan dunia luar
ü Waham, halusinasi & perilaku yg kacau
ü Ggn berat dlm fungsi sosial & pribadi
àpenarikan sosial & ktidakmamp utk
melakukan peranan RT & pekerjaan yg
biasanya
konsep dasar keperawatan kesehatan
jiwa 10
Gangguan Jiwa

Psikotik Organik: delirium, demensia


(7-9o/oo) Non organik: skizofrenia, waham,
ggn mood

Neurotik Ggn kecemasan


(11-16o/o) Ggn somatoform
Ggn psikoseksual
Ggn kepribadian

konsep dasar keperawatan kesehatan


jiwa 11
n Fungsi Jiwa/Mental
à Utk kesadaran, proses berpikir, persepsi, afek
& emosi, intelegensi, kemauan, psikomotor, dll.

PROSES BERPIKIR
à Meliputi: proses pertimbangan (judgement),
pemahaman (comprehension), ingatan & penalaran
(reasoning).
à Aspek2 proses berpikir: bentuk pikiran,
arus/proses pikir, isi pikiran

konsep dasar keperawatan kesehatan


jiwa 12
1. Gangguan Bentuk Pikiran

à Merupakan penyimpangan dari pemikiran


rasional,logis & terarah pd tujuan
Ø Dereime/dereistik à tdk ada hub antara
proses mental & pengalamannya
Ø Otistik/autistik à hdp dlm alam pikirannya
sendiri
Ø Non realistik à tdk berdasar kenyataan

konsep dasar keperawatan kesehatan


jiwa 13
2. Gangguan Arus Pikir/Proses Pikir
à Cara & lajunya proses asosiasi dlm pikiran
Ø Inkoherensi à Kalimat sukar ditangkap

Ø Asosiasi longgar à Antar kalimat tdk ada


hubungan
Ø Flight of ideas à Pembicaraan yg meloncat dari satu
topik ke topik lainnya, masih ada hubyg tdk logis &
tidak sampai pd tujuan
Ø Blocking à Pembicaraan terhenti tiba2 tanpa ggn
eksternal kemudian dilanjutkan lagi

konsep dasar keperawatan kesehatan


jiwa 14
Lanjutan...

Ø Logorea à Banyak bicara (banjir kata2)


Ø Sirkumstansial à Pembicaraan yg berbelit-
belit tp sampai pd tujuan
Ø Tangensial à Pembicaraan yg berbelit-belit tp
tidak sampai pd tujuan
Ø Perseverasi à Pembicaraan yg diulang
berkali-kali
Ø Irrelevansi à Tdk ada hub antara jawaban &
pertanyaan
konsep dasar keperawatan kesehatan
jiwa 15
3. Gangguan Isi Pikir
à Baik verbal maupun non verbal
Ø Obsesi à Pikiran yg selalu muncul,tdk wajar,tdk
dikehendaki walaupun klien berusaha
menghilangkannya
Ø Fobia à Rasa takut irrasional thd objek tertentu

Ø Hipokondria à Keyakinan thd adanya ggn organ


dlm tbh yg sebenarnya tdk ada
Ø Depersonalisasi à Perasaan asing thd diri sendiri,
org lain & lingk
Ø Waham à Keyakinan yg keliru ttg diri sendiri

konsep dasar keperawatan kesehatan


jiwa 16
GANGGUAN DAYA INGAT
n Ingatanberdasarkan 3 proses:
n Pencatatan (registrasi)

n Penahanan (retensi)

n Pemanggilan (recall)

konsep dasar keperawatan kesehatan


jiwa 17
Lanjutan...
n Gangguan ingatan umum:
1. Amnesia àTdk mampu mengingat
pengalaman
2. Paramnesia à Ingatan yg keliru krn distorsi
recall
3. Dejavu à Merasa pernah melihat, tp sebenarnya
belum
4. Jamaisvu à Sudah pernah melihat, tp merasa
belum
5. Konfabulasi à Mengisi lubang-lubang
ingatan dg cerita yg tdk sesuai dg kenyataan
konsep dasar keperawatan kesehatan
jiwa 18
GANGGUAN PSIKOMOTOR
1. Penurunan
a. Hipokinesia à Hipoaktivitas
b. Katalepsi à Mpertahankan posisi
c. Kataplexia à Tonus otot menghilang
2. Peningkatan
a. Hiperkinesia à hiperaktif
b. Tik à gerakan2 kecil pd otot wajah yg
tdk terkontrol
c. Gimasen à Gerakan otot wajah yg
berubah2 yg tdk dpt dikontrol klien
d. Stereotipi à Gerakan anggota tbh
berulang2 tanpakonsep
tujuan
dasar keperawatan kesehatan
jiwa 19
PERSEPSI
à Daya mengenal barang, kualitas, hubungan
serta pbedaan melalui proses mengamati &
mengartikan setelah panca indera mdpt
rangsangan
à Gangguan persepsi:

1. Halusinasi
2. Ilusi

konsep dasar keperawatan kesehatan


jiwa 20
AFEK & EMOSI
n Afek à Nada perasaan yg menyertai pikiran,
berlangsung lama, komponen fisiologis kurang
n Emosi à Manifestasi afek keluar, tdk lama, komponen
fisiologis lebih
n Gangguan afek & emosi:
1. Depresi à Sedih, putus asa
2. Ansietas à Cemas
3. Euforia à Rasa gembira yg berlebihan
4. Anhedonia à Tdk mampu merasakan senang
5. Ambivalen à Perasaan bimbang thd 2 pilihan
konsep dasar keperawatan kesehatan
jiwa 21
Ciri-ciri Gangguan Jiwa
n Halusinasi
n Marah tanpa sebab
n Mengurung diri
n Bicara kacau
n Bicara sendiri atau bicara kacau
n Tidak mampu merawat diri
n Waham
n Ketidakmampuan mengendalikan emosi
konsep dasar keperawatan kesehatan
jiwa 22

Anda mungkin juga menyukai