Anda di halaman 1dari 2

UNIVERSITAS SURABAYA NO.

URUT PRESENSI:
FAKULTAS FARMASI NRP:
TANDA TANGAN:

UJIAN TENGAH SEMESTER GASAL 2021 - 2022

MATA UJIAN : ANALISIS FISIKO KIMIA III-PRAKTIKUM


HARI/TANGGAL : SELASA, 28 SEPTEMBER 2021
WAKTU : 60 (ENAMPULUH) MENIT
SIFAT : TERBUKA
PENGUJI : RYANTO BUDIONO, Drs., MSi.
TEGAR ACHSENDO Y, S.Farm., MSi.
SOEDIATMOKO SOEDIMAN, Drs., M.Si.

SOAL B
Jawablah dengan Jelas dan Sistematis!
Seorang apoteker melakukan serangakaian proses validasi metode HPLC untuk penetapan
kadar aspirin pada tablet. Berikut merupakan data yang diperoleh dari literatur

Apabila data hasil uji kepekaan alat didapatkan sbb:


C (ppm) Area
5 50.100
50.000
50.000
2,5 25.200
25.100
25.000
1,25 12.500
12.400
12.600
0,675 6.750
6.900
6.700
0,3375 3.200
3.000
2.800

a. Bagaimanakah sistem eluasi yang digunakan pada metode ini berdasarkan data fase
diam dan fase gerak? Jelaskan! (10)
b. Pada konsentrasi berapakah hasil pengamatan absorbansi tidak lagi memenuhi
standar presisi? Mengapa? (5)
Kemudian praktikan membuat data kurva baku rendah, berdasarkan uji kepekaan alat,
dengan data sbb:

C (ppm) A
1,5 15.000
2 20.500
3 29.500
4 40.500
5 50.000

c. Berapakah nilai batas deteksi dari alat tersebut? (5)


d. Berapakah nilai batas kuantifikasi dari alat tersebut? (5)
e. Tuliskan persamaan regresi linear dari persamaan tersebut, serta berikan pendapat
terkait parameter linearitas dari data di atas! (5)
f. Kenudian desainlah titik-titik konsentrasi untuk baku menengah dan baku tinggi
serta dasar pertimbangan pemilihan konsentrasi tersebut! (20)

Anda mungkin juga menyukai