Anda di halaman 1dari 2

Pemeriksaan fisik

a. Keadaan umum
1) Kesadaran : compos mentis
2) TD : 130/70 mmhg
3) Nadi : 88 x/menit
4) Respirasi : 20 x/menit
5) BB : 56 kg
6) TB : 149 cm
b. Sistem pernafasan : Klien tidak terpasang oksigen, tidak terdapat pernafasan
cuping hidung, Pola nafas reguler, pengembangan paru simetris, suara nafas vesikular,
vokal fremitus teraba sama kanan dan kiri).
c. Sistem kardiovaskuler: Ictus cordis tidak tampak, bunyi jantung reguler, tidak
terdapat suara jantung tambahan, akral hangat , CRT 2 detik, oedema (-),tidak
terdapat distensi vena jugularis.
d. Sistem pencernaan : klien tampak pucat, tidak terdapat cloasma gravidarum,
mukosa bibir lembab, bibir terlihat sianosis, tidak terdapat gigi berlubang, tidak
terdapat pembengkakan tonsil, bising usus (-).
e. Sistem persyarafan : tidak terkaji
f. Sistem endokrin : tidak terdapat pembesaran kelenjar getah bening
g. Sistem perkemihan : terpasang Dower cateter, diuresis kuning jernih, Anus terdapat
hemoroid.
h. Sistem reproduksi :
1) Mammae (Keadaan payudara tampak simetris, kondisi bersih, tidak ada benjolan,
tidak ada pembengkakan pada mamae/ketiak, areola berwarna hitam, tidak
terdapat pengeluaran ASI, puting susu menonjol tampak bersih)
2) Fundus uteri (abdomen terasa lembut. Tinggi fundus uteri 27 cm, lingkar perut
102 cm, kontraksi uterus (-), letak punggung kiri, Letak kepala 5/5, taksiran BB
anak ±2100 gram, Pemeriksaan leopold teraba bulat, lunak dan tidak melenting
(bokong), pada perut pasien sebelah kiri teraba bagian rata, keras (punggung)
dengan DJJ 140-144x /menit, teraba bulat, keras, melenting (kepala), bagian
kepala 5/5 belum masuk pintu atas panggul)
3) Vulva/ vagina (Vulva tidak ada kelainan, edema (-) terdapat pengeluaran darah ±
10 cc berwarna kehitaman berbau amis, tidak ada varises pada vagina, keputihan
ada sesekali pada kehamilan trimester I tidak berbau dan berwarna bening)
i. Sistem musculoskeletal : Kekuatan otot 5/5 atas, 5/5 bawah.
j. Sistem integument : Kulit tampak lembab, turgor kulit normal, tidak
terdapat odema pada ekstremitas atas dan bawah serta kiri dan kanan, terdapat linea
ligra berwarna hitam, terdapat striae gravidarum, terdapat luka bekas SC melintang.

Anda mungkin juga menyukai