Anda di halaman 1dari 1

1. Buatlah hasil ringkasan cerita dari film yang kamu tonton!

Menceritakan tentang pertempuran dengan Belanda dan tentang persahabatan antara para tentara yang memiliki
perbedaan latar belakang. Awalnya Belanda datang ke Indonesia untuk menguasai seluruh wilayah Indonesia. Rakyat
Indonesia pun tidak setuju dan melakukan penyerangan terhadap Belanda. Rakyat Indonesia berusaha berjuang
sampai titik darah penghabisan, untuk mempertahankan Indonesia
2. Kemukakan opinimu atas cerita film tersebut atau apa hal yang dapat kamu pelajari dari film tersebut !
Walaupun berbeda agama tapi harus tetap bersatu, mereka berbeda agama tetapi sama-sama berjuang demi
kemerdekaan Indonesia
3. Bagian manakah yang menjadi akar masalah dari cerita tersebut? Mengapa?
Bagian yang menjadi akar masalahnya adalah ketika para perempuan di culik oleh Belanda, karena banyak
perempuan yang dipaksa bekerja untuk Belanda
4. Bagian manakah dari cerita tersebut yang yang menggambarkan adanya rasa persatuan dan kesatuan? (tuliskan
salah satunya di menit berapa)
Di menit 1.31.32, ketika Dayan (orang yang ditahan Belanda), datang kembali membantu teman-temannya yang
waktu itu sudah terpojok oleh Belanda. Dengan kedatangannya, mereka berhasil mengalahkan Belanda
5. Apa upaya yang dapat kamu lakukan sebagai siswa untuk dapat mencerminkan rasa persatuan dan kesatuan?
Tuliskan contoh yang konkret!
Tidak menghianati teman yang lainnya, dan harus percaya kepada teman sendiri

Anda mungkin juga menyukai