Anda di halaman 1dari 2

APA YANG DIMAKSUD ASI

ASI EKSLKLUSIF?  Manfaat ASI bagi ibu:


EKSKLUSIF a) Hisapan bayi membantu rahim
ASI Eksklusif adalah menciut, mempercepat kondisi
pemberian ASI pada bayi ibu untuk kembali ke masa pra-
berupa ASI saja, tanpa kehamilan dan mengurangi
diberikan cairan lain baik risiko perdarahan.
dalam bentuk apapun kecuali
sirup obat. ASI eksklusif b) Penting untuk kesehatan ibu dan
diberikan minimal dalam organ reproduksinya.
jangka waktu 6 bulan
(Depkes, 1997) c) Mencegah resiko kanker
Oleh : ovarium.
MANFAAT ASI
RINA SUKAWATI  Manfaat ASI bagi bayi d) Mencegah perdarahan paska
adalah : persalinan.
a. ASI adalah makanan alamiah
yang disediakan untuk bayi e) Membantu mengembalikan
anda. Dengan komposisi rahim kembali ke kondisi
PROGRAM nutrisi yang sesuai untuk sebelum hamil.
PENDIDIKAN perkembangan bayi sehat.
PROFESI NERS b. Nutrisi yang terkandung pada f) Mengurangi kemungkinan
UNIVERSITAS ASI sangat mudah diserap terjadinya kekurangan darah
NGUDI WALUYO oleh bayi. karena kekurangan zat besi
UNGARAN 2017 c. ASI bebas kuman karena
diberikan secara langsung g) Membentuk ikatan yang kuat
d. ASI kaya akan antibodi (zat antara ibu dan bayi.
kekebalan tubuh) yang
membantu tubuh bayi untuk h) Memberikan kemudahan bagi
melawan infeksi dan ibu.
penyakit lainnya.
e.
j) ASI lebih praktis karena ibu Hal-HalYang Mempengaruhi Cara Mengetahui Apabila Bayi
bisa jalan-jalan ke luar rumah Cukup Memperoleh Asi :
Produksi Asi
tanpa harus membawa banyak 1) Bayi tampak puas dan tertidur
perlengkapan seperti botol, a) Makanan Ibu lelap setelah menyusu.
kaleng susu formula, air panas. 2) Ibu merasakan payudaranya
ada perubahan, tegang dan
k) ASI lebih murah, karena tidak merasakan aliran deras saat
usah selalu membeli susu menyusui.
kaleng dan perlengkapannya. 3) Setelah menyusui, payudara
ibu akan kosong.
l) ASI selalu bebas kuman,
sementara campuran susu b) Ketenangan jiwa dan pikiran
formula belum tentu steril.

c) Perawatan payudara

TERIMAKASIH
SEMOGA
BERMANFAAT

Anda mungkin juga menyukai