Anda di halaman 1dari 5

B.

BENUA ASIA TENGGARA

🔅. 1.1 LETAK BENUA ASIA TENGGARA

1.1.1 Lokasi

Asia Tenggara adalah sebuah kawasan di benua Asia bagian tenggara.

1.1.2 Letak Astronomis

Secara astronomis, kawasan Asia Tenggara terletak di 28º LU - 11ºLS dan 93º BT - 141ºBT.

1.1.3 Letak Geografis

Secara geografis, kawasan Asia Tenggara terletak di antara Benua Asia dan Benua Australia serta


Samudra Pasifik dan India.

1.1.4 Letak Geologis

Secara geologis, kawasan Asia tenggara dilalui rangkaian Pegunungan Muda Mediterania yang berasal


dari Himalaya, Arakan Yoma serta Kepulauan Banda. Selain itu, kawasan Asia Tenggara juga dilalui
Pegunungan Sirkum Pasifik yang berasal dari Amerika Serikat, Jepang dan Filipina.

1.1.5 Gambar Peta Asia Tenggara (yg ada titik koordinat)

🔅1.2 LUAS BENUA ASIA TENGGARA

luas wilayah nya adalah 4.494.733 km2.

🔅1.3 BENTUK MUKA BUMI ASIA TENGGARA (peta dunia)


🔅1.4 FLORA & FAUNA

1.4.1.1 Ciri-ciri Flora

 terdapat banyak jenis meranti


 terdapat banyak jenis rotan
 terdapat banyak kayu jati

 terdapat bunga raksasa

1.4.1.2 Gambar Flora

1.4.2.1 Ciri-ciri Fauna

 didominasi oleh hewan mamalia besar


 banyak tedapat jenis kera

 banyak terdapat ikan air tawar

 serta hanya sedikit burung dengan bulu warna-warni

1.4.2.2 Gambar Fauna


🔅1.5 KONDISI PENDUDUK

1.5.1.1 Jumlah penduduk [ anak-anak ] = 42%

1.5.1.2 Jumlah penduduk [ dewasa ] = 32%

1.5.1.3 Jumlah penduduk [ Tua ] = 26%

1.5.2 Mata pencarian

 Pertanian. Negara-negara Asia Tenggara merupakan negara agraris, kecuali Singapura yang mata


pencaharian penduduknya di bidang industri dan jasa.
 Peternakan.
 Perikanan.
 Pertambangan.
 Perindustrian dan Perdagangan.

 Pariwisata.

1.5.3 Suku penduduk

 Suku bangsa Lao, Mon, khmer, Thai, Meo, Yao di Laos.


 Suku bangsa Semang dan Sakai di Malaysia.
 Suku bangsa Etnis rakhine, Rohingya, Zomi, Suku Melayu kedah, Shan, suku Moken di Myanmar.
 Suku bangsa Jawa, Sunda, Bali, Batak, dan Dayak di Indonesia.

 Suku bangsa Cina, India, Melayu, dan Pakistan di Singapura.

1.5.4 Agama (use %)

 Islam (40.38%)
 Kristen (21.33%)
 Buddha (24.2%)
 Hindu (1.17%)
 Yg tak menjadi anggota (4.7%)
 Agama rakyat (8.01%)

 Lainnya (0.23%)

1.5.5 Tingkat kesehatan

 Anak = 48%
 Dewasa= 36%
 Tua= 22%

1.5.6 Tingkat pendidikan

 SD = 15%
 SMP = 27%
 SMA = 24%
 Universitas = 34%

🔅1.6 PENGARUH PERUBAHAN RUANG & INTERAKSI ANTAR RUANG

1.6.1 Sarana Transportasi

Semakin berkembangnya transportasi maka kebutuhan akan ruang sebagai sarana atau prasarana
semakin meningkat. Misalnya untuk membangun sebuah bandara maka lahan-lahan produktif seperti
hutan dan sawah harus dikorbankan. Di negara-negara ASEAN pengembangan transportasi sudah
menggunakan jalur bawah tanah misalnya MRT di Singapur dan di Jakarta yang mendatang (bus, mobil,
kereta, motor).

1.6.2 Alat Komunikasi

Dengan perkembangan teknologi komunikasi membuat penyebaran kabar dan berita menjadi sangat
cepat dan luas. Hal ini sangat menguntungkan karena dapat mengurangi jarak dan waktu (koran, radio,
telepon, televisi).

1.6.3 Kerjasama dengan benua lain

1. Ekonomi : Kondisi perokonomian yang tidak merata Kawasan Asia tenggara, memicu mobilitas
penduduk antar negara. ke negara lain. Negara yang maju dengan pendapatan tinggi cenderung akan
menjadi tujuan dari mobilitas ini. Sedangkan bagi negara-negara di Kawasan Asia tenggara, pemiliki
modal, maka akan memolisasi dananya ke daerah yang punya potensi alam besar namun minim Sumber
daya manusia

2. Sosial Budaya : adanya pengaruh globalisme yang saling memberikan pengaruh antar sosial budaya
masing-masing negara. Setiap negara berusaha untuk menyebarkan pengaruh sosial budayanya,
sehingga timbul pluralisme di tengah masyarakat, baik pluralisme dalam beragam, sosial atau budaya.

3. Politik : Interaksi ruang dan perubahan ruang dapat memicu timbulnya konflik sosoal dan integrasi
sosial. Bahkan memicu terjadinya perang dingin antara negara tetangga.

4. Pendidikan : perubahan ruang mendorong negara-negara berkembangng dalam satu Kawasan Asia
tenggara, untuk meningkatkan taraf pendidikannya dengan sedikit banyak mengadopsi dari negara
tetangga.

🔅1.7 KEHIDUPAN-KEHIDUPAN EKONOMI, SOSIAL, BUDAYA, POLITIK, PERTAHANAN, dan KEAMANAN

Bidang ekonomi : memperdalam dan perluasan integrasi ekonomi di kawasan ASEAN dan dengan
kawasan di luar ASEAN.

Bidang Sosial : bentuk kerja sama yang berorientasi dan berpusat pada masyarakat untuk memperkuat
integrasi ASEAN dan memperkokoh kesadaran, kesetiakawanan, kemitraan, dan rasa kebersamaan
masyarakat terhadap ASEAN.

Bidang budaya : Meningkatkan kerja sama menanggulangi perkembangan jumlah penduduk di wilayah
ASEAN. Meningkatkan kerja sama pencegahan dan penyalahgunaan narkotika, Memperkenalkan
negara-negara anggota melalui sekolah-sekolah dan lembaga-lembaga pendidikan lainnya, Mengadakan
pekan film dan Festival Film, Menyelenggarakan program pertukaran, acara radio dan televisi antar
anggota, Menyelenggarakan Festival Lagu, Menyelenggarakan Festival Seni, Menyelenggarakan Program
Pertukaran artis radio/televisi.

Bidang politik : adanya komitmen bersama untuk menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Asia
Tenggara.

Bidang pertahanan dan keamanan : mempertahankan perdamaian, keamanan dan stabilitas di kawasan
Asia Tenggara.

Anda mungkin juga menyukai