Anda di halaman 1dari 2

Nama: M.

Giblaltar Halomoan
NIM: 190304085
Kelas: AGB 2
1. Apakah yang dimaksud dengan ekologi manusia?
2. Mengapa kita perlu mempelajari ekologi manusia?
3. Sebutkan sebuah contoh pengaruh lingkungan negative!
4. Tuliskan apa yang anda ketahui tentang ekosida!
Jawab:
1. Ekologi manusia adalah ilmu yang mempelajari hubungan interaksi manusia dengan
lingkungannya.
2. Kita perlu mrempelajari ekologi manusia agar kita bias mengetahui lingkungan yang
tepat untuk kita, seperti memilih mau tinggal di desa atau kota. Jika kita berada pada
lingkungan yang tepat, kita akan bahagia sehingga ketika kita bahagia kita akan
menjadi orang yang produktif. Kemudia dengan mempelajari ekologi manusia kita
jadi tahu apa yang diri kita inginkan dan tidak berpatok kepada uang itu adalah
sumber kebahagiaan.
3. Contoh pengaruh lingkungan negative adalah saat kita bergaul dengan orang yang
suka ke bar dan minum minuman keras, lama – kelamaan kita akan tergoda untuk
mencicipi minuman keras dan akan membuat kecanduan alcohol.
4. Ekosida adalah bahaya lingkungan yang mengancam. Ekosida terbagi menjadi dua
yaitu domestic ekosida dan juga ekosida dari luar. Contoh domestik ekosida seperti
kompor gas yang meleda, terpeleset di tangga, kamar mandi yang licin, tangan basah
yang memegang stop kontak, air yang tergenang menjadi sarang nyamuk dan masi
banyak lagi. Beberapa upaya untuk mengatasi hal tersebut adalah perhatikan secara
sesama lingkungan tempat kita tinggal, kemudian mencatat nomor – nomor petning
yang bias segera dihubungi jika ada kejadian darurat, diusahakan untuk tidak
meninggalkan seseorang dirumah sendirian. Kemudaian ada yang dinamakan ekosida
dari luar seperti pencurian, penjambretan, pemerkosaan, tidak mematuhi aturan lalu
lintas dan lain- lain. Beberapa upaya yang bisa kita lakukan untuk mencegah dan
mengatasinya yaitu yakinkan diri dahulu untuk keluar rumah dengan berfikir ketika
kita berada di ruang publik kita akan menjadi pusat perhatian kemudian jangan
memakai pakaina yang terlalu mini dan perhiasan yang banyak, tetap taati aturan lalu
lintas serta jangan lupa tetap menjaga sopan santun.

Anda mungkin juga menyukai